ISI

PEMKAB PALI, PERINGATI HARI AMAL BAKTI KE-73


3-January-2019, 12:12


PALI – Menjaga kerukunan antara umat beragama juga yang lebih terpenting adalah menjaga hubungan antar seagama menjadi isu yang harus diperhatikan semua elemen agar keutuhan bangsa ini tetap terpelihara.

Sebab, kerukunan umat baik itu antara agama atau seagama sangat berpengaruh besar dalam kehidupan warga negara dalam memaksakan aktivitasnya sehari-hari. Hal itulah yang mendasari Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Syahron Nazil memberikan penekanan terhadap masyarakat agar tetap menjalin tali silaturrahmi dan mengedepankan toleransi dengan sesama.

Pesan tersebut disampaikan Sekda saat pimpin upacara peringatan Hari Amal Bakti ke-73 yang digelar Kamis (3/1/2019) di halaman Kantor Bupati PALI, KM 10 Kelurahan Handayani Mulya.

“Hal yang mendasar pada peringatan Hari Amal Bakti tahun 2018 adalah isu aktual yakni menjaga kerukunan antar umat beragama, dan yang lebih penting lagi adalah kerukunan seagama. Itu yang harus diutamakan agar persatuan dan kesatuan bisa terjaga,” pesan Sekda.

Isu lainnya dijelaskan Sekda adalah peningkatan integritas, peningkatan profesionalitas dan peningkatan semangat kerja. “Majunya suatu bangsa apabila dari individu sebagai anak bangsa mempunyai integritas, profesional dan mempunyai semangat kerja yang tinggi. Maka, mari kita bahu membahu bangun bangsa dan daerah kita untuk lebih maju lagi,” tukasnya.

Pada peringatan Hari Amal Bakti ke-73, lima pegawai Kemenag Kabupaten PALI mendapat anugerah kehormatan Satya Lencana dari Kenenag yang disematkan langsung Sekda PALI. Lima diantara penerima Satya lencana adalah kepala Kemenag PALI, Hasanuddin.

“Tentunya kami sangat bangga mendapat kehormatan ini. Ini menjadi penyemangat kami dalam melayani masyarakat. Ada lima pegawai Kemenag yang mendapat Satya Lencana, selain saya, ada juga staf bagian penerima madrasah juga tiga orang guru dari golongan 4A,” ucap Hasanuddin. (ARI PALI)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PAGAR ALAM - 23-April-2024, 21:28

SELEKSI PENERIMAAN POLRI TERPADU TA-2024 POLRES PAGAR ALAM TRANSPARAN DAN AKUNTABEL

PALEMBANG - 23-April-2024, 18:53

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI RAKOR PEMBERANTASAN KORUPSI 

OKU - 23-April-2024, 14:20

Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah Hadir Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OKU Ke-V

MUBA - 23-April-2024, 13:33

Sekda Muba Hadiri Acara Pelepasan Siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Sekayu 

MUBA - 23-April-2024, 12:16

Mendesak, Muba Siapkan Rp60 Miliar Atasi Kerusakan Infrastruktur Dampak Bencana Alam 

PALEMBANG - 23-April-2024, 12:15

Pj Bupati Muba Hadiri Acara Lepas Sambut Pangdam II/Sriwijaya 

LAHAT - 22-April-2024, 23:18

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE-22

OKU - 22-April-2024, 19:34

Bayangkan… !!, 4 Bulan Gaji Tidak Dibayar, Karyawan Mitra Ogan Minta DPRD OKU Bantu Nasib Mereka

OKU - 22-April-2024, 19:04

Ada Warga Ngamuk, Kapolsek SBR Langsung Ke Lokasi TKP

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

LAHAT - 22-April-2024, 14:45

Team Broather Rudi Lahat Rebut 6 Piala di Event Zuffar Grasstrack Banyuasin 

LAHAT - 22-April-2024, 13:15

Polres Lahat, Polda Sumsel GO Bulanan 

BANYU ASIN 21-April-2024, 20:10

DUA ORANG WARGA DESA MERANTI DIDUGA KORBAN PEMBUNUHAN 

MUBA - 21-April-2024, 18:43

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Ajak Masyarakat Semarakkan MTQ ke 30 di Muba 

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

LAHAT - 20-April-2024, 21:15

Tekan Jalur KA Maut, Pemkab Lahat Perketat Penjagaan 

LAHAT - 20-April-2024, 21:10

PJ Bupati Lahat Bersihkan Taman Ribang Kemambang

PAGAR ALAM - 20-April-2024, 12:55

MOBIL TERPEROSOK DI LIKUAN ENDIKAT, LALIN KENDARAAN MACET TOTAL

LAHAT - 19-April-2024, 20:37

Warga Kelurahan Sari Bungamas Sambangi Kediaman YM 

MUBA - 19-April-2024, 20:36

Kunjungi Kecamatan Sungai Keruh, Pj Bupati Muba Serahkan Berbagai Bantuan untuk Warga 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE