ISI

JAGA KEBUGARAN DENGAN BERSEPEDA BERSAMA BRICO PAGARALAM


10-May-2018, 18:57


PAGARALAM – Sehat itu mahal, itulah tak hanya sekedar kata kata, namun faktanya kesehatan benar benar harus dijaga dengan baik, jika kita sakit maka kita akan mengeluarkan biaya untuk pengobatan, oleh karena itulah sehat itu mahal. Banyak cara menjaga kesehatan, diantaranya dengan pola hidup teratur dan olahraga. (kamis,10/5/18)

Seperti pada pagi hari ini, tampak para anggota BRIco Pagaralam atau Bank Rakyat Indonesia Cycling Community Pagaralam secara berkompoi menggowes sepeda mengelilingi pusat kota Pagaralam untuk menjaga kesehatan dan kebugaran serta dapat menjalin silaturahmi dan Kekeluargaan di antara para penggowes sepeda itu sendiri.

Dengan berpakaian lengkap, anggota BRIco Pagaralam itu bergerak bersepeda Mulai dari Parkiran Kantor BRI Pagaralam,  dengan menelusuri daerah pinggiran Kota hingga mendaki ke perkebunan teh.

“Ini merupakan kegiatan rutin kita setiap hari libur. Perjalanan dimulai pada pukul 06.00 pagi dan selalu start dari parkiran kantor BRI. Selanjutnya kita telusuri daerah pinggiran kota Pagaralam,” ujar Daelani yang didaulat jadi jubir BRIco.

“kita banyak track baru, semua jalurnya memacu adrenalin namun demikian santai dan menyenangkan” ujarnya lagi seraya menambahkan “kami mengajak para bikers untuk gabung jelajah kota Pagaralam dengan sepeda”.

Daelani mengaku, gowes yang mereka lakukan sengaja menelusuri daerah pinggiran Kota Paralam dengan jalur yang sedikit ekstrem memacu adrenalin. Menurutnya, daerah perkampungan memiliki udara yang lebih sejuk dan indah di pandang. 

“Tujuan utama kita adalah untuk olahraga. Jadi, kita harus mencari lokasi yang sedikit polusi udaranya, serta bisa menghilangkan capek. Daerah pinggiran cukup bagus dan indah pemandangannya. Selain itu jalur di sana cukup menantang ditempuh, seperti jalan mendaki dan menurun hingga jalan tanah,” paparnya.

Dilanjutkan Periansyah dalam setiap gowes, BRIco selalu menjalin kerjasama dengan komunitas sepeda lainnya.

“Dengan bersepeda tak hanya jalin silaturahmi antar anggota saja, tapi juga dengan komunitas sepeda lainnya. Apapun yang terjadi dengan sesama pengguna sepeda saat gowes, seperti alami kerusakan, kecelakaan dan lainnya, kita dengan senang hati membantu,” katanya lagi.

Saat di lokasi wisata tangga 2001, Tim Gowes BRIco bertemu dengan wisatawan dari Jakarta, tak dinyana wisatawan wisatawan tersebut ternyata aktivis pergerakan penegakan demokrasi yang datang dari Jakarta, yang sengaja datang mendukung Bursah ZARNUBI sebagai Calon Bupati Lahat

“Alhamdulillah, selama ini hanya tahu dari buku, Televisi dan Koran hari ini kami bertemu dengan Pak Hariman Siregar tokoh Malari 74, Pak Bursah ZARNUBI calon Bupati Lahat dan lainnya, dan juga sebelumnya saat di perkebunan teh bertemu dengan Bakrun Satia Darma mantan ketua ISSI Dumai yang juga sekretaris ISSI Propinsi Riau” pungkas Daelani seraya berpotongan bersama

(Masdoel LO)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 20-November-2024, 22:29

PLTU Baturaja Berikan Bantuan Pelebaran Jalan di RT.01 Sampai RT.06, Kades Terusan Mewakili Warga Ucapkan Terima Kasih

LAHAT - 20-November-2024, 18:58

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Lahat Tanam Jagung di Desa Bunga Mas dan Ikuti Launching Bersama Kapolri 

MUBA - 20-November-2024, 16:05

Pastikan Muba Tetap Kondusif, Satpol PP Gelar Rakor Linmas dan Kewaspadaan Dini 

LAHAT - 20-November-2024, 16:04

Paslon YM-BM Gelar Pesta Rakyat di Lapangan RD PJKA Bandar Agung 

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

LAHAT - 16-November-2024, 14:30

Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara 

LAHAT - 16-November-2024, 14:29

Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan 

BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42

KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN 

LAHAT - 15-November-2024, 20:03

Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE