ISI

PASCA HUJAN DERAS, RUAS JALAN HINGGA PERMUKIMAN WARGA TERGENANG AIR


21-April-2018, 22:03


PAGARALAM, SO – Hujan lebat yang melanda kawasan Kota Pagaralam, mengakibatkan terjadi genangan air dibeberapa tempat, salah satunya di belakang PU. Setidaknya 6 rumah di Belakang PU Kelurahan Pagaralam Kecamatan Pagaralam Utara Kota Pagaralam terendam banjir. Banjir setinggi lutut orang dewasa masuk kedalam rumah dan merendam semua barang yang ada di rumah warga, Sabtu (21/4).

Herwan salah seorang korban banjir mengatakan, banjir datang dari luapan sungai kecil di sebelah pemukiman mereka. Apabila hujan lebat, intensitas sungai menjadi meningkat drastis, dan menggenangi rumah hingga setinggi lutut orang dewasa.

“Kalau hujan lebat, sungainya pasti meluap dan membanjiri tempat tinggal kami. Semua barang di dalam rumah terendam semua, baik barang elektronik, sampai tempat tidur,” ujarnya.

Lanjut dia, rata kepala rumah tangga di kawasan tersebut memang bekerja sebagai pemulung barang bekas. Mereka mengontrak rumah disana lantaran harganya murah, namun memang fasilitas kurang memadai.

“Kami sudah bertahun tahun disini, saya sudah puluhan tahun tinggal disini. Iya mau bagaimana lagi, bekerja sebagai pemulung penghasilan pas buat makan saja, jadi tak mampu bangun rumah, sewa ditempat yang layak pun tak mampu. Jadi walaupun kami tahu tempat ini rawan banjir, tapi tetep bertahan,” tuturnya.

Sementara itu, Maresti Wulan Sari Ibu Rumah Tangga (IRT) yang juga tinggal disana mengaku, bahwa mereka ingin adanya penanganan mengenai banjir. Sebab apabila banjir datang, untuk tidur saja mereka kesusahan.

“Boro boro mau masak, dapur, kompor terendam air. Mau tidur, kasur terendam air, jadi terpaksa tidur diatas meja. Kami bertahan disini lantaran rata rata pemulung, jadi tak akan protes bila barang bekas yang kami kumpulkan, disimpan menumpuk di depan rumah sebelum dijual,” ungkapnya.

Dia berharap, agar saluran sungai diberi tembok pembatas supaya air tidak masuk ke pemukiman kala banjir.
“Pemukiman sama tingginya dengan sungai, jadi ketika air sungai meluap, pasti akan masuk rumah. Mungkin kalau dibangun tembok, air bisa terhalang dan tidak membanjiri pemukiman,” pungkasny. (SO/Lnpga)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 10-February-2025, 17:24

Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Musi 2025

LAHAT - 10-February-2025, 17:23

Polres Lahat Press Confrence Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curas

MUSI BANYUASIN 10-February-2025, 16:38

Pemkab Muba Sambut Hangat IKA Muba Kabupaten OKU, Bahas Silaturahmi dan Program Makan Bergizi Gratis

BANYU ASIN 10-February-2025, 14:07

PJ BUPATI BANYUASIN SERAHKAN 42 UNIT TR4 DARI KEMENTAN KE POKTAN 

MUARA ENIM - 10-February-2025, 10:42

Tabligh Akbar di Lahat dan Tanjung Enim: Menjemput Ilmu, Meraih Berkah

MUSI BANYUASIN 9-February-2025, 20:23

Kapolres Muba Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

LAHAT - 9-February-2025, 12:30

Ketua KONI Komitmen Akan Memprioritaskan Atlet Lokal

Opini 8-February-2025, 07:08

Dosen Fakultas Hukum UNSRI Nilai Dominus Litis Merusak Sistem Hukum di Indonesia 

PALEMBANG - 7-February-2025, 22:32

PLN UID S2JB Gelar Donor Darah Massal Peringati Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional 2025

BANYU ASIN 7-February-2025, 21:39

KEJATI SUMSEL GELEDAH DINAS PUTR DUGAAN TINDAK PIDANA KORUPSI TAHUN ANGGARAN 2023

MUBA - 7-February-2025, 15:59

Susun Rancangan Awal RKPD Tahun 2026, Pemkab Bakal Wujudkan Program Untuk Kemajuan Muba 

MUSI BANYUASIN 7-February-2025, 14:38

Bakal Tindak Tegas Agen Gas LPG 3 Kilogram yang ‘Nakal’ di Muba

BANYU ASIN 7-February-2025, 14:36

GELAR SENAM SEHAT BERSAMA PJ BUPATI BANYUASIN

BANYU ASIN 7-February-2025, 14:35

DINAS PUPR DAN ULP BANYUASIN DI GELEDAH KAJARI BANYUASIN

MUARA ENIM - 7-February-2025, 12:34

Kapten ARH Octavian Zulkarnain Apresiasi Capaian PT SBS Di HUT Ke 10

LAHAT - 6-February-2025, 23:06

Satresnarkoba Polres Lahat Kembali Ungkap Kasus Narkoba

MUARA ENIM - 6-February-2025, 21:22

Pemkab. Muara Enim dan Pertamina Gelar Operasi Pasar Elpiji Bersubsidi

PALEMBANG - 6-February-2025, 20:47

Kapolda Sumsel Irjen Andi Rian Djajadi : Saya Pastikan Rekrutmen Polri 2025 Yang Transparan Dan Akuntabel

BANYU ASIN 6-February-2025, 20:44

SEKDA BANYUASIN BUKA SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLSRI TAHUN 2025 

PALEMBANG - 6-February-2025, 14:55

Kapolda Sumsel Tegaskan Masuk Polisi Gratis Tidak Bayar

LAHAT - 6-February-2025, 14:46

Kawal Aksi Unras dari TAPD di Kantor Polres Lahat

PAGAR ALAM - 6-February-2025, 14:44

KPU Tetapkan Ludi – Bertha Pimpin Kota Pagaralam 5 Tahun Kedepan

MUBA - 6-February-2025, 11:40

Gaji Januari 2025 Cair, Tenaga Honorer di Muba Sumringah dan Serbu ATM 

LAHAT - 6-February-2025, 08:35

PLN UP3 Lahat Gelar Aksi Kemanusiaan Donor Darah dalam Rangka Peringatan Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional

PALEMBANG - 6-February-2025, 08:31

Waspada Kelistrikan Saat Banjir, PLN Siap Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pelanggan

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE