ISI
SAMSURIZAL NUSIR : “PASTIKAN PEMILIH MEMILIKI E-KTP”
KPU LAHAT SOSIALISASI PILKADA SERENTAK 201829-October-2017, 14:41

LAHAT – Dalam rangka meningkatkan partisipasi masyarakat dan menyongsong pilkada serentak 27 juli tahun 2018/pemilu 17 april 2019. Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Lahat Penggalangan gerakan pilkada 2018/pemilu 2019 melalui gerak jalan serentak, Minggu 29 Oktober 2017.
Kepala KPU Kabupaten Lahat Samsurizal Nusir, kegiatan ini dilakasanakan KPU diseluruh wilaya indonesia.
“Gerak jalan serentak ini di ikuti sebanyak 500 (lima ratus) orang terdiri dari masyarakat umum, pemuda/pelajar, mahasiswa, perwakilan komunitas, LSM/ OMS, perwakilan intansi/lembaga daerah, media massa, perwakilan partai politik dan semua stekeholder yang terkait dengan upaya pbangunan demokrasi dan kepemiluan,” jelaasnya.
Pemilihan gubenur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati serta walikota dan wakil walikota secara langsung merupakan perwujudan demokrasi di tingkat lokal. Ruang konsentrasi dan partisipasi politik dibuka seluas-luasnya dengan harapan terpilihnya pemimpin daerah yang memiliki kompetensi, kapabilitas, intergritas dan akseptabilitas. Era otonomi daerah membutuhkan pemimpin yang tidak saja mimiliki kreativitas dan inovasi dalam membangun daerah, tetapi juga mendapat kepercayaan dan dukungan dari masyarakatnya.
“Pemulihan serentak 2018 merupakan pemilihan serentak gelombang ke-3 setelah dimulainya pemilihan serentak pada tahun 2015. Terdapat 161 daerah yang akan mengikuti pemilihan serentak tahun 2018 mendatang, yang terdiri dari 17 provinsi 39 kota dan 115 kabupaten. Karena penyelenggaraan pemilihan serentak 2018 beririsan dengan pemilu serentak 2019, maka tak dapat di pungkiri, suhu politik akan lebih hangat dibanding pemilihan serentak pada tahun 2015 dan tahun 2017, karena itu penyelenggaraan pemilu disemua tingkatan harus mengelola setiap tahapan secara prifesional dan berintegritas. Berikan pelayanan yang adil dan setara kepada semua peserta pemilihan,” masih kata Samsurizal Nusir lagi.
Disamping melayani peserta pemilihan, tugas penting dan paling fudamental dari penyelenggaraan pemilu adalah melayani pemilih agar mereka dapat menunaikan konstituionalnya secara rasional, cerdas, mandiri, dan penuh tanggung jawab. Maka dari itu pastikan pemilih yang sudah memiliki kartu tanda penduduk secara elektronik (E-KTP) tercatat dalam daftar pemilih setentak (DPS) dan daftar pemilih tetap (DPT). ingat pemilihan serentak merupakan sarana pelaksanaan kedaulatan rakyat dalam menyeleksi pemimpinya terdistorsi dan tercidrai oleh aspek-aspek prosedural dan teknis yang tidak terkelola secara profesional dan bertanggung jawab.
“Karena Pelayanan pemilih tidak hanya pada pemungutan suara. Pelayanan terhadap pemilih harua menjiwai keseluruhan tahapan pemilihan. Pemilih menentukan informasi, sosialitas dan pendidikan kepemiluan yang memadai dan berkualitas untuk membangun kapasitas pemilih. Kapasitas pemilih yang mumpuni di perlukan agar pemilih pemilih tegak lurus dengan tujuan pemihan dalam rangka mendapatkan pemimpin yang berkompetensi dan bertanggungjawab untuk mengurus utusan politik. Tanpa kapasitas yang memadai, pihan pempilih dapa saja dibolehkan oleh aspek-aspek yang artinya seperti primordialisme, informasi yang bersifat bohong atau hoax, dan politik uang,” bebernya.
Gerak jalan sadar pemilihan serentak 2018 yang kita gelar hari ini bukan agenda sesaat dan seremonial belaka, ini merupakan pijakan awal untuk membangun gerakan sadar pemilu (GPS) secara berkelanjutan. Kita menginginkan semua elemen bangsa bersinergi dan bergerak besama untuk menyadarkan publik bahwa pemilu/pemilihan sebagai sarana pelaksanaan kedaulatan rakyat adalah sesuatu yang penting bagi kehidupan mereka. Tugas kita bersama menyadarkan publik bahwa pilihan mereka dibilik suara yang hanya 5 menit akan mempengaruhi kebijakan politik didaerah tersebut untuk lima tahun kedepan.
Pemilihan suara adalah sesuatu yang sakral dan fufamental dalam negara demokrasi. Suara yang dituangkan dalam bentuk coblosan di surat suara merupakan bentuk perpindahan kekuasaan dari pemilih sebagai pemenang kedualatab atas negara/daerah kepada pesrtra pemilihan yang akan bertanggungjawab untuk mengurus Dan melayani sebagik baiknya.
Sementara itu Plt. Sekda Lahat H. Heryanto mengatakan, gerakjalan serentak ini dilaksanakan secara serentak di setiap kabupaten/kota yang melaksanakan pilkada 2018/pemilu 2019.
“Dengan adanya sosialisasi gerakan sadar pilkada 2018/pemilu 2019 diharapan masyarakat dapat menentukan pihannya yang terbaik,” katanya.
(Mirhan)
BERITA TERKINI
-
MUARA ENIM - 25-March-2025, 23:34
Wabup Muara Enim Sumarni Resmikan Pasar Murah di Sumaja Makmur
Muara Enim – Sebagai bentuk kepedulian pemerintah dalam memenuhi kebutuhan pokok dengan harga
-
MUARA ENIM - 25-March-2025, 22:27
Kejari Muara Enim Pimpin Rakor Bahas Program Kejagung Terkait PAKEM
Muara Enim – Kepala Kejaksaan Negeri Muara Enim diwakili Kepala Seksi (Kasi) Intelijen Ke
-
BANYU ASIN 25-March-2025, 22:00
BUPATI BANYUASIN RESMI MEMBUKA RPJMD TAHUN 2025 – 2029
BANYUASIN ,SO — Pemerintah Kabupaten Banyuasin melaksanakan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
OKU - 23-March-2025, 04:45
Jambret di Ciduk Polsek Baturaja Timur
MUARA ENIM - 22-March-2025, 21:56
Zoom Bersama Kejati Sumsel, Kejari Muara Enim Paparkan Terkait Upaya Restorative Justice
MUARA ENIM - 22-March-2025, 21:01
M Zen Sukri Resmi Nahkodai KONI Muara Enim, Ali : Pilihan Semua Cabor Tepat
PALEMBANG - 22-March-2025, 19:16
Gubernur Herman Deru Apresiasi Lomba Azan PWI Sumsel
LAHAT - 22-March-2025, 18:53
Tingkatkan Keakraban, PT Priamanaya Grup Bagikan Bingkisan Kepada PWI Lahat
OKU - 22-March-2025, 18:08
Citimall Baturaja Berbagi Berkah Bersama Panti Asuhan Mustika dan An-Nur.
OKU TIMUR 22-March-2025, 14:26
Tutup Safari Ramadhan 1446 H, Bupati Enos Ajak Jaga Kebhinekaan
OKU TIMUR 22-March-2025, 14:25
Gratis!!! TP PKK & DWP OKU Timur Gelar Bazar Barang Layak Pakai
LAHAT - 22-March-2025, 12:37
Komitmen Kejari Lahat Menuntut Pelaku Predator Anak Dengan Hukuman Maksimal
MUARA ENIM - 22-March-2025, 11:07
Walau Puasa, Babinsa Penyandingan Terus Lakukan Interaksi Dengan Warga Binaan
MUARA ENIM - 22-March-2025, 01:02
Kapolres Muara Enim Pimpin Sertijab Dan Pelantikan 2 Kapolsek Dan Kasat Intelkam
MUARA ENIM - 21-March-2025, 23:37
Gawat, Dikabarkan Ruang ULP Kantor Bupati Muara Enim Malam Ini Hangus Terbakar
LAHAT - 21-March-2025, 23:05
PT.BA Rangkul Wartawan Lahat dengan Lomba Mancing
MUSI BANYUASIN 21-March-2025, 22:21
Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin Gelar Safari Ramadhan 1446 H di Babat Supat
LAHAT - 21-March-2025, 22:17
Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Musi 2025
LAHAT - 21-March-2025, 22:07
Kapolres Lahat Pimpin Upacara Sertijab Kasat Res Narkoba
LAHAT - 21-March-2025, 22:06
Giliran Pupuk Subsidi Dimonitoring Unit Pidsus Polres Lahat Bersama Disperindag
JAWA TENGAH - 21-March-2025, 18:54
Menteri ESDM Pastikan Kesiapan SPKLU di Wilayah Jateng Sebagai Titik Krusial Mudik
OKU - 21-March-2025, 18:47
PLTU Baturaja Gelar Lomba Islami dan Bukber di Masjid Al-Hashyri.
PALEMBANG - 21-March-2025, 12:36
Sekda Provinsi Sumsel Drs. Edward Candra MH Pimpin Rapat Persiapan Cetak 100.000 Sultan Muda.
BANYU ASIN 21-March-2025, 11:21
SYAFARI RAMADHAN BUPATI BUPATI BANYUASIN RESMIKAN MASJID AL- AZHARI
LAHAT - 21-March-2025, 06:15
Kepala SD Muhammadiyah Lahat Salurkan Donasi Kepada Pak Ali Mustaqmal
MUARA ENIM - 21-March-2025, 01:17
Peryanto : “Pemilihan Ketua KONI Muara Enim Berpotensi Aklamasi”
MUARA ENIM - 20-March-2025, 23:53
Ali : “Dipastikan M Zen Sukri Akan Terpilih Dan Mampu Bawa Koni Muara Enim Lebih Baik”
MUARA ENIM - 20-March-2025, 22:23
SATLANTAS POLRES MUARA ENIM TEBAR KEBAIKAN DI BULAN RAMADHAN LEWAT SAHUR ON THE ROAD
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E