ISI
PERSONEL PENDAM II/SWJ BERSAMA WARGA SUNGAI PANGERAN GOTONG ROYONG LAKUKAN PEMBERSIHAN
12-September-2017, 13:21

Palembang,(Pendam II/Swj) – Kegiatan Karya Bakti yang dilakukan oleh satuan jajaran Kodam II/Swj merupakan program yang dilaksanakan secara terpadu dan salah satu implementasi pembinaan teritorial sekaligus menjadi komitmen TNI untuk senantiasa memberikan yang terbaik kepada masyarakat melalui kegiatan nyata yang langsung menyentuh masyarakat dalam rangka mewujudkan terciptanya Kemanunggalan TNI-Rakyat.
Terkait hal itu, Pendam II/Swj sebagai salah satu Badan Pelaksana Kodam (Balakdam) II/Swj, dan sekaligus sebagai Satuan Non Kowil, Minggu (10/9/2017) melaksanakan kegiatan Binter Satuan Non Kowil Triwulan III TA. 2017 di wilayah binaan bertempat di Jln. Dr. Hakim RW. 05/RT 20 dan Jln. Papera RW. 05/RT 34 Kelurahan Sungai Pangeran Kecamatan Ilir Timur I Palembang.
Kegiatan Binter Satnonkowil dengan metode Karya Bhakti dan gotong royong yang dilakukan Personel Pendam II/Swj bersama warga masyarakat setempat kali ini berupa pembersihan disepanjang jalan dan selokan sekitar rumah warga serta pembersihan sampah. Kegiatan ini melibatkan 15 personel Pendam II/Swj beserta sekitar 20 warga masyarakat Kelurahan Sungai Pangeran.
Selain sebagai bagian dari program Binter, kegiatan karya bakti ini juga sebagai wujud kepedulian prajurit Kodam II/Swj dalam hal ini Pendam II/Swj dalam menjaga kebersihan lingkungan dan membantu masyarakat di wilayah binaan.
Selain melaksanakan Karya Bakti secara bergotong royong, Personel Pendam II/Swj juga melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan bersilaturahmi ke rumah-rumah warga setempat. Terlihat suasana begitu akrab dan membaur antara prajurit dengan warga masyarakat setempat.
Kaur Opini Medonline Pendam II/Swj Kapten Inf Herry Prabowo yang memimpin langsung kegiatan tersebut, mengajak warga masyarakat Kelurahan Sungai Pangeran untuk senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dan membudayakan semangat gotong royong serta menjaga keamanan lingkungan.
Dengan kegiatan seperti ini, diharapkan mampu memotivasi dan membangkitkan kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan, membudayakan tradisi gotong royong serta semakin mendekatkan TNI dengan rakyat, guna terwujudnya kemanunggalan TNI dengan rakyat. (BSD)
BERITA TERKINI
-
OKU - 10-February-2025, 22:14
PJ Bupati OKU Lantik 57 Pejabat Fungsional Dalam Lingkungan Pemerintahan Kabupaten OKU.
Pj. Bupati OKU dorong budaya inovasi di setiap instansi Baturaja – Penjabat Bupati Ogan Komeri
-
BANYU ASIN 10-February-2025, 20:19
RAPAT PARIPURNA PENETAPAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI TERPILIH
BANYUASIN ,SO — Rapat Paripurna I Masa Persidangan II Sidang Tahun 2025 DPRD Kabupaten Banyuasin d
-
OKU TIMUR 10-February-2025, 18:10
Ketua TP PKK OKU Timur Tinjau dan Salurkan Bantuan Panti ODGJ Labuan Batin
BP Peliung – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten OKU Timur dr. Sheila Noberta, Sp.A., M.Kes mela
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
MUBA - 5-February-2025, 16:01
Tindak Lanjut Instruksi Presiden RI Prabowo : Gas Melon LPG 3 KG Telah Tersedia di pengecer.
LAHAT - 5-February-2025, 09:04
Polres Lahat Siap Amankan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Paslon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Lahat
MUARA ENIM - 4-February-2025, 21:02
Dampingi PJ Gubernur Sumsel, PJ Bupati Muara Enim Program Kampung Madani
MUARA ENIM - 4-February-2025, 20:37
Musrenbang, Camat SDL Hasbullah Yusuf, Harapkan Usulan Dapat Terealisasi
MUBA - 4-February-2025, 17:43
Pemkab Muba dan Polres Muba Bersinergi Wujudkan Kawasan Tertib Lalu Lintas yang Lebih Baik
MUBA - 4-February-2025, 17:42
Menyikapi Kebijakan Larangan Penjualan Gas LPG 3 kg: Langkah Proaktif Pemkab Muba
BANYU ASIN 4-February-2025, 15:19
PJ BUPATI BANYUASIN BUKA STQH -XII DAN PERINGATAN ISRA. MI,RAJ 1446 H
LAHAT - 4-February-2025, 12:27
Polres Lahat Telah Siap dan Antisipasi Hadapi Keputusan MK
PAGAR ALAM - 4-February-2025, 12:12
GUGATAN KANTOR HUKUM POEYANK KE-PENGADILAN NEGERI PAGARALAM BAHAYAKAN SALAH SATU CALON WALIKOTA YANG DAPAT BERUJUNG PADA PIDANA PEMILU
OKU - 4-February-2025, 09:22
UPACARA BULAN K3 NASIONAL 2025 DI PLTU BATURAJA
OKU - 4-February-2025, 07:57
Pembunuhan di Jembatan Air Kisam Bermotif Dendam
OKU - 3-February-2025, 22:50
Secara Virtual Kapolres OKU Pimpin Apel Pagi Dan Pemberian Penghargaan Kapolda Sumsel Kepada Personel Yang Berprestasi
BANYU ASIN 3-February-2025, 20:29
KETUA TP PKK OPTIMALKAN HASIL PANEN SAYUR HIDROPONIK
JAKARTA - 3-February-2025, 19:38
Hashim Apresiasi Peran Aktif Perdagangan Karbon Indonesia, Terbesar dari PLN
LAHAT - 3-February-2025, 19:06
Kapolda Sumsel Berikan Penghargaan Kepada Personil Polres Lahat dan Anggota Babinsa Koramil Kikim Timur
MUSI BANYUASIN 3-February-2025, 17:24
DPRD Kabupaten Muba Gelar Rapat BANMUS, Bahas Jadwal Paripurna Pidato Bupati Muba dan LKPJ Tahun Anggaran 2024
MUSI BANYUASIN 3-February-2025, 14:20
Bupati dan Wakil Bupati Muba Terpilih Siap Dilantik Februari 2025
MUARA ENIM - 2-February-2025, 13:28
Babinsa Muara Meo Lakukan Komsos Bersama Warga Dan Kelompok Tani
MUSI RAWAS - 1-February-2025, 13:11
Ini Sasaran Operasi Keselamatan Musi 2025 Sat Lantas Polres Musi Rawas
MUSI RAWAS - 1-February-2025, 11:06
Penandatanganan MoU Kejaksaan Negeri Musi Rawas dengan DPRD Musi Rawas
OKU - 31-January-2025, 22:03
Satnarkoba Polres OKU Gencar Sosialisasi Tentang Bahaya Narkoba, Salah Satunya Melalui Radio
LAHAT - 31-January-2025, 21:55
Banyak Ungkap Kasus, IPDA Zulkarnain SH Jabat Kapolsek Pseksu
LAHAT - 31-January-2025, 21:54
Kapolres Lahat Pimpin Sertijab Beberapa PJU Penting Polres Lahat
MUSI BANYUASIN 31-January-2025, 21:46
Rapat keberlanjutan Kepemimpinan Muba bersama Bupati dan Wakil Bupati Muba Terpilih Periode 2025-2030
MUSI BANYUASIN 31-January-2025, 15:28
Pemkab Muba Bakal Gelar Ramah Tamah dan Pisah Sambut Bupati Muba di Stabel Berkuda Sekayu
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E