ISI

FE Unmura bersama Bank Indonesia Lakukan Survei PIHPS


21-November-2016, 18:50


 

LUBUKLINGGAU – Guna menjaga stabilitas nilai tukar rupiah yang salah satunya tercermin dari inflasi. Kantor Perwakilan BI Provinsi Sumatera Selatan menggandeng Fakultas Ekonomi Universitas Musi Rawas dalam melakukan survei PIHPS, Perwakilan BI Provinsi Sumatera Selatan melakukan pertemuan dengan Universitas Musi Rawas di Ruang Rapat Rektorat Unmura Senin (21/11) yang dihadiri oleh Irfan Farulian selaku Asisten Direktur beserta jajarannya, Rektor Unmura John Bimasri, Pembantu Rektor, Kepala Biro dan Dekan Ekonomi beserta jajarannya.

Irfan Farulian selalu Asisten Direktur BI SUMSEL menjelaskan pencacahan data harga untuk PIHPS dilakukan setiap hari kerja kepada pedagang pengecer di pasar tradisional guna memperoleh informasi mengenai 10 komoditi strategis yang terdiri dari beberapa kualitas, yaitu: Beras (kualitas medium I&II, kualitas Super I&II, kualitas bawah I&II), Minyak goreng (lokal/curah, Kemasan bermerk 1&2, kualitas 1&2), Daging sapi (kualitas 1&2), Daging ayam ras segar, telur ayam segar, dan cabe merah. PIHPS bertujuan untuk memperluas akses informasi kepada masyarakat untuk mengurangi asimetri informasi dan menngarahkan ekspektasi pelaku ekonomi, dan sebagai dasar bagi pemerintah daerah dalam melakukan monitoring dan merumuskan kebijakan stabilisasi harga pangan di daerah.

Survei PIHPS ini merupakan program dari pemerintah pusat yang akan dilaksanakan secara berkelanjutan dimana untuk wilayah sumatera selatan, pada Kantor Perwakilan BI Provinsi Sumatera Selatan melakukan survei PIHPS di 2 (dua) kota yaitu Kota Palembang sejak tanggal 18 Juli 2016 dan kota Lubuklinggau yang dimulai pada November ini, adapun pasar yang akan akan dilakukan survei PIHPS adalah pasar inpres Lubuklinggau dengan pertimbangan bahwa pasar tradisional tersebut merupakan yang terbesar dan dimasukkan oleh BPS dalam perhitungan inflasi kota Lubuklinggau. Sebagai salah satu Perguruan Tinggi yang ada di Kota Lubuklinggau. Untuk itu Bank Indonesia Kantor Perwakilan Sumatera Selatan menunjuk Fakultas Ekonomi Universitas Musi Rawas untuk diikutsertakan dalam kegiatan ini, FE Unmura mengikutsertakan 2 mahasiswa sebagai tenaga enumerator survei PIHPS dan 1 orang dosen koordinator.

Dekan FE juga mengucapkan terima kasih telah memberi kepercayaan kepada Fakultas Ekonomi untuk diikutsertakan dalam kegiatan yang dilakukan oleh Kantor Perwakilan BI Provinsi Sumatera. Secara kelembagaan pihak Fakultas Ekonomi akan terus memonitor dan melakukan pengawasan secara terus menerus terhadap kegiatan ini agar hasil yang dicapai/diperoleh sesuai dengan harapan bersama.

Rektor Unmura berpesan, kepada Fakultas Ekonomi untuk bekerja sacara profesional dan dan bersungguh-sungguh dalam kegiatan ini. Selanjutnya akan menindaklajuti kunjungan dari Perwakilan BI Provinsi Sumatera Selatan dengan berbagai bidang kerjasama, pengembangan UKM dan pengembangan cluster dan edukasi. (kuliah umum) atau kuliah reguler.

 

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 10-February-2025, 17:24

Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Musi 2025

LAHAT - 10-February-2025, 17:23

Polres Lahat Press Confrence Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curas

MUSI BANYUASIN 10-February-2025, 16:38

Pemkab Muba Sambut Hangat IKA Muba Kabupaten OKU, Bahas Silaturahmi dan Program Makan Bergizi Gratis

BANYU ASIN 10-February-2025, 14:07

PJ BUPATI BANYUASIN SERAHKAN 42 UNIT TR4 DARI KEMENTAN KE POKTAN 

MUARA ENIM - 10-February-2025, 10:42

Tabligh Akbar di Lahat dan Tanjung Enim: Menjemput Ilmu, Meraih Berkah

MUSI BANYUASIN 9-February-2025, 20:23

Kapolres Muba Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025

LAHAT - 9-February-2025, 12:30

Ketua KONI Komitmen Akan Memprioritaskan Atlet Lokal

Opini 8-February-2025, 07:08

Dosen Fakultas Hukum UNSRI Nilai Dominus Litis Merusak Sistem Hukum di Indonesia 

PALEMBANG - 7-February-2025, 22:32

PLN UID S2JB Gelar Donor Darah Massal Peringati Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional 2025

BANYU ASIN 7-February-2025, 21:39

KEJATI SUMSEL GELEDAH DINAS PUTR DUGAAN TINDAK PIDANA KORUPSI TAHUN ANGGARAN 2023

MUBA - 7-February-2025, 15:59

Susun Rancangan Awal RKPD Tahun 2026, Pemkab Bakal Wujudkan Program Untuk Kemajuan Muba 

MUSI BANYUASIN 7-February-2025, 14:38

Bakal Tindak Tegas Agen Gas LPG 3 Kilogram yang ‘Nakal’ di Muba

BANYU ASIN 7-February-2025, 14:36

GELAR SENAM SEHAT BERSAMA PJ BUPATI BANYUASIN

BANYU ASIN 7-February-2025, 14:35

DINAS PUPR DAN ULP BANYUASIN DI GELEDAH KAJARI BANYUASIN

MUARA ENIM - 7-February-2025, 12:34

Kapten ARH Octavian Zulkarnain Apresiasi Capaian PT SBS Di HUT Ke 10

LAHAT - 6-February-2025, 23:06

Satresnarkoba Polres Lahat Kembali Ungkap Kasus Narkoba

MUARA ENIM - 6-February-2025, 21:22

Pemkab. Muara Enim dan Pertamina Gelar Operasi Pasar Elpiji Bersubsidi

PALEMBANG - 6-February-2025, 20:47

Kapolda Sumsel Irjen Andi Rian Djajadi : Saya Pastikan Rekrutmen Polri 2025 Yang Transparan Dan Akuntabel

BANYU ASIN 6-February-2025, 20:44

SEKDA BANYUASIN BUKA SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLSRI TAHUN 2025 

PALEMBANG - 6-February-2025, 14:55

Kapolda Sumsel Tegaskan Masuk Polisi Gratis Tidak Bayar

LAHAT - 6-February-2025, 14:46

Kawal Aksi Unras dari TAPD di Kantor Polres Lahat

PAGAR ALAM - 6-February-2025, 14:44

KPU Tetapkan Ludi – Bertha Pimpin Kota Pagaralam 5 Tahun Kedepan

MUBA - 6-February-2025, 11:40

Gaji Januari 2025 Cair, Tenaga Honorer di Muba Sumringah dan Serbu ATM 

LAHAT - 6-February-2025, 08:35

PLN UP3 Lahat Gelar Aksi Kemanusiaan Donor Darah dalam Rangka Peringatan Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional

PALEMBANG - 6-February-2025, 08:31

Waspada Kelistrikan Saat Banjir, PLN Siap Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pelanggan

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE