ISI

Mantap.!!! Belasan Siswa/i SMAN 4 Lahat Torehkan Penghargaan 

"Dr.Baslini, M.Pd, M,Si Terus Tingkatkan Prestasi Jaya SMANPALA"

4-November-2024, 17:20


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Lagi, dan patut di apresiasi belasan siswa-siswi Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 4 Lahat, torehkan penghargaan dari berbagai bidangnya.

Pengumuman atas prestasi yang diraih oleh 16 siswa-siswi SMAN 4 Lahat tersebut, dilakukan pada Senin tanggal 4 November 2024, setelah upacara dan apel yang dipimpin apel Ibu Chichi Permata S.Pd, MH.

Dalam apel pembina menegaskan, berkenaan dengan motivasi siswa untuk meningkatkan “semangat belajar, tidak ada kata untuk terlambat”.

Usai dari apel, dilanjutkan dengan penyerahan Penghargaan oleh Kepsek SMA Negeri 4 Lahat, Dr.Baslini, M.Pd, M,Si kepada siswa-siswi yang telah berhasil torehkan berbagai prestasi dibidangnya antara lain:

  • Adhan XI P2: Bujang Lahat.
  • Meiliza XII MIPA 5: Gadis Lahat.
  • Jazil XII Mipa 1: Wakil 1 Bujang.
  • Khanza Mahira XI P3: Wakil 1 Gadis.
  • Rifqi Attala XII Mipa 6: Harapan 1 Bujang.
  • Samudra Haykal: Harapan 2 Bujang.
  • R. Damar V XII Mipa 4: Bujang Intelegensia.
  • Naila X 8: Gadis Intelegensia.
  • Diandra: Bujang Pariwisata.
  • Zahra Aulia Herfin (Juara III Tahfidz Qur’an Putri).
  • Akhtarsyah Pasa Akbar (Juara II Under 63 Kg Junior Putra Kejuaraan Taekwondo Nasional).
  • M. Alfarizi Nazir (Juara II + 50 Cadet Putra Kejuaraan Wadokao Open Tournamen Karate Piala Pangdam Ii/ Sriwijaya).
  • Ainur Ridho Azmi (Juara II Kumite Kadet Kelas -52 kg Putra) Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya.
  • Ainur Ridho Azmi ( Juara 1 Kumite Kadet Kelas -50 kg Putra Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya.
  • Dzaki Halim Khoiri (Juara 1 Kumite Putra Kejuaraan Wadokai Open Tournament Karate Piala Pangdam II/ Sriwijaya), dan.
  • Alfakin Adriansyah (Juara II U 78 kg Pemula Kejuaraan Taekwondo Nasional).

“Selamat kepada siswa-siswi yang telah menorehkan berbagai prestasinya, semoga dapat menjadi contoh bagi siswa/i lainnya,” ungkap Baslini.

Selain itu, kembali diingatkan Baslini, bagi siswa-siswi yang telah menorehkan prestasi jangan tinggi hati, tetap renda hati dan tingkatkan terus prestasi anak-anak, serta jayalah selalu SMANPALA. (D1N).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 30-October-2024, 13:59

Berikan Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Gambut, Pemkab Muba Gelar Sosialisasi RPPEG 

EMPAT LAWANG - 30-October-2024, 13:08

Jelang Pilkada Tahun 2024 Pj. Bupati Empat Lawang Himbau Masyarakat Gunakan Hak Pilih

OKU - 30-October-2024, 11:19

Pemkab OKU Tingkatkan Kerjasama dengan SEAMEO CECCEP, Fokus ke Literasi Anak Usia Dini

LAHAT - 29-October-2024, 23:59

Masyarakat Tersenyum, YM-BM Salurkan Bantuan Unit Senabing 

PALEMBANG - 29-October-2024, 17:42

PLN UID S2JB Goes to School Rayakan Hari Sumpah Pemuda ke-96 melalui Kegiatan Edukasi Kelistrikan untuk Generasi Muda

PALEMBANG - 29-October-2024, 17:34

Gelar Bhakti Sosial Donor Darah Serentak Sempena HUT Humas Polri Ke 73, Polda Sumsel Sumbangkan 1.287 Kantong Darah 

LAHAT - 29-October-2024, 17:20

Polres Lahat Bhakti Sosial Donor Darah dalam rangka HUT Humas Polri 

BANYU ASIN 29-October-2024, 15:06

LAPAS BANYUASIN GELAR APEL PAGI DAN PENYEMATAN TANDA KENAIKAN PANGKAT 

MUBA - 29-October-2024, 15:04

Pastikan Masyarakat Lebih Peduli Kesehatan, Pj Bupati H Sandi Fahlepi Kampanye Germas Hidup Sehat 

OKU - 29-October-2024, 14:34

Dalam Rangka Hari Jadi Humas Polri ke 73, Polres OKU Gelar Donor Darah

LAHAT - 28-October-2024, 21:31

Polres Lahat Buruh Pelaku Pasca Pembegalan Desa Sungai Jernih Muara Payang 

JAKARTA - 28-October-2024, 19:23

Hari Listrik Nasional ke-79, Dirut PLN Tegaskan Komitmen sebagai Fondasi Pembangunan Nasional

BANYU ASIN 28-October-2024, 19:15

PENGAWASAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANYUASIN DENGAN INPEKTORAT PROVINSI SUMSEL 

MUBA - 28-October-2024, 18:15

Pemkab Muba Gelar Peringatan Sumpah Pemuda dan Penyuluhan Narkoba di Opproom 

LAHAT - 28-October-2024, 18:14

Diduga Kelelahan, Seorang Pendaki Belum Sampai Puncak Bukit Besar MD 

BANYU ASIN 28-October-2024, 17:49

PJ BUPATI BANYUASIN TEKANKAN PERAN PEMUDA SANGAT VITAL DALAM PEMBANGUNAN 

PALEMBANG - 28-October-2024, 17:38

KPU BANYUASIN GElAR DEBAT CALON BUPATI DAN WAKIL.BUPATI 

PALEMBANG - 28-October-2024, 09:28

PLN UID S2JB Sukses Gelar PLN Mobile Electric Fun Run: Penuhi Antusiasme Masyarakat, Kurangi Emisi Karbon

Lampung 28-October-2024, 05:59

Tujuh Pejabat Musi Banyuasin Raih Sertifikat Diklat PIM II, Siap Jadi Pemimpin Perubahan 

LAHAT - 27-October-2024, 15:45

Setiap Kampanye Paslon YM-BM Disambut Ribuan Masyarakat 

OKU - 27-October-2024, 14:13

Senam Sehat Bersama KPU OKU Dalam Rangka Menuju Pilkada Serentak Tahun 2024

LAHAT - 27-October-2024, 13:34

YLKI SUMBAGSEL Adakan Lomba Video Kreatif Gen Z Keren Tanpa Rokok SMA/SMK se-Kabupaten Lahat 

LAHAT - 27-October-2024, 13:33

Satresnarkoba Polres Lahat Cokok Pengedar Narkotika Jenis Shabu 

PALEMBANG - 27-October-2024, 13:06

Laksanakan Amanat UU, PLN lakukan pendataan pelanggan untuk Perlindungan Data Pribadi Konsumen Daya 450 VA dan 900 VA

JAKARTA - 27-October-2024, 09:47

Siapkan SDM Kompeten Untuk Transisi Energi, PLN Kirim 1.700 Pegawai Belajar EBT

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE