ISI

Pj Bupati Lahat Apresiasi YLKI Lahat Gelar Sosialisasi Gen Z Keren Tanpa Rokok 


25-October-2024, 17:34


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—– Guna untuk mewujudkan terciptanya Kabupaten Lahat sebagai “Kota Layak Anak” pada Jum’at (25/10/2024) kemarin telah dilaksanakan Sosialisasi Bahaya Merokok bagi Remaja dan anak-anak.

Acara sosialisasi yang mengusung Tema “Gen Z Keren Tanpa Rokok” tersebut, dipusatkan di Pendopoan SMA Negeri 2 Lahat, yang dihadiri langsung Pj Bupati Lahat Imam Pasli S.STP, M,Si, serta seluruh pelajar SMA Negeri 2 Lahat termasuk perwakilan dari sekolah SMK dan SMA di Kota Lahat.

Ketua Pelaksana kegiatan menyampaikan, dilaksanakannya kegiatan ini bertujuan untuk mengajak generasi muda, khususnya pelajar di Kabupaten Lahat, agar segera berhenti merokok.

“Kami ingin mendorong generasi pelajar di Lahat untuk berhenti merokok dan menjalani gaya hidup sehat tanpa rokok,” tegasnya.

Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Lahat, Dr. Tri Turmudi, S.Pd., M.Pd, turut memberikan apresiasi kepada Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Kabupaten Lahat sebagai penyelenggara acara.

“Alhamdulillah, SMA Negeri 2 Lahat dipercaya sebagai tuan rumah untuk kegiatan penting ini. Ini adalah langkah besar dalam mendukung Kabupaten Lahat Layak Anak,” ungkapnya.

Sementara, Pj Bupati Lahat Imam Pasli S.STP, M,Si menyampaikan, apresiasi atas apa yang dilakukan YLKI Kabupaten Lahat untuk inisiatif menggelar sosialisasi yang sangat bermanfaat bagi generasi muda.

“Kegiatan ini tentu sangat baik untuk mendidik pelajar tentang bahaya merokok dan dampaknya bagi kesehatan. Generasi Z sekarang harus mengerti bahwa merokok bukanlah bagian dari masa depan yang sehat dan cemerlang,” ujar Imam.

Imam juga menegaskan bahwa kesadaran akan bahaya merokok sejak dini, sangat penting untuk menciptakan generasi yang bebas dari bahaya rokok dan mendukung Lahat menjadi kota yang ramah anak.

Dengan dukungan penuh dari pemerintah daerah, kegiatan ini diharapkan bisa menjadi awal perubahan positif bagi para pelajar di Kabupaten Lahat, mendorong mereka untuk hidup sehat tanpa rokok, dan memperkuat komitmen daerah dalam mewujudkan Lahat Layak Anak.

“Semua ini demi mendorong para Pelajar untuk hidup sehat tanpa rokok, guna mewujudkan Kabupaten Lahat Layak Anak,” pungkas Pj Bupati Lahat. (D1N)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PRABUMULIH - 22-October-2024, 18:35

Penjaminan Korban Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Jendral Sudirman, Kec. Cambai, Kota Prabumulih 

LAHAT - 22-October-2024, 16:46

Sat Binmas Polres Lahat Giat Penyuluhan dan Himbauan Ke-masyarakat Jelang Pilkada 

JAKARTA - 22-October-2024, 14:28

Tim Evaluator Kemendagri Apresiasi Kinerja PJ.Bupati Sandi Fahlepi. 

PALEMBANG - 21-October-2024, 21:28

Penyidik Ditreskrimsus Polda Sumsel Sita Aset TSK BC Iliegal Mining Muara Enim Rp.13 Milyar 

BANYU ASIN 21-October-2024, 21:26

JEMBATAN TANAH KERING PULAU RIMAU AMBLAS 

LAHAT - 21-October-2024, 21:25

Kangkangi UU Pemilu, Panwascam Laporkan Tujuh ASN ke-Bawaslu Lahat 

LAHAT - 21-October-2024, 20:14

Paslon No Urut 1 Kucurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran Kelurahan Pagar Agung 

BANYU ASIN 21-October-2024, 16:35

POLRES BANYUASIN LAKSANAKAN PENGAMANAN KEDATANGAN SURAT SUARA PILKADA 2024 

LAHAT - 21-October-2024, 16:35

Satu Unit Rumah di Gumay Talang Ludes Terbakar 

JAKARTA - 21-October-2024, 15:51

PLN UID S2JB Raih Peringkat Gold Pada ESG Nusantara Plaudit 2024, Bukti Komitmen Terhadap Program TJSL Berkelanjutan

MUBA - 21-October-2024, 15:11

Rapat BANMUS, Pemkab Muba dan DPRD Bahas Jadwal Pembahasan 6 Raperda 

EMPAT LAWANG - 21-October-2024, 15:10

Yulius Maulana Difitnah Menggunakan Ijazah Palsu , Black Camping Jelang Pilkada Lahat, ini Kata Yulius Sugiantara.

JAKARTA - 21-October-2024, 07:12

Pasokan Listrik Berlapis dengan 773 Personel PLN Sukses Layani Pelantikan Presiden dan Wapres RI 2024

LAHAT - 20-October-2024, 19:41

Paslon BZ-WIN Hipnotis Ribuan Warga Gumay Talang di Penutupan Turnamen MJS Cup 

LAHAT - 20-October-2024, 19:40

Seluruh Team Pemenangan ‘Ngaleh Ase’ Hadiri Pengukuhan Team Pemenangan Desa Muara Maung 

PALEMBANG - 20-October-2024, 17:33

PLN UID S2JB Dorong Transisi Energi, Gelar Pelatihan Konversi Motor Listrik untuk SMK dan Luncurkan Modul Ajar Konversi Motor Listrik Pertama di Indonesia

LAHAT - 20-October-2024, 14:58

Dua Unit Rumah Warga Kelurahan Pagar Agung Ludes Dilalap Sijago Merah 

MUBA - 19-October-2024, 23:59

Dibiayai Oleh Pemkab Muba, Ratusan Jama’ah Umroh Siap Beribadah ke Tanah Suci 

PALEMBANG - 19-October-2024, 20:07

Peringati HKGB, Berangkatkan Umroh Penggali Kubur dan Pemandi Jenazah, Bedah Rumah Hingga Bantuan Kursi Roda. 

LAHAT - 19-October-2024, 19:46

Kanit Reskrim Polsekta Lahat Borong Penjual Kue Keliling 

MUBA - 19-October-2024, 18:01

Dibiayai Oleh Pemkab Muba, Ratusan Jama’ah Umroh Siap Beribadah ke Tanah Suci 

PALEMBANG - 19-October-2024, 18:00

Penasehat Hukum YM Polisikan Akun Tiktok @kuli.tint4 ke Polda Sumsel 

LAHAT - 18-October-2024, 21:40

Program Pro Rakyat, Warga RD PJKA Bandar Agung, Kota Jaya dan Kota Negara Satukan Suara Menangkan YM-BM 

LAHAT - 18-October-2024, 21:00

Dihadapan Yulius-Budiarto Tim Pemenangan RD PJKA Bandar Agung, Kota Jaya dan Kota Negara Bacakan Janji Setia 

JAKARTA - 18-October-2024, 20:59

Hasil Survei LKPI Paslon Nomor Urut 2 Unggul di Pilkada Lahat 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE