ISI

PLTU Sumbagsel-1 Bagikan Toren Untuk Warga Desa Keban Agung


2-November-2023, 21:37


Gunawan Ichsan (tengah) perwakilan PLTU Sumbagsel-1

PLTU Sumbagsel-1 merealisasikan komitmen bantuan distribusi air bersih untuk warga Desa Keban Agung, Kecamatan Semidang Aji, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Kamis (02/11/2023).

Bantuan distribusi air bersih tersebut sesuai hasil kesepakatan saat sosialisasi dengan para perwakilan masyarakat dan tripika terkait dengan adanya pekerjaan pembuatan head water intake yang berada di pinggir Sungai Ogan, pekerjaan tersebut direncanakan selesai pada akhir bulan November 2023.

Gunawan Ichsan selaku perwakilan perusahaan menyampaikan bahwa yang dilakukan perusahaan adalah untuk masyarakat, “penyediaan air bersih ini akan digunakan untuk kebutuhan memasak – minum sebagai bentuk tanggung jawab perusahaan terhadap masyarakat yang selama ini mengambil air di Sungai Ogan yang mana titik pengambilannya berada di sekitar area pekerjaan water intake“, ungkap Gunawan Ichsan.

Gunawan Ichsan menambahkan bahwa perusahaan membagikan 4 buah set bak penampungan air (torrent) yang di tempatkan di setiap dusun yang ada di Desa Keban Agung dan akan diisi oleh mobil tanki milik perusahaan setiap pagi dan sore.

“Saat pengisian air, masyarakat sangat antusias dan merasa sangat terbantu karena air untuk kebutuhan memasak, tidak perlu lagi ke Sungai”, ungkapnya kembali.

Penyerahan fasilitas itu sendiri diterima oleh BPD dan Kepala Desa serta perwakilan masyarakat. “Saat ini sedang dilakukan pembuatan head water intake di Sungai Ogan sebagai bagian dari kegiatan konstruksi yang nantinya air tersebut akan digunakan untuk menyuplai kebutuhan terkait dengan operasional PLTU Mulut Tambang Sumbagsel-1 2 x 150 MW. Terkait pekerjaan tersebut, tidak ada kegiatan pembendungan Sungai atau pembuatan bendungan, yang ada adalah pembuatan “Cover Dam” berupa bronjong untuk membatasi area kerja, dan itupun sifatnya sementara, aliran air tetap terjaga karena hanya dialihkan ke salah satu sisi sungai”, demikian yang disampaikan oleh Gunawan Ichsan guna meluruskan isu atau informasi yang selama ini berkembang. (Asmara Nian)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUARA ENIM - 30-April-2024, 20:33

Lidyawati Cik Ujang “Bertarung” di Pilkada Muara Enim, Sudah Kembalikan Formulir ke PAN 

PALEMBANG - 30-April-2024, 19:16

Komplotan Pelaku Jual Beli Akun WhatsApp untuk Judi Online di Palembang Diringkus Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Sumsel 

PALEMBANG - 30-April-2024, 15:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi Hadiri Musrenbang RKPD Sumsel Tahun 2025 

MUBA - 30-April-2024, 13:16

Pemkab Muba Beri Kontribusi Besar untuk Warga Nahdlatul Ulama 

MUBA - 29-April-2024, 23:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi dan Ribuan Warga Muba Nobar Timnas 

LAHAT - 29-April-2024, 23:45

Pendopoan Bupati Lahat Jadi Lautan Manusia Nobar Semifinal Piala Asia U 23

BANYU ASIN 29-April-2024, 21:40

PJ BUPATI BANYUASIN MELEPAS PESERTA JALAN SANTAI 

LAHAT - 29-April-2024, 21:37

Ratusan Massa Barisan Muda Lahat dan Front Pemuda Lahat Bangkit Geruduk Pemkab Lahat 

LAHAT - 29-April-2024, 20:59

Pelaku Curas DPO Antar Provinsi, Berhasil Diungkap Polsekta Lahat 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:25

HANI SYOPIAR RUSTAM TEBAR BENIH IKAN DI SUNGAI BOOM BERLIAN 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

LAHAT - 28-April-2024, 21:26

YM Didampingi Tim Pemenangan dan Rombongan Hadiri Pernikahan Desi – Yoga 

PALEMBANG - 28-April-2024, 19:48

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 

BANYU ASIN 28-April-2024, 18:54

HANI SYOPIAR RUSTAM TINJAU KONDISI JALAN AIR SALEK 

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE