ISI

Dua Pelaku Spesialis 363 Berhasil Dicokok Polres Lahat


16-October-2023, 18:47


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE——Dua tersangka kasus spesialis tindak kejahatan 363 yakni, M. Rusdi (42) warga desa Gunung Kembang kecamatan Kikim Timur dan Toni Hartawan warga desa Sari Bungamas kecamatan Kikim Timur, Kabupaten Lahat berhasil ditangkap Polsek Kikim Timur.

Terungkapnya kasus 363 ini, setelah Polsek Kikim Timur mendapatkan laporan polisi LPB/ 05 / X / 2023 / SUMSEL / RES Lahat / Sek Kikim Timur, tanggal 05 Oktober 2023, penangkapan TSK sendiri langsung dipimpin Kapolsek AKP Indra Gunawan SH.

Kapolres Lahat AKBP S. Kunto Hartono SIK, MT, melalui Kapolsek Kikim Timur AK Indra Gunawan SH menegaskan, kronologis kejadian pada Kamis tanggal 05 Oktober 2023 sekira pukul 05.30 WIB bertempat di rumah korban tinggal telah terjadi tindak pidana Pencurian.

Diceritakan Kapolsek Kikim Timur, saat melancarkan aksinya pelaku masuk melalui pintu belakang dan mengambil SPM Yamaha New N-Max 155 dengan Nopol Polisi (Nopol) BG 6099 EAH. Noka: MH3SG5620MK41396. Nosin: G3L8E-0804538 An Rinaldi Satya Herlambang milik korban yang berada didalam rumah.

“Sepeda Motor dalam keadaan terkunci stang. Ketika korban terbangun sekira jam 07.00 WIB, terkejut bahwa motornya sudah tidak ada lagi/hilang, sehingga, korban mengalami kerugian sebesar Rp. 20.000.000′- dan melapor ke Polsek Kikim Timur agar dapat ditindak lanjuti sesuai dengan proses hukum,” ulasnya, pada Senin (16/10/2023).

Berbekal laporan korban, dikatakan Indra Gunawan, akhirnya pada Rabu tanggal 11 Oktober 2023 sekira pukul 10.20 WIB, Toni Hartawan Goeltom dibujuk/rayu untuk dimintaki keterangan terkait Pencurian yang terjadi didesa Bungamas kecamatan Kikim Timur, Kabupaten Lahat.

“Dari keterangan Toni Hartawan Goeltom dirinya mengaku bahwa ikut serta dalam aksi Pencurian tersebut. Kemudian pada Rabu tanggal 11 Oktober 2023 sekira jam 10.20 WIB, Rusdi (Dodi) dibujuk/rayu guna dimintai keterangan terkait Pencurian yang terjadi di desa Bungamas kecamatan Kikim Timur dan Rusdi (Dodi) saat di BAP mengaku bahwa benar dirinya telah melakukan Pencurian SPM tersebut dan dijualnya kembali dengan harga sebesar Rp.6.000.000′-,” pungkas Kapolsek Kikim Timur, Kabupaten Lahat. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 21-November-2024, 20:03

Kumpulkan Para Kades, Satpol-PP Muba Sosialisasi Perda dan Perbup 

BANYU ASIN 21-November-2024, 20:02

APEL SIAGA MUHAMMAD FARID PERTAHANKAN BANYUASIN ZERO KONFLIK 

EMPAT LAWANG - 21-November-2024, 18:10

Jasa Raharja Lahat Bersama Instansi Terkait Lakukan Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) di Kab. Empat Lawang 

JAKARTA - 20-November-2024, 22:50

PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Match Indonesia – Arab Saudi

PALEMBANG - 20-November-2024, 22:46

PLN UID S2JB Siaga Pilkada 2024: Pastikan Pasokan Listrik Andal untuk Pesta Demokrasi

OKU - 20-November-2024, 22:29

PLTU Baturaja Berikan Bantuan Pelebaran Jalan di RT.01 Sampai RT.06, Kades Terusan Mewakili Warga Ucapkan Terima Kasih

LAHAT - 20-November-2024, 18:58

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Lahat Tanam Jagung di Desa Bunga Mas dan Ikuti Launching Bersama Kapolri 

MUBA - 20-November-2024, 16:05

Pastikan Muba Tetap Kondusif, Satpol PP Gelar Rakor Linmas dan Kewaspadaan Dini 

LAHAT - 20-November-2024, 16:04

Paslon YM-BM Gelar Pesta Rakyat di Lapangan RD PJKA Bandar Agung 

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE