ISI
PLT Bupati Muara Enim Tutup Pemusatan Pelatihan Paskibraka Tahun 2023
17-August-2023, 22:48
Muara Enim, sriwijayaonline.com – PLT Bupati Muara Enim Ahmad Usmarwi Kaffa PhD menutup secara resmi Pemusatan dan pelatihan (Diklat) Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Muara Enim Tahun 2023, acara dilaksanakan di Balay Agung Serasan Sekundang (Bass) Kabupaten Muara Enim.
Dilaporkan Kaban Kesbangpol Muara Enim Drs Andi Wijaya, melalui Andre Antoni, SE, MM, Kabid Ideologi Wasbang dan Karakter Bangsa selaku ketua Panitia, mengatakan kegiatan pemusatan Pendidikan dan Pelatihan calon Paskibraka tingkat Kabupaten Muara Enim tahun 2023 ini dimulai pada hari Senin 31 Juli 2023 sampai dengan 18 Agustus 2023 bertempat di Hotel Griya sintesa Muara Enim. Kamis (17/8).
Peserta kegiatan Diklat dan pelatihan adalah para pelajar dari berbagai SMA SMK dan madrasah yang berada di lingkup Kabupaten Muara Enim yang telah dinyatakan lulus seleksi calon Paskibraka dengan jumlah sebanyak 50 orang yang terdiri dari Putra 30 orang dan Putri 20 orang selama psmusatan Diklat calon Paskibraka dibimbing dan dilatih oleh tim pelatih yaitu koordinator pelatih Kapten Inf ahli jawandi dari Kodim 0404 Muara Enim dan yang lain nya baik dari Polres Muara Enim, Rindam II Sriwijaya
Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Muara, Dispora dan didampingi Anggota PPI.
“Paskibraka Kabupaten Muara Enim 2023 Alhamdulillah sukses melaksanakan tugas pada upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 yang bertempat di Lapangan Merdeka Kabupaten Muara Enim pagi tadi pengibaran bendera merah putih dan sorenya penurunan sang merah putih, “Jelas Andre.
Sementara itu PLT Bupati Muara Enim Ahmad Usmarwi Kaffa PhD dalam sambutannya menyampaikan rasa bangga dan apresiasi kepada 50 Anggota Paskibraka, yang akhirnya apa yang diharapkan telah mencapai satu tujuan oleh Pasukan Pengibar Bendera Pusaka yang sukses menjalankan Tugas Mengibarkan Bendera Merah Putih di Misi pada hari kemerdekaan Republik Indonesia 17 Agustus tahun 2023
“Alhamdulillah syukur semua berjalan lancar karena berkat doa restu orang tua kalian dan kerja keras kalian selama beberapa minggu terakhir ini. saya selaku kepala daerah bupati Muara Enim mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan kontribusi, atas perjuangan kalian pengorbanan kalian pada hari ini yang sangat luar biasa tiada perubahan tanpa pengorbanan tiada pengorbanan tanpa perjuangan dan Tiada Perjuangan tanpa kerja keras.
Anda sudah lewati 4 step itu, saya ucapkan selamat dan karenanya jangan berpuas diri keberhasilan hari ini belum tentu keberhasilan esok hari kemenangan hari ini belum tentu kemenangan esok hari sebaliknya kegagalan dan kekalahan hari ini belum tentu kegagalan dan kekalahan esok hari, “Ujar Kaffa.
Oleh karena itu keberhasilan hari ini maknai sebagai dasar pondasi kalian untuk terus bekerja keras untuk terus belajar dan untuk terus pantang menyerah menjalani hidup kalian seketika kalian kembali ke sekolah masing-masing itu pesan saya yang pertama
yang kedua apa yang sudah anda lakukan seperti yang saya katakan dua hari yang lalu adalah kebanggaan kebanggaan dan juga kebahagiaan harus dibaca dalam satu nafas di dalam memperingati rangkaian 17 Agustus tahun 2023 ini anda bangga menjalankan tugas pada akhirnya Anda berhasil menjalankannya hari ini dan pada malam ini anda merasa bahagia Itulah satu nafas akibat daripada apa yang sudah anda lakukan buah dari kerja keras kalian yang kedua itu
yang ketiga Saya ingin menyampaikan bahwa selain perasaan Saya bangga kepada anak-anakku sekalian saya ingin melukiskan harapan saya ke depan mudah-mudahan kalian semua menjadi orang yang berhasil Apakah itu menjadi prajurit menjadi polisi menjadi Jaksa ASN dan lain sebagainya tapi yang jelas lakukan yang terbaik Ingat pesan saya do the best Lakukan yang terbaik kalau bisa lulus terbaik masuk TNI, Polri dan lain nya, tambahkan itu jangan buang waktu baca buku.
Dahulu saya seperti anda Saya pernah melewatinya satu bulan saya targetkan dua buku tebal itu saya harus ngerti saya harus bisa, bukan berarti saya memaksakan diri tapi saya punya harap dan cita-cita ke depan begitu pula kalian semua kalian selepas dari Paskibraka ini saya ingin anda real terjun di dunia kehidupan nanti menjadi orang yang betul-betul menjadi contoh bagi pemuda-pemuda di masanya yang akan datang nanti.
Oleh karena itu kalau kau tidak bisa menjadi yang terbaik Jadilah yang berbeda berbeda dengan cara pandang berbeda dalam cara menjalani hidup tapi dalam nuansa dan bingkai yang baik, “Ungkap Kaffa.
Turut hadir, Dandim 0404/Muara Enim Letkol ARH Rimba Anwar SIP MIP, Perwakilan Polres Muara Enim, Pengadilan Negeri, Mewakili Kajari, Sekda Muara Enim Ir Yulius M Si beserta staf ahli, asisten dan Kepala OPD Muara Enim, Ketua TP PKK Muara Enim Nurul Vita Utami Kaffah dan berbagai unsur perwakilan Forkopimda serta organisasi Wanita di Muara Enim.
(Ali).
BERITA TERKINI
-
BANYU ASIN 25-November-2024, 14:10
APEL PASUKAN PENGAMAN TPS PILKADA 2024 BANYUASIN
BANYUASIN ,SO – Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid, S.STP., M.SiMemimpin Apel Pergeseran pas
-
BANYU ASIN 25-November-2024, 13:29
PJ BUPATI BANYUASIN RAKOR PENGENDALIAN INPlASI DAERAH PENYEDIAN 3 JUTA RUMAH
BANYUASIN ,SO – Penjabat (Pj) Bupati Banyuasin Muhammad Farid, S.STP.,M.SI bersama Tim Pengendalia
-
JAWA TIMUR - 25-November-2024, 12:33
Mantan Kapolres Lahat Kombes Pol Achmad Gusti Hartono Berhasil Bawa Team Voli LavAni Navy Juara Livoli Divisi Utama 2024
Sriwijayaonline.com, Gresik – Tim Bola Voli LavAni Navy berhasil menjadi juara Livoli Divisi U
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
LAHAT - 20-November-2024, 13:52
Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat
EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23
Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis
MUBA - 19-November-2024, 18:26
Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV
JAKARTA - 19-November-2024, 12:59
Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian
LAHAT - 19-November-2024, 12:36
Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat
LAHAT - 19-November-2024, 12:35
Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat
LAHAT - 18-November-2024, 23:59
H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit
MUBA - 18-November-2024, 21:41
Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel
MUBA - 18-November-2024, 20:21
Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel
OKU - 18-November-2024, 19:15
Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya
OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31
Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur
OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59
Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan
BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41
KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI
MUBA - 16-November-2024, 22:23
Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi
MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22
Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung
LAHAT - 16-November-2024, 15:52
Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU
LAHAT - 16-November-2024, 14:30
Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara
LAHAT - 16-November-2024, 14:29
Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan
BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42
KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN
LAHAT - 15-November-2024, 20:03
Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia
LAHAT - 15-November-2024, 19:38
BREDAR ISU, ADA ‘TIM BUNUH CULIK’ PENYELENGGARA PILKADA LAHAT APABILA CURANG
MUBA - 15-November-2024, 17:41
Panen Raya Jagung di Kecamatan Lalan: Mewujudkan Swasembada Pangan Muba
EMPAT LAWANG - 15-November-2024, 13:06
Kabupaten Empat Lawang Terima Penghargaan dari Kementrian HAM RI
BANYU ASIN 15-November-2024, 13:04
POLISI GERBAK KAMPUNG NARKOBA DIDESA TAJA MULYA DAN TAJARAYA ll
PALEMBANG - 14-November-2024, 20:57
Pj Bupati Sandi Fahlepi Laporkan Progres Pembangunan Jembatan Lalan ke Pj Gubernur Sumsel
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E