ISI

Pj Bupati Apriyadi Gandeng Perusahaan Perkebunan dan YCP 


5-June-2023, 14:55


MUBA, SO – Sebanyak 2.630 perempuan di Bumi Serasan Sekate yang tergabung di 13 Kelompok Usaha Ekonomi Perempuan tersenyum lebar. Pasalnya, dalam upaya mendukung ketangguhan perekonomian kaum perempuan di Muba, ribuan perempuan tersebut mendapatkan bantuan modal usaha.

“Ini upaya konkrit kita untuk terus mendukung kesetaraan gender di Muba, Alhamdulillah hari ini kaum perempuan di 13 Desa sebanyak 2.630 orang mendapatkan bantuan modal usaha dan tiap kelompok mendapatkan Rp50 Juta yang disupport oleh perusahaan perkebunan dalam hal ini Hindoli dan juga Yayasan CARE Peduli (YCP),” ungkap Pj Bupati Apriyadi Mahmud saat Penyerahan Secara Simbolis Dukungan Modal Usaha
Kepada Perwakilan Kelompok Usaha Ekonomi Perempuan di Hotel Grand Ranggonang Sekayu, Senin (5/6/2023).

Mantan Kabag Kesra Muba ini menyebutkan, pihaknya optimis melalui program ini dapat meningkatkan taraf ekonomi keluarga yang disokong dari kalangan ibu-ibu rumah tangga.

“Saya yakin, kalau sudah diberi support modal ini, taraf ekonomi suatu keluarga akan meningkat dan meminimalisir angka kemiskinan dan stunting di Muba,” jelasnya.

Ia juga mengatakan, akan memfasilitasi pemberdayaan kepada perempuan di Muba khususnya di wilayah perkebunan untuk mengelola dan mengolah limbah yang berasal dari perkebunan kelapa sawit. “Ini yang akan kita garap ke depannya nanti,” bebernya.

Pj Bupati Apriyadi mengapresiasi Hindoli yang sangat konsen dalam upaya perlindungan dan pemberdayaan kaum perempuan dan anak di wilayah sekitar operasional. “Terus pertahankan dan Pemkab Muba akan terus memfasilitasi serta bersinergi,” tegasnya.

Presiden Direktur PT Hindoli, Anton Asmara mengatakan pihaknya akan terus meningkatkan perhatian kepada kaum perempuan dan anak di area ring 1 operasional dan tentunya selalu mendapatkan dukungan dari Pemkab Muba.

“Kami ucapkan Terima kasih kepada pak Bupati Apriyadi Mahmud yang sangat mendukung kesetaraan gender dalam hal perlindungan perempuan dan anak di Muba,” ungkap dia

Direktur Program dan Advokasi Yayasan CARE Peduli, Budi Bahrulin menjelaskan Program ini akan berlangsung selama 3 tahun, menyasar Kelompok perempuan
di komunitas perkebunan kelapa sawit di 3 Kecamatan dan 13 Desa di Kabupaten Musi Banyuasin.

“Program ini fokus pada upaya pemberdayaan perempuan dengan empat tujuan utama diantaranya Meningkatkan peluang ekonomi perempuan dan meningkatkan kesejahteraan
keluarganya, Meningkatkan kapasitas, suara dan kepemimpinan perempuan dalam rumah
tangga dan masyarakat.

“Lalu, meningkatkan kesehatan dan status gizi perempuan dan masyarakat dan Mengembangkan model ketahanan/mata pencaharian alternatif yang holistik sebagai bagian
dari program penanaman kembali kelapa sawit,” terangnya.

Sebagai Yayasan yang konsen dengan bencana dan pemberdayaan perempuan dan anak, lanjutnya, pihanya mengapresiasi kegetolan Pj Bupati Apriyadi Mahmud yang sangat mendukung pengarusutamaan Gender di Muba.

“Oleh sebab itu hari ini kami dari YCP memberikan penghargaan untuk pak Bupati Apriyadi yang sangat mendukung pengarusutamaan Gender di Muba,” pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

LAHAT - 16-November-2024, 14:30

Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara 

LAHAT - 16-November-2024, 14:29

Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan 

BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42

KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN 

LAHAT - 15-November-2024, 20:03

Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia

LAHAT - 15-November-2024, 19:38

BREDAR ISU, ADA ‘TIM BUNUH CULIK’ PENYELENGGARA PILKADA LAHAT APABILA CURANG

MUBA - 15-November-2024, 17:41

Panen Raya Jagung di Kecamatan Lalan: Mewujudkan Swasembada Pangan Muba 

EMPAT LAWANG - 15-November-2024, 13:06

Kabupaten Empat Lawang Terima Penghargaan dari Kementrian HAM RI

BANYU ASIN 15-November-2024, 13:04

POLISI GERBAK KAMPUNG NARKOBA DIDESA TAJA MULYA DAN TAJARAYA ll 

PALEMBANG - 14-November-2024, 20:57

Pj Bupati Sandi Fahlepi Laporkan Progres Pembangunan Jembatan Lalan ke Pj Gubernur Sumsel 

BANYU ASIN 14-November-2024, 19:44

TAK SEJALAN LAGI DENGAN SELFI PARTAI BERKARYA PUTUSKAN DUKUNGAN ASTA 

EMPAT LAWANG - 14-November-2024, 16:51

Giat Home Visit JM-Kes Sasar Warga Desa Rantau Dodor Kecamatan Pobar 

OKU - 13-November-2024, 22:41

Semen Baturaja Santuni 50 Anak Yatim Dalam Rangka Jelang HUT Ke-50

OKU TIMUR 13-November-2024, 19:03

HUT ke-25, DWP Kabupaten OKU Timur Gelar Lomba Paduan Suara Antar DWP OPD 

LAHAT - 13-November-2024, 14:30

Aksi Protes FPL Berakhir Dengan Duduk Bersama Pj Bupati Lahat 

OKU - 13-November-2024, 13:54

Ini Penyebab Padam Listrik Di Sosoh Buay Rayap dan Gunung Meraksa, PLN ULP Baturaja Lakukan Upaya Perbaikan

LAHAT - 13-November-2024, 06:13

KPU Sukses Gelar Debat Publik Perdana 

MUBA - 12-November-2024, 23:59

Pj Bupati H Sandi Sampaikan Tanggapan Terhadap Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE