ISI

SK PJ Bupati Diperpanjang, Apriyadi Ucap Rasa Syukur 


22-May-2023, 23:59


MUBA, SO – Kepastian nama untuk menjabat sebagai Penjabat Bupati Musi Banyuasin (Muba) akhirnya terjawab. Pasalnya Gubernur Sumatera Selatan H Herman Deru mengaku telah mengantongi SK Perpanjangan jabatan Penjabat Bupati Musi Banyuasin.

Demikian diungkapkan oleh Gubernur Sumsel Herman Deru, kemarin Senin (22/05/2023) kepada awak media. “Pak Apriyadi kinerjanya baik, SK-nya sebagai Pj Bupati Muba dilanjutkan, SK akan segera diserahkan kepada beliau sebelum 30 Mei 2023,” ungkapnya.

Mantan Bupati OKU Timur dua periode ini melanjutkan, penyerahan SK kepada Apriyadi tidak dilakukan seperti pelantikan. “Nanti hanya penyerahan SK saja, tidak ada pelantikan, karena beliau sudah dilantik sebelumnya,” bebernya.

Menurutnya, ia mengusulkan tiga nama. Selain Apriyadi, ada juga nama Ari Narsa (Kadishub Sumsel) dan Shandi (Karo Umum dan Perlengkapan). Lalu, Kemendagri menyetujui Apriyadi untuk memperpanjang masa jabatan Pj Bupati Muba.

Masih katanya, mengenai soal pelantikan akan segera berlangsung sebelum 30 Mei. Sesuai dengan masa berlaku SK. “Sebelum tanggal 30 Mei akan segera saya serahkan SK. Seremonialnya bukan seperti pelantikan Pj yang pertama sebab hanya penyerahan. Tapi pak Apriyadi sudah ok,” tegasnya.

Terpisah PJ Bupati Musi Banyuasin H Apriyadi MSi, saat dikonfirmasi melalui telpon seluler, ia merasa bersyukur atas diberikanya SK perpanjangan sebagai PJ Bupati Musi Banyuasin.

“Saya pribadi mengucapkan terima kasih banyak kepada Kemendagri yang telah memberikan SK perpanjangan sebagai PJ Bupati Musi Banyuasin, dan saya akan menjaga amanah ini dengan baik serta akan bekerja sesuai dengan kepercayaan yang diberikan,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Apriyadi mengatakan ini adalah prestasi dan kinerja bersama seluruh Jajaran Pemkab Muba untuk itu bekerja lebih keras lagi, terutama soal pembangunan di Musi Banyuasin, dan menyelesaikan persoalan yang belum selesai. “Seperti soal Illegal drilling yang harus dituntaskan, kemudian percepatan pembangunan,” tegasnya.

Satu hal yang perlu diingatkan, saat ini sudah memasuki tahun politik, Apriyadi mengingatkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan para Pegawai Negeri Sipil (PNS) jangan ada terlibat dengan politik praktis. “Suhu memang sudah mulai panas, namun hal itu biasa, tapi saya mengingatkan para ASN dan PNS hendaknya jangan terlibat politik,” tegasnya.

Sementara, Dr Nurmalah, mengatakan, Apriyadi kembali berhasil meyakinkan serta mengembalikan kepercayaan masyarakat Muba terhadap tata kelola roda Pemerintahan Kabupaten.

“Selain akrab dengan masyarakat, Apriyadi juga memiliki ciri khas yang berbeda dari orang nomer 1 sebelumnya. Seakan tak ada jarak dengan masyarakat ‘Dirinya sangat aktif menjawab dan menindaklanjuti Serta turun langsung ke lapangan,” katanya.

Terpisah, Ketua STIH Rahmany, DR Wandi Subroto SH MH, mengatakan, adanya kabar bahwa SK PJ Bupati Musi Banyuasin diperpanjang tentu itu sangat bagus sekali. “Sebab inilah yang dinanti nanti oleh masyarakat Muba,” katanya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 17-September-2024, 21:30

Karo Provost Di Propam Pimpin Apel Pagi 

LAHAT - 17-September-2024, 21:28

Terduga Pengedar Ganja, Mahasiswa Dibekuk Satresnarkoba Polres Lahat 

OKU - 17-September-2024, 20:53

RSIA AGDA Diresmikan Oleh Pj. Bupati OKU M. Iqbal Alisyabana

LAHAT - 17-September-2024, 18:16

Ketua Umum Relawan Sanak BZ-WIN, Paslon Bursah -Widia Akan Melanjutkan Program Mantan Bupati Lahat H.Saifudin Aswari Riva’i SE 

MUBA - 17-September-2024, 18:15

Pemkab Muba Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H 

BANYU ASIN 17-September-2024, 09:02

POLSEK AIR KUMBANG AMANKAN PELAKU CURAT 

OKU - 17-September-2024, 07:05

Warga Kemilau Baru Minta Pada Teddy Meilwansyah Untuk Disiapkan Pasar.

Aceh 16-September-2024, 22:05

Atlet Taekwondo Polri Koleksi Emas, Perak dan Perunggu di PON XXI Aceh Sumut 

LAHAT - 16-September-2024, 21:55

Hj Ir. Sri Melyana Sosialisasi Program Bangga Kencana 

LAHAT - 16-September-2024, 18:32

Pamitan dan Doa Bersama, Pasangan YM-BM Makin Yakin Maju Bersama Masyarakat Kabupaten Lahat 

LAHAT - 15-September-2024, 23:09

Langkah Pertama, Posko Same Ase Gelar Lomba Gaple

LAHAT - 15-September-2024, 17:40

Gerak Cepat Tim YM Berikan Bantuan Korban Kebakaran 

OKU - 15-September-2024, 17:24

H. Teddy Meilwansyah dan Istri Olahraga Bersama Grup Senam Cerah Ceria

LAHAT - 15-September-2024, 17:18

Hadir di Pernikahan Rizal dan Nabila, YM Banjir Dimintai Selfie 

LAHAT - 15-September-2024, 11:58

Yulius Maulana Doakan Pasangan Yoka dan Rani Samawa 

LAHAT - 15-September-2024, 11:57

Relawan Sanak BZ-WIN Gelar Senam Sehat Bersama Masyarakat 

OKU - 15-September-2024, 10:32

Hj.Zwesty Karenia Teddy Meilwansyah dan Hj. Fitriyanah Marjito Bachri Serahkan Bantuan Untuk Musholla Muhajirin Sukajadi

LAHAT - 14-September-2024, 23:33

Sekjen Partai Gerindra Suarakan Kader Bisa Menangkan YM-BM

LAHAT - 14-September-2024, 23:30

Aksi Peduli YM Atas Musibah Meninggalnya Ayu Andriani

OKU - 14-September-2024, 20:29

Ribuan Massa Deklarasi Dukungan Untuk H. Teddy Meilwansyah dan H. Marjito Bachri

LAHAT - 14-September-2024, 18:12

Rumah Warga di Gang Bangsal Ludes Terbakar 

LAHAT - 14-September-2024, 18:11

BZ Berkomitmen Majukan Lahat dan Mengurangi Pengangguran 

LAHAT - 14-September-2024, 15:33

Gemuruh Dukungan Masyarakat IK4L Untuk Paslon YM-BM Ngaleh Ase 

MUSI RAWAS - 14-September-2024, 11:35

Respon Cepat Jasa Raharja Lahat Serahkan Santunan Kurang dari 24 Jam Korban Laka di Jalan Lintas Lubuk Linggau, Musi Rawas 

LAHAT - 13-September-2024, 20:27

Polres Lahat, Polda Sumsel Apel Bhabinkamtibmas 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE