ISI

Ribut Masalah Keamanan, Oknum Keamanan MHP Tembak Zulkifli Hingga Tewas 


8-February-2023, 14:51


Sriwijayaonline.com, Musi Rawas – Ribut Masalah Jaga keamanan yang terjadi di depan pos PT Musi Hutan Persada (MHP), menyebabkan satu korban meninggal dunia.

Korban meninggal adalah Zulkifli (33) sebagai karyawan PK PT MHP yang merupakan warga Desa Bumi Makmur SP6 HTI Kecamatan Muara Lakitan, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan.

Kapolres Musi Rawas AKBP DANU AGUS PURNOMO,S.IK.,M.H., Melalui Kasihumas Polres Musi Rawas KOMPOL PURWONO JAYA membenarkan peristiwa tersebut.

Permasalahan tersebut bermula dari adanya upaya Saudara Ruslan Als Lan Bin Askarudin Dkk, untuk menggantikan Sdra Mantap selaku pemilik kontrak kerja Pengamanan blok Deras yang dikerjakan oleh Subkon PT MHP yakni PT Kim dan PT CIS yang mengelola kegiatan Panen sebagai pihak ketiga yang ditunjuk PT MHP ( Musi Hutan Persada), yang perjanjian kontrak kerja akan berakhir bulan Februari 2023 ini, namun sdra Ruslan Als Lan tidak sabar menunggu, sehingga mendatangi Kamp Kegiatan Panen PT KIM dan PT CIS di blok deras unit 9 PT MHP sehingga memancing perselisihan dengan sdra Mantap selaku PK Blok Deras, akibat dari hal tersebut Sdra S sebagai anak Sdra Mantap tidak senang dan mencari keberadaan sdra Ruslan Dkk, namun tidak bertemu.

Selanjutnya pada hari selasa Sdra S dan tiga rekannya datang ke Pos Security unit 9 PT MHP bersama dua orang rekan S Menunggu di Pos, sedangkan S Mengintai tidak jauh dari Pos Security, selanjutnya datanglah sdra SUL kakak kandung dari sdra RUSLAN untuk melihat siapa yang datang ke Pos Security unit 9 tersebut, kemudian melihat sdra SUL, sdra S menembak korban yang mengenai Kepala dekat Telinga sdra SUL Menggunakan senapan angin jenis gojlok, yang mengakibatkan korban MD, setelah sempat mendapat perawatan di RS Bhayangkara Pali.

Saat ini Pelaku bersama pelaku lainnya masih dalam pengejaran dan kasus ini masih kami dalami untuk proses penyidikan.

Upaya yang sudah kami lakukan yaitu menyambangi keluarga korban agar tidak terjadi aksi balasan, tutup Kasihumas Polres Musi Rawas.

Dias

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

LAHAT - 28-April-2024, 21:26

YM Didampingi Tim Pemenangan dan Rombongan Hadiri Pernikahan Desi – Yoga 

PALEMBANG - 28-April-2024, 19:48

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 

BANYU ASIN 28-April-2024, 18:54

HANI SYOPIAR RUSTAM TINJAU KONDISI JALAN AIR SALEK 

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

PALEMBANG - 27-April-2024, 20:16

Kapolda Tinjau Dua Lokasi Pembuatan Sumur Bor Bantuan POLRI 

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE