ISI

Pekan Kebudayaan Daerah Kabupaten Muba Dimulai 


29-November-2022, 23:58


MUBA, SO – Pekan kebudayaan daerah (PKD) yang digelar di halaman Museum Penghulu
Muhammad Soleh
Kabupaten Muba berlangsung spektakuler dan meriah, Selasa malam (29/11/2022).

Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Pj Bupati Muba H Apriyadi diwakili Staf Ahli Bupati Bidang
Politik, Hukum dan
Pemerintahan H Ibnu Sa’ad SSos MSi, turut hadir memeriahkan acara Pj Ketua TP PKK Muba Hj Asna Aini, Forkopimda, para OPD di lingkungan Pemkab Muba.

H Ibnu Sa’ad SSos MSi dalam arahannya berharap dengan diselenggarakannya kegiatan ini mampu memberikan ruang kepada potensi budaya lokal untuk dapat memberikan inovasi dan solusi atas permasalahan yang terjadi dalam rangka menciptakan ketahanan budaya daerah.

Kita sadar, lanjutnya bahwa dalam melestarikan
kebudayaan akan senantiasa mendapat hambatan yang tidak ringan. Namun kita harus optimis dan berkeyakinan untuk terus mendukung pelestarian dan pengembangan seni budaya.

“Saya melihat pada malam ini berkumpul
ditempat ini beberapa kelompok masyarakat dari berbagai daerah yang menyatu dalam toleransi, dan dapat membangun semangat keberagaman. Melalui kegiatan ini mari kita perkokoh semangat persatuan dan kebersamaan, jika kita bersatu dan bekerjasama maka pembangunan kebudayaan di kabupaten kita tercinta ini akan semakin, mudah kita laksanakan,”terangnya.

Sementara Kepala Dinas Pendidikan Drs Iskandar Syahrianto MH dalam laporannya menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan selam 2 hari (Selasa-Rabu), dan pemenang juara 1, 2 dan 3 masing-masing cabang lomba permainan tradisional mendapatkan medali, piagam dan uang pembinaan.

“Adapun lomba permainan tradisional tingkat SMP yaitu lomba gasing, lomba Egrang, lomba Bakiak. Selanjutnya Pameran foto budaya (karya foto komunitas), pemutaran film pendek pemenang muba film festival 2022, pagelaran seni diikuti 10 komunitas adat/kelompok seni, Komunitas Budaya Sungai Sake Kecamatan Sungai Keruh, Ikatan Keluarga Minang, Panguan Batak Satahi Saoloan, Sanggar Kridha Budaya, Sanggar Putri Sak Ayu, Sanggar Plakat ,Giri Kusuma
Karawitan Sido Laras Madyo, Reog Ponorogo Singo Bedjo Gumelar, Paguyuban Pasundan, Sanggar Trisatya Kwarcab Musi Banyuasin,”terangnya.

Disampaikannya, peserta pagelaran seni akan mendapatkan honor tampil dan piagam penghargaan. “Kegiatan yang kita laksanakan pada malam ini bertujuan memberikan ruang apresiasi terhadap kelompok seni, komunitas adat dan para seniman untuk menampilkan karyanya memperkuat toleransi, saling mengenal dan memahami keragaman dan kekayaan budaya di Muba melestarikan warisan budaya bangsa sebagai potensi pemberdayaan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat,”pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 3-May-2024, 22:07

HUT Lahat 155 Tahun, Pemkab Lahat Akan Resmikan Sentra Kuliner

MUBA - 3-May-2024, 21:10

Turut memeriahkan Pembukaan MTQ ke 30, Tri Suaka dan Nabila Sapa para Fans nya di Muba 

PALEMBANG - 3-May-2024, 21:09

Pemkab Muba Kirim 7 Peserta Untuk Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator 

LAHAT - 3-May-2024, 21:08

Yulius Maulana Sempatkan Diri Safari Jumat ke Masjid Darussalam Bandar Agung 

BANYU ASIN 3-May-2024, 19:52

JADIKAN POHON GAHARU SEBAGAI KOMODITI UNGGULAN BARU DI BANYUASIN 

PALEMBANG - 3-May-2024, 15:00

Pj. Bupati Banyuasin Buka Rapat Pleno Penetapan Perolehan Kursi Calon Terpilih Anggota DPRD Kabupaten Banyuasin. 

PALEMBANG - 2-May-2024, 23:59

Atensi Sengketa Lahan, Kapolda Sumsel Tegaskan Tidak Boleh Lagi Terjadi Konflik 

MUBA - 2-May-2024, 22:47

Pj Bupati Muba Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi dengan Peserta MTQ XXX Tingkat Provinsi Sumsel

LAHAT - 2-May-2024, 20:52

Pidsus Polres Lahat Kandangi Puluhan Mobil Tronton Angkutan Batubara 

PALEMBANG - 2-May-2024, 20:51

Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV , Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo Berharap Peningkatan Pelayanan Mayarakat 

PALEMBANG - 2-May-2024, 19:32

Kapolda Sumsel Sampaikan Harapannya Saat Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV.

LAHAT - 2-May-2024, 17:30

Mantapkan Langkah Ikut Pilkada 2024, YM Ambil Formulir Pendaftaran Nasdem Sebagai Cabup Lahat 

BANYU ASIN 2-May-2024, 16:51

PJ BUPATI BANYUASIN RAPAT PENYUSUNAN RENCANA AKSI PELAPORA MCP KPK 

MUBA - 2-May-2024, 15:08

Pemkab Muba Sambut Studi Banding Pemkab Tambrauw Papua Barat Daya 

MUBA - 2-May-2024, 13:39

Pemkab Muba Dukung Penuh Wilayah Timur Jadi Daerah Otonomi Baru 

MUBA - 2-May-2024, 13:38

Dukung MTQ ke-30 Tingkat Provinsi Sumsel, Dinkomifo Muba Siapkan Fasilitas Internet di Tiap Venue 

LAHAT - 2-May-2024, 13:37

YM : Selamat Hari Hari Pendidikan dan Hari Buruh Internasional 

BANYU ASIN 2-May-2024, 12:10

PEDAGANG PENGUNJUNG KELUHKAN SAMPAH MENUMPUK DIPASAR PANGKALAN BALAI 

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

BANYU ASIN 1-May-2024, 11:08

TAK TERIMA ISTRI CETAK KTP MALA NGINAP DI HOTEL 

MUBA - 1-May-2024, 09:24

Jalan Talang Mandung Telah Diperbaiki, Warga Berterima kasih 

LAHAT - 1-May-2024, 08:00

 PT SMS Berikan Bantuan Alber Untuk Membuka Akses Jalan Ditiga Desa

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE