ISI

Pengadaan Komputer dan Alat Pendukung lain Di Dinas Dikbud Muara Enim terkesan di tutupi


8-September-2022, 20:17


Muara Enim, sriwijayaonline.com – Saat ini Muara Enim harus ada pembenahan dibidang pendidikan, Telah banyaknya pengadaan di bidang pendidikan akan tetapi kurang transparan dan kurang relevan dalam penyampaian informasi publik. Kamis, (08/09/2022).

Tahun 2021 lalu Dinas Dikbud mengalokasikan Rp. 7,285 Miliar untuk teknologi informasi dan media pendidikan yang di kerjakan PT. ASABA. Terbagi dalam 2 kontrak Rp. 5.919.845.024 dan Rp. 1.120.525.000 dalam pengerjaan tersebut sempat mengalami pendistribusian unit yang tidak tepat waktu dengan batas yang telah ditentukan oleh kontrak.

Badan Penelitian Aset Negara Muara Enim mencoba bersurat yang dilayangkan pada tanggal 1 September 2022, mempertanyakan kepada Dinas Dikbud, sekolah-sekolah mana saja dan jumlah unit nya yang telah menerima distribusi alat-alat tersebut.

Tetapi jawaban melalui surat balasan tertanggal 7 september 2022 tidak sesuai yang diharapkan.

“Tidak sesuai dengan Undang-Undang no 14 tahun 2008 tentang keterbukaan informasi publik, Dinas Dikbud kabupaten muara Enim perlu pembenahan dalam semua kegiatan agar lebih terbuka ke publik dan tidak bertanya tanya sehingga banyak dugaan dugaan yang muncul dari kalangan masyarakat. “Ucap Rahman

Selaku Ketua Aliansi BPAN Muara Enim mengajak seluruh masyarakat dan para Ormas untuk memantau Pengadaan Alat yang telah di distribusikan ke sekolah, antara lain Proyektor, Wireless Router, Komputer, printer, scaner dan alat lainnya.

Karena anggaran yang digunakan sangat besar dan kebutuhan Alat Teknologi Informasi sangat dibutuhkan pihak Sekolah dalam meningkatkan mutu dan kualitas pendidikan di Kabupaten Muara Enim, “. Pungkas rahman.

Sementara itu ketika awak media mencoba menghubungi Kepala Dinas Dikbud Muara Enim Irawan Submidi melalui Via TLP biasa dan tlp whatshapp nya, di no 08538157xxxx, namun tidak ada jawaban dikarnakan nomor sudah tidak aktif lagi, berdasarkan info Kadisdikbud Muara Enim sering ganti ganti nomor.

(Ali/Fdl).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

PALEMBANG - 27-April-2024, 20:16

Kapolda Tinjau Dua Lokasi Pembuatan Sumur Bor Bantuan POLRI 

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

PALEMBANG - 26-April-2024, 15:55

Perkembangan Kasus Debt Collector Ini Penjelasan Polda Sumsel 

LAHAT - 26-April-2024, 15:54

Mulai Tokoh Tokoh Kikim Area, IKKS dan IJKA Seruhkan Dukungan Untuk YM 

LAHAT - 26-April-2024, 14:48

Tenggelam Didesa Kuba, Ditemukan Dijembatan Desa Nanjungan Merapi Timur 

MUBA - 26-April-2024, 14:23

Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi besok Sabtu Tinjau jalan rusak di Jirak jaya 

JAKARTA - 26-April-2024, 14:22

YUS MAULANA BERTEMU PENGURUS IKSS JAKARTA

PALEMBANG - 26-April-2024, 12:40

HOLDA Serius, sudah ambil Formulir calon Gubernur Sumsel di tiga Partai 

LAHAT - 26-April-2024, 12:17

Pemkab Muba Terima LHP Tahun Anggaran 2023 

PALEMBANG - 25-April-2024, 16:34

Kapolda Sumsel MoU Dengan Kementerian Pertanian Secara Daring 

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE