ISI

58 Personil Dapat Penghargaan Dari Kapolres Lahat


25-July-2022, 19:51


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Bertempat di halaman Mako Polres Lahat, Kapolres Lahat AKBP Eko Sumaryanto, SIK memimpin apel pemberian penghargaan kepada personel Polres Lahat berdasarkan skep Kapolres lahat no.Kep/30/VII/2022 tanggal 18 Juli 2022.

Acara apel upacara pemberian penghargaan personil Polres Lahat dilakukan pada Senin (25/7/2022) sekira pukul 07.30 WIB dihalaman Mapolres Lahat.

“Pemberian penghargaan adalah bentuk perhatian khusus pimpinan kepada anggota sebagai hadiah dan perhatian anggota yang telah bekerja dengan baik serta adanya inovasi-inovasi yg bermaanfaat bagi organisasi dan masyarakat, dan Semoga bisa menjadi inovasi sebagai personel Porli melindungi mengayomi, dan melayani kepada masyarakat,” ungkap Kapolres Lahat AKBP Eko Sumaryanto SIK.

Adapun personel Polres Lahat yang mendapatkan penghargaan yang terdiri dari, Perwira Menengah, Perwira Pertama dan Bintara yang berjumlah sebanyak 58 Personil yang terbagi dari 3 uraian prestasi sebagai berikut:

  • Kompol Feby Febriyana SIK (Waka Polres), Kompol Sunarso SH (Kabag Ren) beserta 43 anggota lain berprestasi dalam pelaksanaan anggaran dengan predikat terbaik ke 3 tahu n 2021 wilayah Propinsi Sumsel.
  • Bripka Indra Jaya SH , atas dedikasi dan kinerja dalam mengimput laporan hasil kegiatan terbanyak pada aplikasi E Kinerja bulan Juni tahun 2022.
  • IPTU Rachmad Djakatara.S.Trk.MSi (Kanit Pidum), dan 10 anggota lainya berprestasi ungkap kasus tindak pidana Curanmor R4 dengan cepat berdasarkan LP/B-147/VI/2022 SPKT/Polres lahat tanggal 16 Juni 2022 korban atas nama Eko.

Dalam amanatnya Kapolres Lahat mengucapkan banyak terima kasih kepada personel yg telah mendapatkan penghargaan semoga dengan adanya pemberian penghargaan bisa menjadi motivasi dan penambah semangat kerja bagi personel dalam melaksanakan tugas selaku pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat dengan lebih baik, ikhlas tanpa pamrih serta bertanggung jawab sesuai dengan jabatan dan bidang tugas masing-masing.

“Jangan dianggap sepele tentang pemberian penghargaan kepada personel yang berprestasi dan hal ini jadikan momen untuk menambah semangat yang baru dalam pelaksanaan tugas sehari-hari,” pesan Kapolres Lahat. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 21-November-2024, 20:02

APEL SIAGA MUHAMMAD FARID PERTAHANKAN BANYUASIN ZERO KONFLIK 

EMPAT LAWANG - 21-November-2024, 18:10

Jasa Raharja Lahat Bersama Instansi Terkait Lakukan Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) di Kab. Empat Lawang 

JAKARTA - 20-November-2024, 22:50

PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Match Indonesia – Arab Saudi

PALEMBANG - 20-November-2024, 22:46

PLN UID S2JB Siaga Pilkada 2024: Pastikan Pasokan Listrik Andal untuk Pesta Demokrasi

OKU - 20-November-2024, 22:29

PLTU Baturaja Berikan Bantuan Pelebaran Jalan di RT.01 Sampai RT.06, Kades Terusan Mewakili Warga Ucapkan Terima Kasih

LAHAT - 20-November-2024, 18:58

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Lahat Tanam Jagung di Desa Bunga Mas dan Ikuti Launching Bersama Kapolri 

MUBA - 20-November-2024, 16:05

Pastikan Muba Tetap Kondusif, Satpol PP Gelar Rakor Linmas dan Kewaspadaan Dini 

LAHAT - 20-November-2024, 16:04

Paslon YM-BM Gelar Pesta Rakyat di Lapangan RD PJKA Bandar Agung 

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE