ISI

Sekda Berharap PWI Lahat Bisa Memberikan Edukasi dan Informasi Cerdas

"Sekaligus Buka Rapat Kerja PWI Lahat 2022"

16-October-2021, 18:22


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—– Bupati Lahat Cik Ujang SH melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lahat Chandra SH MM dalam sambutannya, saat membuka Rapat Kerja PWI Lahat tahun 2022, berharap PWI Lahat bisa memberikan edukasi dan informasi yang cerdas.

Acara rapat kerja Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lahat ini, dilaksanakan pada Sabtu (16/10/2021) kemarin sekitar pukul 09.00 WIB, yang dipusatkan di Aula Hotel Bukit Selero (Buser) Lahat.

Tujuan dilaksanakannya rapat kerja PWI Lahat ini, dinilai oleh Sekda Lahat cukup penting dalam suatu Organisasi mulai dari penyusunan program program agar kedepan dapat lebih terarah.

“Semoga kedepan PWI Lahat semakin baik yang sesuai dengan visi dan misi sebagai organisasi wartawan yang dapat menambah spirit dan saya juga yakin PWI Lahat dapat membangun Kabupaten Lahat, yang pemberitaan nya sesuai dengan undang undang Kode Etik, wartawan,” ungkap Chandra.

Oleh karenanya, diharapkan Chandra, kedepan PWI Lahat dapat terus memberikan edukasi pembangunan dan memberikan informasi yang cerdas khususnya di Kabupaten Lahat.

“Untuk itu, saya minta teruslah memberikan edukasi dan informasi yang cerdas demi untuk membangun Kabupaten Lahat Bercahaya,” pesannya.

Sementara, Ketua PWI Lahat Ishak Nasroni menegaskan, rapat ini sudah di rencanakan dengan baik yang rencananya akan di laksanakan di Kota Pagaralam tetapi karena sesuatu hal jadi di laksanakan di Hotel Buser Lahat ini.

“Kami juga mengharapkan dukungan dalam program program kami selanjutnya, Dan tak lupa terimakasih kepada panitia rakerda atas terlaksananya kegiatan ini,” ujarnya.

Sedangkan, laporan dari Ketua Penyelenggara Rakerda PWI Lahat Tahrim didampingi Suparman mengucapkan, terima kasih kepada semua yang dapat hadir Sekda Lahat dan Forkompimda Lahat atau yang mewakili beserta yang hadir di Rakerda PWI Lahat .

“Dan terimakasih kepada semua pihak yang mendukung kegiatan ini, ayo.!!! kita bangun sinergitas kita khususnya Pemkab Lahat dan semoga semakin Bercahaya,” pungkasnya.

Acara penutup dilanjutkan dengan penyerahan Piagam PWI peduli Lahat, dan pemberian santunan kepada anak Yatim di Kabupaten Lahat. Setelah itu, santap siang bersama.

Turut hadir dalam kegiatan itu, Sekda Lahat Chandra SH MM, Kajari Lahat Fithrah SH, Kapolres Lahat, Dandim 0405 Lahat, semua Panitia Rakerda PWI Lahat, dan tamu undangan lainnya. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

BANYU ASIN 18-April-2024, 18:09

MENTERI PUPR RI TINJAU TOL TRANS SUMATERA 

PALEMBANG - 18-April-2024, 17:26

Kapolda Sumsel Bersama Pj Gubernur Sumsel Hadiri Rakor Isu-Isu Strategis Pilkada 

LAHAT - 18-April-2024, 17:06

PEMILU AMAN, POLRES LAHAT DI APRESIASI BADKO HMI SUMSEL

MUBA - 18-April-2024, 11:56

Pemkab Muba Siap Dukung Pelantikan Serentak Pengurus IPNU – IPPNU 

MUBA - 18-April-2024, 11:54

Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN 

OKU - 17-April-2024, 23:19

Kapolres OKU Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

PALEMBANG - 17-April-2024, 21:21

Wakapolda Sumsel menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel 

MUBA - 17-April-2024, 21:20

Tomas dan Tokoh Agama Hingga Pemerintah Pusat Apresiasi Peralihan Listrik di Muba 

MUBA - 17-April-2024, 21:19

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Sambut Audiensi Jajaran BPR Sumsel Cabang Sekayu 

PAGAR ALAM - 17-April-2024, 20:48

HARI KEDUA PEMBUKAAN PENJARINGAN CAWAKO PAGARALAM MULAI RAMAI 

BANYU ASIN 17-April-2024, 14:20

HUT BANYUASIN KE 22 BERIKESAN KEMASYARAKAT 

MUBA - 16-April-2024, 20:34

Muba Siap Jadi Tuan Rumah Porseniwada Sumsel 2024 

LAHAT - 16-April-2024, 19:31

Pj Bupati Lahat Gelar Apel Sekaligus Halal Bihalal Bersama ASN 

LAHAT - 16-April-2024, 19:03

Polres Lahat, Polda Sumsel Gelar Halal Bihalal

BANYU ASIN 16-April-2024, 17:40

PJ BUPATI BANYUASIN SIDAK DI INSTANSI 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 16:26

Babinsa Sugi Waras, Kebutkan Silaturrahmi Untuk Tingkatkan Keamanan 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 13:54

Babinsa Koramil 404-05/TE, Komsos Sekaligus Silaturrahmi Dengan Ketua Adat 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE