ISI

Gunakan UHC Tiga Warga Mangsang Sukses Jalani Operasi Tumor di RSUD Bayung Lencir


15-July-2020, 19:43


MUBA, SO – Raut bahagia diwajah ibu Endang (42), Sulastri Ningsih (3) merupakan anak ibu Endang dan Ibu Susilawati (48) pasca dijumpai Camat Bayung Lencir Muhammad Imron SSos MSi setelah menjalani operasi tumor di RSUD Bayung Lencir, Selasa (15/7/2020).

Kedatangan Camat Bayung Lencir ini untuk memberikan semangat sekaligus membawa pesan gembira dari Bupati Musi Banyuasin Bapak Dr H Dodi Reza Alex Noerdin kepada 3 warga mangsang yang telah mengidap tumor selama bertahun-tahun ini sebelum akhirnya di oprasi gratis di RSUD Bayung Lencir.

Pasalnya sesuai dengan visi misi Pemkab Muba melalui program Universal Health Coverage (UHC) untuk memberlakukan berobat gratis kepada seluruh warga Musi Banyuasin, sehingga seluruh warga Muba dapat menikmati pelayanan kesehatan secara penuh dan seluruh biaya pengobatan ditanggung oleh Pemkab Muba.

Imron panggilan akrab Camat Bayung Lencir saat menemui ke-3 warga ini di RSUD Bayung Lencir mengatakan “Semoga pasca oprasi ini kondisi ibu dan keluarga semakin membaik, tetap semangat dan untuk urusan administrasi sudah diurus oleh Pemkab Muba tidak perlu dipikirkan lagi” terang imron.

Senada ibu Susilawati (48) pengidap penyakit tumor regio shoulder dekstra mengungkapkan rasa syukur dan terimakasihnya kepada Bupati Musi Banyuasin, Camat Bayung Lencir, Tenaga Medis RSUD Bayung Lencir dan Kades Mangsang atas perhatiannya membantu pengoperasian untuk mengangkat penyakit tumor yang dideritanya.

“Terimo kasih banyak pak Dodi, berkat bantuannyo kami biso operasi pengangkatan tumor yang kami derita secara gratis” ungkap ibu dari anaknya yang ikut dioprasikan juga.

Terpisah dokter Spesialis Bedah RSUD Bayung Lencir dr Amsal SpB yang menangani tindakan Oprasi ke-3 warga mangsang Kecamatan Bayung Lencir ini mengatakan bahwa tindakan Oprasi telah berjalan lancar dan hasilnya semuanya baik.

“Ke tiga pasien masing – masing ny. Endang Sulastri diagnosa : tumor + abses troraks posterior + DM type II; Ny. Susilawati diagnosa : tumor regio shoulder dekstra; dan An. Sulastri Ningsih anak ibu Endang diangnosa : tumor regio colii. Semuanya telah selesai tindakan dan hasilnya baik, kondisi pasien dalam keadaan stabil,” terangnya.

Sementara itu, Bupati Muba Dr.Dodi Reza Alex mendoakan agar ketiga pasien bisa segera pulih pasca operasi. “Semoga bisa pulih dengan cepat,” ucapnya.

Dodi juga menyebutkan, sejak tahun 2019 Muba sudah menyandang gelar Universal Health Coverage (UHC) dimana saat ini 98 persen warga pra sejahtera di Muba tercover BPJS Kesehatan yang dibiayai oleh Pemerintah Daerah.

“Kalau di Muba kesehatan itu adalah hal prioritas, pelayanan dan hal lainnya yang berkaitan dengan kesehatan akan menjadi perhatian khusus bagi Pemkab Muba,” pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 10-April-2024, 16:20

Kapolda Sumsel Datangi Mapolsek Plaju Berikan Penghargaan Kepada Personel 

LAHAT - 10-April-2024, 15:01

Polres Lahat Bersama Forkopimda Cek dan Kontrol Serta Pemberian Bingkisan 

BANYU ASIN 10-April-2024, 12:23

PJ BUPATI BANYUASIN SHOLAT IDUL FITRI 1 SAWAL 1445 H 

MUBA - 10-April-2024, 11:11

Bareng Keluarga dan Warga Muba, Pj Bupati Apriyadi Salat Id di Rumdin 

MUBA - 10-April-2024, 11:10

Gelar Halal Bihalal Terbuka untuk Warga Muba, Pj Bupati Apriyadi Siapkan Jajanan Gerobak UMKM 

MUBA - 9-April-2024, 23:59

Pj Bupati Apriyadi Pawai Takbir Bareng Ribuan Warga Muba 

MUARA ENIM - 9-April-2024, 21:20

Babinsa Koramil 404-05/TE, Himbau Anak Muda Untuk Tidak Kebut-Kebutan Saat Bermotor

PAGAR ALAM - 9-April-2024, 19:03

Sebab Antri di ATM, Fernando Ditangkap Team Opsnal Polres Pagar Alam

OKU - 9-April-2024, 16:04

Penyandang Tuna Netra Mendapat Bingkisan Lebaran Dari Polres Oku

PAGAR ALAM - 9-April-2024, 13:53

 POLRES PAGAR ALAM GELAR PEMBAGIAN SEMBAKO KEPADA PERSONEL YANG MELAKSANAKAN OPERASI KETUPAT MUSI 2024

LAHAT - 9-April-2024, 07:51

Amankan Sandra, Tim Jagal Bandit Polres Lahat Ungkap Kasus Pengeroyokan 

LAHAT - 9-April-2024, 07:50

Kapolres Lahat Cek Pos Pam Jalur Mudik Idul Fitri 1445 H Sekaligus Berikan Bingkisan 

LAHAT - 9-April-2024, 07:49

Polres Lahat Polda Sumsel Evakuasi Penumpang Bus Marlin Alami Kerusakan 

MUBA - 8-April-2024, 22:54

Usai Salat Id, Pj Bupati Apriyadi Buka Rumah Dinas untuk Halal Bihalal dengan Warga

OKU - 8-April-2024, 21:02

Bingkisan Lebaran Dari Kapolres OKU Untuk Purnawirawan Polri Dan Warakawuri

BANYU ASIN 8-April-2024, 20:40

Kapolda Sumsel Beserta PJU, PJ Bupati dan Kapolres Banyuasin Tinjau Arus Lalin H-2 Lebaran Dibetung 

LAHAT - 8-April-2024, 20:39

Peras Sopir Uang 20 Ribu, Warga Bunga Mas Kikim Timur Dijebloskan Kepenjara 

LAHAT - 8-April-2024, 11:22

PT SMS Gelontarkan Paket Sembako Untuk Lansia di 3 Kabupaten 

LUBUK LINGGAU - 8-April-2024, 08:02

Kak Suhada Dukung Kreativitas Konten Kreator Muda Linggau

OKU - 7-April-2024, 19:55

Patroli Di Citimall Baturaja Oleh Personel Pengamanan Ketupat Musi 2024, Begini Harapan Kapolres OKU.

OKU - 7-April-2024, 19:24

Personel Pengamanan Lebaran Siagakan Jaga Kamtibmas Seputaran Kereta Api Baturaja

MUARA ENIM - 7-April-2024, 16:57

Kerja Sama Program CSR PT PGE Tbk Lumut Balai bersama KODIM 0404/Muara Enim

MUARA ENIM - 7-April-2024, 14:15

Memasuki Libur Lebaran, Babinsa Imam Udin Sambangi Pos Scurity PT SBS

MUBA - 7-April-2024, 10:37

Pj Bupati Apriyadi Siangakan Alat Berat di Titik Rawan Arus Mudik 

BANYU ASIN 6-April-2024, 23:59

HANI SYOPIAR RUSTAM BERIKAN BONUS ATLET 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE