ISI

BNPB Pusat : “Penanganan Covid-19 di Muba Patut Jadi Contoh Kepala Daerah lainnya”


26-May-2020, 16:56


MUBA, SO – Penanganan penyebaran wabah Covid-19 di Kabupaten Musi Banyuasin mendapat apresiasi dari berbagai kalangan. Kali ini, LO Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Pusat Brigjen TNI Antoni Simamora, yang menyampaikan rasa bangga dan apresiasi kepada Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covdi-19 Bupati Dr Dodi Reza Alex Lic Econ MBA bersama jajaran atas upaya maksimal yang telah dilakukan dalam mencegah dan menangani dampak Covid-19 di Muba.

Pernyataan Jenderal Bintang 1 ini disampaikan langsung saat kunjungan kerja ke Kabupaten Muba. Dalam kesempatan tersebut, dirinya berharap kedepan Pemkab Muba bersama sama TNI /POLRI dan masyarakat Musi Banyuasin dapat meningkatkan upaya-upaya yang saat ini dilakukan demi kebaikan masyarakat di Kabupaten Muba, Selasa (26/5/2020) di Ruang Rapat Bupati Muba.

Selain itu, dirinya juga berharap apa yang dilakukan oleh Satgas Gugus Tugas penangan an Covid-19 yang dikomandoi Bupati Muba Dr H Dodi Reza Alex bisa dicontoh oleh Kepala Daerah lainnya. Dia berharap dapat bersinergi dengan semua pihak sehingga wabah pandemi Covid-19 tersebut dapat diminimalisir secara baik, seperti Muba saat ini.

“Saya sangat mengapresiasi betul upaya yang dilakukan pak Bupati Muba Dr H Dodi Reza Alex bersama jajaran yang telah agresif dalam pencegahan dan penanganan wabah Covid-19, dan upaya menekan penularan di Kabupaten Muba ini. Menurut saya sudah dilakukan dengan sangat baik sekali. Saya berharap upaya-upaya tersebut terus dimaksimalkan dan kita semua agar wabah virus covid19 ini segera hilang dan kembali berjalan normal seperti biasanya,” ucapnya.

Terakhir, Ia mengajak seluruh masyarakat agar selalu menjaga kesehatan, dan hidup berdamai dengan virus covid19. “Saya mengharapkan ada kesadaran dari masing-masing orang perorang atau kesadaran dari diri kita sendiri selaku warga negara untuk bagaimana hidup menghadapi Covid-19, ini kita wajib dan membiasakan diri mematuhi dan disiplin dalam penerapan protokol kesehatan. Selalu bermasker jika keluar rumah, jaga jarak minimal 1 sd 2 meter, hindari kerumunan massa dan menjaga kebersihan cuci tangan usai beraktifitas menjaga stamina tubuh kita dengan mengkonsumsi vitamin dan berolahraga. Ini semua disebut new normal, kehidupan normal yang baru dan mesti kita patuhi. Kita harus disiplin melaksanaknya,” tegasnya

Sementara, Bupati Muba Dr Dodi Reza Alex Lic Econ MBA dalam kesempatan tersebut, menyampaikan bahwa Satuan Gugus Tugas Percepatan Penangan Covid 19 di Musi Banyuasin bersama Forkopimda dan elemen masyarakat Muba akan terus maksimal dalam upaya pencegahan dan penanganan wabah Covid-19.

Dijelaskan Dodi, Pemkab Muba bersama Gugus Tugas dan Forkopimda memperketat pengawasan di area perbatasan khususnya 5 pintu masuk wilayah Muba dengan rutin melakukan penyemprotan disinfektan ke kederaan yang melintas dan mengecek satu persatu suhu tubuh penumpang kendaraan yang masuk ke wilayah Muba menghimbau wajib masker serta mensosialisasikan tata cara kehidupan yang baru sesuai dengan imbauan Protokol kesehatan.

“Pengawasan ini dilakukan siang dan malam dengan melibatkan Gugus Tugas, TNI, dan Polri, BPBD,Sat Pol PP, damkar, tenaga medis,” terangnya.

Dodi juga menjelaskan ada 100 ribu lebih warga Muba yang mendapatkan bantuan terdampak Covid-19, semuanya disalurkan merata. Baik yang terdata maupun tidak terdata. Prinsipnya Pemkab Muba akan mengakomodir semua warga yang terdampak tanpa terkecuali.

Selain itu Dodi, mengatakan Satuan Gugus Tugas Percepatan Penangan Covid 19 dengan melibatkan Forkopimda sejak awal melakukan gerakan MaskerMuba gencar melakukan imbauan Berprilaku hidup sehat dan bersih

“Kami sadar betul. Semua upaya mencegah dan melakukan pelayanan kesehatan serta mengatasi dampak ekonomi kita lakukan maksimal. Namun Gerakan MaskerMuba yang sedari dini kita gaungkan adalah langkah tepat mencegah penularan. Masker bisa mencegah diri kita menularkan virus dan tertular virus. Di jaman new normal kita harus makin disiplin. Benteng terdepan adalah pribadi kita, pribadi yang disiplin menjaga dan membudayakan gaya hidup sehat,” tekan Dodi.

Selain itu, disampaikannya, dalam hal meringankan beban masyarakat saat pandemi ini 3 bulan PDAM dan Pelanggan Listrik MEP di berikan subsidi oleh Pemkab. Muba 100
Persen (Gratis) selain itu Tenaga medis di Muba sangat maksimal berusaha dalam upaya penanganan, kita juga beri insetif dan mengasuransikan mereka melalui dana APBD tutupnya

Audiensi juga didampingi Dandim 0401 Muba Letkol Arm Muhammad Saiffudin Khoiruzzamani SSos Mhan, Kapolres Muba AKBP Yudhi Surya Markus Pinem SIK, Kadinkes Muba dr Azmi Dariusmansyah, Plt Kepala BPBD Muba Indita Purnama SSos, Kadinkominfo Muba Herryandi Sinulingga AP, Direktur RSUD Sekayu dr Makson P Purba Mars.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 16-April-2024, 12:07

Pj Bupati Apriyadi Pimpin Langsung Apel Bersama dan Halal Bihalal Setelah Libur Lebaran 

OKU - 15-April-2024, 23:13

Kegiatan Problem Solving Bersama Bripka Afrizal Personel Bhabinkamtibmas Polsek SBR Polres OKU.

LAHAT - 15-April-2024, 20:53

Masyarakat Saling, Kikim Area, dan Trans Nyatakan Sikap Dukung YM 

MUARA ENIM - 15-April-2024, 18:12

Melalui Komsos Babinsa Desa Paduraksa Ajak Masyarakat Dukung Ketahanan Pangan 

MUBA - 15-April-2024, 18:11

Percepat Tangani Blankspot, 2 BTS Telkomsel di babat toman dan sugih waras telah On Air 

PALEMBANG - 15-April-2024, 18:10

DITLANTAS POLDA SUMSEL TUNDA PERJALANAN KENDARAAN OVERLOAD 

LAHAT - 15-April-2024, 18:08

Polres Lahat, Polda Sumsel Kawal Jalur Arus Balik Mudik Lebaran 1445 H 

MUARA ENIM - 14-April-2024, 20:54

Sambung Silaturahmi, Pj. Bupati Lebaran Ke Kediaman H. Nangali Solihin 

LUBUK LINGGAU - 14-April-2024, 20:21

Kak Suhada Serahkan Uang Pembinaan Pada Konten Kreator

MUBA - 14-April-2024, 20:20

Pj Bupati Apriyadi Warning Pegawai Jangan Tambah Libur 

LAHAT - 14-April-2024, 17:37

Pengunjung Argowisata Sindang Panjang Meningkat Signifikan

OKU - 14-April-2024, 15:19

Di teriaki dan di Sabet Pakai Parang Oleh Tetangga Satu Desa

MUBA - 14-April-2024, 13:43

Polsek Keluang Tangkap Akbar Pembobol Rumah Kosong 

PALEMBANG - 14-April-2024, 12:44

Guna memberikan kenyamanan Pemudik Kapolda Sumsel, monitoring Jalur arus mudik/balik Lebaran 1445 Hijriah . 

LAHAT - 14-April-2024, 12:43

Raja Saweran Cabup Lahat Yulius Maulana Disambut Hangat Warga Sumber Karya 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:03

Ditlantas Polda Sumsel Antisipasi Kemacetan Arus Balik Lebaran 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:02

Karo SDM Polda Sumsel :
Polri memberi Kesempatan Putra/Putri Terbaik Sumsel untuk menjadi Anggota Polri

PALEMBANG - 12-April-2024, 19:05

Pakai Batik Motif Ambung Dan Khaman, Pj. Bupati Muara Enim Bersama Jajaran Silaturahmi ke Griya Agung 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:04

Himbauan Kaposyan Jembatan Enim Dua untuk Keselamatan di Masa Arus Balik 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:03

Pantauan Situasi Arus Balik di Pos Pelayanan Cinta Kasih Kec. Belimbing mulai Padat 

LAHAT - 11-April-2024, 21:59

Muhammad Farid : “Tepian Sungai Lematang Akan Menjadi Atensi Pemkab Lahat”

PALEMBANG - 11-April-2024, 20:47

Kompak Pakai Gambo Muba, Pj Bupati Apriyadi Boyong Kepala OPD Halal Bihalal ke Forkopimda Sumsel 

LAHAT - 11-April-2024, 18:51

Waw.!!! Video Remaja Bermesraan di Tepian Sungai Lematang Viral Didunia Maya 

LAHAT - 11-April-2024, 17:49

Dua Warga Desa Setupe Digiring Kesel Tahanan Polsek Tanjung Sakti 

LAHAT - 10-April-2024, 16:22

Halal Bihalal Kapolres Lahat Dengan Forkopimda Lahat 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE