ISI

Manajemen Muba Babel United FC Langsung Bayar Pajak Tiket


16-March-2020, 18:17


MUBA, SO – Usai mengalahkan Persikat Tegal tiga gol tanpa balas di Stadion Serasan Sekate, Sekayu, Minggu (25/3) kemarin, Manajemen Muba Babel United FC langsung menyelesaikan kewajiban dengan membayar pajak tiket pertandingan.

Perwakilan Manajemen Muba Babel United, Rudy Murod mengatakan, dari hasil penjualan tiket pertandingan kemarin tercatat ada 2743 tiket.

“Dari penjulan tiket tersebut, kami langsung membayar pajak hiburan sebesar 10 persen ke Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah ( BPPRD) Muba,” ujar dia, Senin (16/3).

Rudy mengungkapkan, cukup kaget dengan tingginya animo masyarakat di Bumi Serasan Sekate yang sangat antusias menyaksikan pertandingan perdana dari tim berjuluk Beruang Musi tersebut.

“Manajemen mengucapkan banyak terima kasih kepada publik sepakbola Muba yang mau menyaksikan langsung dan membeli tiket di stadion. Semuanya keren dan kami juga harus taat pajak,” ungkap dia.

Pria yang juga Direktur Bongen.id ini melanjutkan, dengan hasil positif ini pihaknya berharap pada pertandingan home berikutnya stadion kebanggaan masyarakat Muba ini lebih penuh lagi.

“Kita harus membikin angker markas Muba Babel United dan itu tak lepas dari dukungan pemain ke 12 yakni suporter yang berada di dalam stadion tersebut. Sudah saatnya tim dari Muba berbicara lebih tinggi d sepakbola nasional,” ungkap dia.

Sementara, Pembina Muba Babel United FC Beni Hernedi menerangkan, mudah mudahan dengan adanya pertandingan Liga 2 di Kota Sekayu yang masih menyisakan 10 pertandingan home lagi, dapat memberi manfaat bagi meningkatnya daya saing Kota Sekayu khususnya dan muba umumnya.

“Paling tidak bisa mendorong pendapatan daerah dan memberi ruang ekonomi kreatif kerakyatan. Karena setiap pertandingan akan menciptakan crowd dan sport turism. Orang dari luar daerah Muba bisa jadi akan datang. Ini otomatis menciptakan transaksi ekonomi, pajak dan retribusi bagi PAD,” terang dia.

Wakil Bupati Muba ini menuturjan, sepak bola profesional sebenarnya adalah industri. Sudah banyak kota-kota besar di Indonesia yang lebih dulu maju, sebut saja bandung jakarta surabaya dan kota kota besar lainnya.

“Alhamdulilah, di Sumsel kita jadi yang pertama di luar Palembang. Tentu kita harus menggelorakan terus agar menjadi tuan rumah yg baik,” tutur dia.

Tak lupa, Beni juga menginformasikan, bahwa untuk ertandingan selanjutnya sudah konfirm ditunda hingga menunggu pemberitahuan lebih lanjut dari operator liga dan PSSI pusat,akibat situasi darurat virus corona di Indonesia.(Bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 26-March-2024, 14:14

Mantapkan Persiapan Tuan Rumah MTQ ke-30, Pemkab Muba Kembali Gelar Rapat Bersama OPD Terkait dan EO 

MUARA ENIM - 26-March-2024, 13:37

Lakukan Walping, Serka Ibrahim Hadiri Mediasi Antara Masyarakat Dengan PT BAS

PALEMBANG - 26-March-2024, 13:21

Pj. Bupati Banyuasin Terima Penghargaan Kategori Birokrat Peduli Pers

BANYU ASIN 26-March-2024, 13:11

KEPALA DESA PANGKALAN PANJI SALURKAN BLT EKTREM 

MUBA - 26-March-2024, 12:54

Memalukan,Mantan Angota DPRD Muba Serang Panwascam dan Komisioner Bawaslu 

LAHAT - 26-March-2024, 01:16

Jalan Lintas Merapi – Muara Enim Macat Total, Termasuk Mobil Pj Bupati Lahat

MUARA ENIM - 25-March-2024, 21:39

Team Trabas Polsek Gunung Megang Tangkap Pelaku Pengguna Narkoba di perlintasan rel kereta api

LAHAT - 25-March-2024, 21:31

Polres Lahat Buka Puasa Bersama Personel, Bhayangkari Lahat dan Anak Yatim 

BANYU ASIN 25-March-2024, 19:39

RAPAT PARIPURNA PERTANGGUNGJAWABAN LKPJ BUPATI BANYUASIN TAHUN 2023 

MUBA - 25-March-2024, 19:38

Pj Bupati Apriyadi Hadiri Pelantikan Pengurus PWI Sumsel 2024-2029 

MUARA ENIM - 25-March-2024, 19:24

Bukit Asam (PTBA) Bantu Warga Desa Bangkitkan Usaha Jamur Tiram

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:05

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:04

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 18:15

Bidpropam Polda Sumsel Pastikan AIPTU FN Diproses Pelanggaran Etik POLRI dan Pidana 

MUBA - 25-March-2024, 14:34

Tuntaskan Permasalahan Masyarakat, Pemkab Muba Gelar Mediasi Bersama PT BSS 

PALEMBANG - 25-March-2024, 14:32

Awal April Peralihan Jaringan Listrik MEP ke PLN Dimulai 

OKU - 25-March-2024, 14:27

Kebelet Berat Ujung, Pemuda Ini Paksa Masukkan Anunya Ke Mulut Teman Ceweknya Sampai Muncr*t , Lalu Ancam Sebarkan Video Porno Korban.

MUARA ENIM - 25-March-2024, 14:04

Babinsa Koramil 404-05/TE, Lakukan Pembinaan Komsos, Himbau Anak Muda Supaya Tidak Balap Liar

LAHAT - 24-March-2024, 23:28

PJ WALI KOTA PAGAR ALAM GELAR PENUTUPAN GIAT PAGAR ALAM WEDDING EXPO 2024

LAHAT - 24-March-2024, 22:05

PWI Lahat Borong Hadiah Mancing Mania Bersama PTBA 

LAHAT - 24-March-2024, 21:34

Polres Lahat Gelar Apel Patroli dan Razia Berskala Besar 

PALEMBANG - 24-March-2024, 21:32

Polda Sumsel Terbitkan AIPTU FN DPO 

PALEMBANG - 24-March-2024, 17:08

Apriyadi Dinobatkan Birokrat Peduli Pers oleh PWI Sumsel 

MUARA ENIM - 24-March-2024, 04:12

Didampingi Dandim, PJ Bupati Muara Enim Gelar Pasar Murah

BANYU ASIN 23-March-2024, 23:59

WARGA TANAH MAS INDAH TOLAK TRUK GALIAN C MELINTAS 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE