ISI

Ada Lima LP Masyarakat Terkait, Tersangka Wiro Di amankan Di Mapolsek Sanga Desa


15-November-2019, 17:57


MUBA, SO– DPO (daftar pencarian orang) berbagai Kasus tindak pidana di wilayah Sektor Sanga Desa Resor Musi Banyuasin yang sudah meresahkan telah diamankan di Mapolsek Sanga desa pada Selasa (12/11/19).

Tersangka bernama Wirohman alias Wiro (33) Warga Dusun 1 Desa Nganti Kecamatan Sanga Desa, Kabupaten Musi Banyuasin, “Tersangka telah kita amankan di Mapolsek, dalam hal ini tersangka tercatat ada 5 (lima) LP dimapolsek kita dalam kasus yang berbeda,” beber Kapolres Musi Banyuasin AKBP YUDHI SURYA MARKUS PINEM, S.iK melalui Kapolsek Sanga Desa IPTU BENNI OKIMU, S.H tuturnya pada Humas melalui WhatsApp.

Terakhir tersangka dilaporkan oleh korban ROMSAN Bin KOWI (46) yang berstatuskan sopir yang tinggal Lr.tangga takat laut no. 1154 rt 018 rw 005 kel.tangga takat kec. Seberang ulu II kota palembang. Berkat kesabaran Unit reskrim dan hasil dari informasi masyarakat.

akhirnya Kamis (14/11/19) subuh dipimpin langsung Kapolsek Sanga Desa IPTU BENI OKIMU. SH, Kanit Reskrim IPDA LEKAT HARYANTO. SH dan Kanit Intelkam BRIPKA SIGIT TRIYONO, SH Beserta Anggota langsung melakukan penggerebekan dirumah tersangka.

Tersangka langsung melakukan perlawanan dengan cara mengambil 1 (satu) pucuk senpi rakitan laras panjang jenis kecepek yang berada di samping tempat tidur Tersangka dan Tersangka langsung mengacungkan senpi rakitan jenis kecepek laras panjang ke arah Anggota Polsek Sanga Desa yang masuk kedalam rumah sehingga Anggota melakukan tembakan peringatan, namun tersangka masih tetap melakukan perlawanan sehingga anggota melumpuhkan Tersangka dengan cara menembak kaki sebelah kiri, namun tembakan terarah dan terukur yang tersebut tidak dihiraukan oleh Tersangka.

Selanjut nya perlawanannya tetap dilakukannya sambil mengacungkan senpi rakitan jenis kecepek laras panjang ke arah Anggota. Sehingga akhirnya tersangka terkena tembakan dibagian perut. Selanjutnya tersangka di bawa ke Puskesmas Ngulak guna mendapatkan perawatan dan selanjutnya di Rujuk ke RSUD Sekayu dengan dikawal ketat Unit Reskrim Polsek Sanga Desa dan untuk barang bukti berupa 1(satu) pucuk senpi rakitan laras panjang jenis kecepek, 1 (satu) pucuk senapan angin beserta 1 (satu) kantong plastik kecil peluru senapan angin, 1 (satu) bilah celurit, 1 (satu) botol bubuk mesiu, kip, 4 (empat) buah tima dan serabut kelapa, 1 (satu) buah bong, 2 (dua) buah pirek kaca, 4 (empat) buah korek api, 2 (dua) bilah pisau turut diamankan ke Mapolsek. (Bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 19-April-2024, 17:48

Dukcapil Lahat, Warga Pseksu Keluhkan Pelayanan Pembuatan E-KTP 

OKU - 19-April-2024, 17:03

Kapolres OKU Pantau SiDokkes Polres OKU Yang Gelar Rikkes Berkala Tahun 2024

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

BANYU ASIN 18-April-2024, 18:09

MENTERI PUPR RI TINJAU TOL TRANS SUMATERA 

PALEMBANG - 18-April-2024, 17:26

Kapolda Sumsel Bersama Pj Gubernur Sumsel Hadiri Rakor Isu-Isu Strategis Pilkada 

LAHAT - 18-April-2024, 17:06

PEMILU AMAN, POLRES LAHAT DI APRESIASI BADKO HMI SUMSEL

MUBA - 18-April-2024, 11:56

Pemkab Muba Siap Dukung Pelantikan Serentak Pengurus IPNU – IPPNU 

MUBA - 18-April-2024, 11:54

Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN 

OKU - 17-April-2024, 23:19

Kapolres OKU Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

PALEMBANG - 17-April-2024, 21:21

Wakapolda Sumsel menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel 

MUBA - 17-April-2024, 21:20

Tomas dan Tokoh Agama Hingga Pemerintah Pusat Apresiasi Peralihan Listrik di Muba 

MUBA - 17-April-2024, 21:19

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Sambut Audiensi Jajaran BPR Sumsel Cabang Sekayu 

PAGAR ALAM - 17-April-2024, 20:48

HARI KEDUA PEMBUKAAN PENJARINGAN CAWAKO PAGARALAM MULAI RAMAI 

BANYU ASIN 17-April-2024, 14:20

HUT BANYUASIN KE 22 BERIKESAN KEMASYARAKAT 

MUBA - 16-April-2024, 20:34

Muba Siap Jadi Tuan Rumah Porseniwada Sumsel 2024 

LAHAT - 16-April-2024, 19:31

Pj Bupati Lahat Gelar Apel Sekaligus Halal Bihalal Bersama ASN 

LAHAT - 16-April-2024, 19:03

Polres Lahat, Polda Sumsel Gelar Halal Bihalal

BANYU ASIN 16-April-2024, 17:40

PJ BUPATI BANYUASIN SIDAK DI INSTANSI 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE