ISI

Karyawan Minanga Ogan Kembali Unjuk Rasa Lantaran Mestinya 20 Mei Sudah Terima Gaji


22-May-2019, 15:58


OKU – Pada hari Rabu (22/05) ratusan karyawan Perkebunan Kelapa Sawit PT. Minanga Ogan di Desa Lubuk Batang, Kecamatan Lubuk Batang, Kabupaten Ogan Komering Ulu kembali gruduk kantor Region dan mempertanyakan hak mereka yaitu gaji bulan April yang belum dibayar oleh pihak perusahaan dan tidak sesuai dengan hasil kesepakatan dan keputusan pada bulan Maret 2019 lalu.

Diketahui sebalumnya, pada bulan Maret 2019 lalu karyawan telah menerima hasil keputusan bersama dengan nomor 010/GMO/MA-BTA/III/2019, perihal kebijakan pembayaran gaji dan catu beras. Yang menyampaikan berkaitan dengan gajian yang terlambat dibayarkan. Hasil keputusan bersama tersebut akhirnya menyatakan management perusahaan memutuskan sebagai berikut :

  1. Gajian Januari 2019 dibayarkan 100% pada Sabtu tanggal 16 Maret 2019.
  2. Gajian Februari 2019 dibayarkan 100% tanggal 10 April 2019.
  3. Gajian kerja bulan Maret 2019 akan dibayarkan 100% pada 20 April 2019 dengan catu berasnya.
  4. Gajian kerja bulan April 2019 akan dibayarkan 100% pada 20 Mei 2019 beserta catu beras pekerja dan ditambah catu beras 1 bulan terhutang.
  5. Selanjutnya akan dilakukan gajian setiap bulannya pada tanggal 20 seperti poin 4 sampai catu beras terhutang lunas.

Kehadiran ratusan karyawan ke kantor besar PT. Minanga Ogan adalah untuk menuntut hak mereka yang tercantum pada poin no 4 dalam surat keputusan bersama tersebut, lantaran pada hari ini artinya telah dua hari belum juga dibayarkan.

Selain itu dalam orasinya, karyawan juga mempertanyakan perihal kapan diberikan Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri.

Diki, selaku Humas PT. Minanga Ogan saat dikonfirmasi melalui WhatsApp mengenai unjuk rasa tersebut, menjelaskan memang benar adanya demo karyawan Minanga Ogan telah berlangsung.
Diki mengatakan, ” Padahal sebelumnya sudah ada edaran Direksi untuk rencana pembayaran gaji bulan April akan dibayarkan pada tanggal 28 Mei nanti, namun karyawan masih datang ke kantor Region “, terang Diki.

Salah satu karyawan Minanga Ogan saat dikonfirmasi terkait alasan kembali berorasi di Kantor Region, mengatakan ” kami karyawan menagih janji sesuai surat keputusan waktu itu, sesuai surat keputusan itu gajian kerja bulan April dibayarkan tanggal 20 Mei 2019, tapi ini ada surat edaran dari direksi menyatakan gajian diundur menjadi tanggal 28 Mei 2019, jadi karyawan tidak terima “, beber salah satu karyawan yang enggan disebutkan namanya.
Hal tersebutlah yang mendasari ratusan karyawan mendatangi kantor Minanga Ogan, mereka menagih janji perusahaan sesuai dengan surat keputusan yang telah disepakati pada 12 Maret 2019 lalu.

Diki menjelaskan apa yang menjadi penyebab tertundanya gaji karyawan Minanga Ogan, yakni “ada kendala pada transfer dana dari pihak ke-3 rekanan kami yang di Jakarta sebab karyawan tidak bisa masuk kerja karena kantor terpaksa tutup ada demo di kantor Bawaslu pusat, kebetulan kantor rekanan kami tersebut tidak jauh dari kantor Bawaslu Jakarta di Petamburan “, papar Diki.

Terkait hak karyawan menjelang Lebaran Idul Fitri, Diki mengatakan ” Untuk THR kemungkinan dibayarkan pada tanggal 31 Mei 2019, tadi oleh GMO kami dan sudah disampaikan pada para karyawan yang berorasi “, pungkas Diki Humas PT Perkebunan Kelapa Sawit Minanga Ogan. (Asmara Nian)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

BANYU ASIN 18-April-2024, 18:09

MENTERI PUPR RI TINJAU TOL TRANS SUMATERA 

PALEMBANG - 18-April-2024, 17:26

Kapolda Sumsel Bersama Pj Gubernur Sumsel Hadiri Rakor Isu-Isu Strategis Pilkada 

LAHAT - 18-April-2024, 17:06

PEMILU AMAN, POLRES LAHAT DI APRESIASI BADKO HMI SUMSEL

MUBA - 18-April-2024, 11:56

Pemkab Muba Siap Dukung Pelantikan Serentak Pengurus IPNU – IPPNU 

MUBA - 18-April-2024, 11:54

Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN 

OKU - 17-April-2024, 23:19

Kapolres OKU Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

PALEMBANG - 17-April-2024, 21:21

Wakapolda Sumsel menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel 

MUBA - 17-April-2024, 21:20

Tomas dan Tokoh Agama Hingga Pemerintah Pusat Apresiasi Peralihan Listrik di Muba 

MUBA - 17-April-2024, 21:19

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Sambut Audiensi Jajaran BPR Sumsel Cabang Sekayu 

PAGAR ALAM - 17-April-2024, 20:48

HARI KEDUA PEMBUKAAN PENJARINGAN CAWAKO PAGARALAM MULAI RAMAI 

BANYU ASIN 17-April-2024, 14:20

HUT BANYUASIN KE 22 BERIKESAN KEMASYARAKAT 

MUBA - 16-April-2024, 20:34

Muba Siap Jadi Tuan Rumah Porseniwada Sumsel 2024 

LAHAT - 16-April-2024, 19:31

Pj Bupati Lahat Gelar Apel Sekaligus Halal Bihalal Bersama ASN 

LAHAT - 16-April-2024, 19:03

Polres Lahat, Polda Sumsel Gelar Halal Bihalal

BANYU ASIN 16-April-2024, 17:40

PJ BUPATI BANYUASIN SIDAK DI INSTANSI 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 16:26

Babinsa Sugi Waras, Kebutkan Silaturrahmi Untuk Tingkatkan Keamanan 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 13:54

Babinsa Koramil 404-05/TE, Komsos Sekaligus Silaturrahmi Dengan Ketua Adat 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE