ISI

Memasuki Masa Tenang, Bawaslu Muara Enim Tertipkan APK Capres dan Caleg


14-April-2019, 12:16


Muara Enim – Memasuki masa tenang, Hari ini rombongan Bawaslu Kabupaten Muara Enim diperbantukan dari Pihak Sat Pol PP dan Polres Muara Enim tertipkan Alat Peraga Kampanye (APK) seperti atribut spanduk/baleho, bandera partai Capres dan Caleg. Sabtu (14/4).

Sebelum memulai kegiatan, Terlebih dahulu diadakan apel yang langsung dipimpin oleh Ketua Bawaslu Muara Enim Suprayitno, S.H.I.

“Terima kasih kepada Rekan rekan yang hadir, seperti yang kita ketahui bahwa pagi ini kita seluruh nya baik itu yang ada di Kabupaten maupun di Kecamatan secara serentak menertipkan APK Capres maupun Caleg dalam rangka memasuki masa tenang dan kegiatan ini sebenarnya sudah kita mulai dari semalam namun mengingat keamananan maka pagi ini kita laksanakan.

Perlu diketahui bahwa Sore nanti tim Bawaslu dari provinsi akan mengecek keberadaan APK, apakah sudah benar benar tertip apa belum contoh nya di sepanjang jalan dari gelumbang sampai ke wilayah muara enim. jadi untuk itu Seluruh APK harus kita lepaskan, kalo yang dirumah rumah dan ditanah warga, terlebih dahulu kita minta izin, kalo tidak di izinkan, kita sarankan untuk dilepas sendiri”. Ucap Ketua Bawaslu Muara Enim ketika memberikan arahan.

Jadi, Sambung Suprayitno, “Khusus di sepanjang jalan yang bebas dari rumah warga dan tanah warga, wajib kita bersihkan, dan perlu diketahui bahwa sekarang ini tidak ada yang nama nya posko, kalau ada APK yang terpasang ya kita bersihkan terkecuali kalau di Sekret/kantor partai”. Tegasnya.

Seusai memberikan arahan, seluruh anggota gabungan yang terdiri dari Bawaslu, Polres dan Pol PP langsung  menuju lokasi penertipan APK dimana tim gabungan khusus diwilayah kecamatan muara enim terlebih dahulu dibagi menjadi dua yang dikordinatori oleh Ketua Bawaslu, kordinator Seketariat Bawaslu Hendrik SP, M.SI didampingi oleh Divisi SDM Organisasi Zainudin SP, Jony Walker beserta anggota bawaslu, Pol PP dan Polres Muara enim.

Sementara itu kordinator Seketariat Bawaslu Hendrik SP, M.SI saat dibincangi awak media mengatakan bahwa tim Bawaslu yang ada di kecamatan kecamatan Kabupaten muara enim, hari ini juga melakukan penertipan secara serentak.

“Ya, tim yang ada dikecamatan sudah melakukan penertipan APK, dipastikan dimasa tenang ini semua APK baik itu spanduk/Baleho dan brending pada kaca dan mobil beserta kendaraan lainya wajib di lepas”. pungkasnya. (Ali/Ismail)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

BANYU ASIN 18-April-2024, 18:09

MENTERI PUPR RI TINJAU TOL TRANS SUMATERA 

PALEMBANG - 18-April-2024, 17:26

Kapolda Sumsel Bersama Pj Gubernur Sumsel Hadiri Rakor Isu-Isu Strategis Pilkada 

LAHAT - 18-April-2024, 17:06

PEMILU AMAN, POLRES LAHAT DI APRESIASI BADKO HMI SUMSEL

MUBA - 18-April-2024, 11:56

Pemkab Muba Siap Dukung Pelantikan Serentak Pengurus IPNU – IPPNU 

MUBA - 18-April-2024, 11:54

Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN 

OKU - 17-April-2024, 23:19

Kapolres OKU Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

PALEMBANG - 17-April-2024, 21:21

Wakapolda Sumsel menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel 

MUBA - 17-April-2024, 21:20

Tomas dan Tokoh Agama Hingga Pemerintah Pusat Apresiasi Peralihan Listrik di Muba 

MUBA - 17-April-2024, 21:19

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Sambut Audiensi Jajaran BPR Sumsel Cabang Sekayu 

PAGAR ALAM - 17-April-2024, 20:48

HARI KEDUA PEMBUKAAN PENJARINGAN CAWAKO PAGARALAM MULAI RAMAI 

BANYU ASIN 17-April-2024, 14:20

HUT BANYUASIN KE 22 BERIKESAN KEMASYARAKAT 

MUBA - 16-April-2024, 20:34

Muba Siap Jadi Tuan Rumah Porseniwada Sumsel 2024 

LAHAT - 16-April-2024, 19:31

Pj Bupati Lahat Gelar Apel Sekaligus Halal Bihalal Bersama ASN 

LAHAT - 16-April-2024, 19:03

Polres Lahat, Polda Sumsel Gelar Halal Bihalal

BANYU ASIN 16-April-2024, 17:40

PJ BUPATI BANYUASIN SIDAK DI INSTANSI 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 16:26

Babinsa Sugi Waras, Kebutkan Silaturrahmi Untuk Tingkatkan Keamanan 

MUARA ENIM - 16-April-2024, 13:54

Babinsa Koramil 404-05/TE, Komsos Sekaligus Silaturrahmi Dengan Ketua Adat 

MUBA - 16-April-2024, 12:10

Hari Pertama Kerja Bagikan Hadiah Menarik untuk Pemenang Pawai Takbiran 

MUBA - 16-April-2024, 12:07

Pj Bupati Apriyadi Pimpin Langsung Apel Bersama dan Halal Bihalal Setelah Libur Lebaran 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE