ISI

PRAJURIT GAPO ASAH KETERAMPILAN BONGKAR PASANG TENDA


7-July-2017, 23:42


Palembang, (Penrem 044/Gapo) – Guna meningkatkan pengetahuan dan keterampilan prajurit Korem 044/Gapo, pada minggu pertama bulan Juli 2017 kali ini melaksanakan kegiatan latihan praktek bongkar pasang tenda serba guna dibawah arahan Dankimarem 044/Gapo Kapten Cba Dedi Rohaedi bertempat di lapangan Makorem 044/Gapo yang disaksikan langsung oleh Komandan Korem 044/Gapo Kolonel Inf Kunto Arief Wibowo, S.IP., Kamis (6/7/2017).

Tenda merupakan bangunan darurat yang didirikan untuk menghadapi kebutuhan mendadak yang relatif singkat, dan untuk berteduh yang bersifat sederhana yang mempunyai komponen peralatan minim dan ringan, proses mendirikan dan membongkarnya mudah dan cepat, sehingga mudah dipindahkan ke tempat lain.

Dalam arahannya Dankima mengatakan bahwa, bongkar pasang tenda serba guna biasanya dianggap sepele dan bersifat pelengkap suatu kegiatan, tapi tanpa dibelaki pengetahuan dan keterampilan yang cukup, anggapan tersebut justru malah sebaliknya. “Namun, anggapan tersebut berubah menjadi sulit ketika kita didadak untuk memasang tenda yang kuat dan kokoh tanpa dibekali pengetahuan dan ketrampilan,” ujar Dankima.

Lebih lanjut Dankima dalam arahannya menjelaskan bagian-bagian dari tenda serba guna satu persatu kepada peserta, dan kemudian mempraktekkan memasang tenda serba guna. “Semuanya harus dilakukan secara bersama-sama agar saat tenda berdiri tidak miring dan tidak mudah roboh ketika ada angin kencang atau gangguan lainnya,” katanya.

Sementara itu Danrem 044/Garuda Dempo saat menyaksikan praktek bongkar pasang tenda yang dilakukan anggota Kompi Markas Korem 044/Gapo menyatakan bahwa prajurit harus tahu tugas dan tanggungjawab sesuai jabatan yang diembannya, apabila prajurit mengetahui tugasnya maka kegiatan seberat apapun akan menjadi ringan, karena di militer tugas sudah terbagi habis sesuai dengan organisasi satuannya, dan apabila salah satu prajurit tidak menjalankan tugasnya dengan baik, maka akan memberatkan tugas prajurit yang lainnya, “terang Danrem”.

Adapun tujan diselenggarakan latihan ini adalah untuk menumbuhkan semangat kebersamaan prajurit Korem 044/Gapo yang profesional, tanggap, tangguh dan trengginas. Selain itu agar prajurit Korem 044/Gapo kembali ke dasar militer, yakni dengan back to basic diharapkan akan meningkatkan kemampuan nalurinya sebagai prajurit. Disamping itu guna mewujudkan kedekatan antar pimpinan atau atasan dan bawahan, rasa kekompakan dan jiwa korsa serta menumbuhkan sifat tenggang rasa saling membantu, tolong menolong antar sesama prajurit dalam suka maupun duka.

(BSD)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 15-April-2024, 23:13

Kegiatan Problem Solving Bersama Bripka Afrizal Personel Bhabinkamtibmas Polsek SBR Polres OKU.

LAHAT - 15-April-2024, 20:53

Masyarakat Saling, Kikim Area, dan Trans Nyatakan Sikap Dukung YM 

MUARA ENIM - 15-April-2024, 18:12

Melalui Komsos Babinsa Desa Paduraksa Ajak Masyarakat Dukung Ketahanan Pangan 

MUBA - 15-April-2024, 18:11

Percepat Tangani Blankspot, 2 BTS Telkomsel di babat toman dan sugih waras telah On Air 

PALEMBANG - 15-April-2024, 18:10

DITLANTAS POLDA SUMSEL TUNDA PERJALANAN KENDARAAN OVERLOAD 

LAHAT - 15-April-2024, 18:08

Polres Lahat, Polda Sumsel Kawal Jalur Arus Balik Mudik Lebaran 1445 H 

MUARA ENIM - 14-April-2024, 20:54

Sambung Silaturahmi, Pj. Bupati Lebaran Ke Kediaman H. Nangali Solihin 

LUBUK LINGGAU - 14-April-2024, 20:21

Kak Suhada Serahkan Uang Pembinaan Pada Konten Kreator

MUBA - 14-April-2024, 20:20

Pj Bupati Apriyadi Warning Pegawai Jangan Tambah Libur 

LAHAT - 14-April-2024, 17:37

Pengunjung Argowisata Sindang Panjang Meningkat Signifikan

OKU - 14-April-2024, 15:19

Di teriaki dan di Sabet Pakai Parang Oleh Tetangga Satu Desa

MUBA - 14-April-2024, 13:43

Polsek Keluang Tangkap Akbar Pembobol Rumah Kosong 

PALEMBANG - 14-April-2024, 12:44

Guna memberikan kenyamanan Pemudik Kapolda Sumsel, monitoring Jalur arus mudik/balik Lebaran 1445 Hijriah . 

LAHAT - 14-April-2024, 12:43

Raja Saweran Cabup Lahat Yulius Maulana Disambut Hangat Warga Sumber Karya 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:03

Ditlantas Polda Sumsel Antisipasi Kemacetan Arus Balik Lebaran 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:02

Karo SDM Polda Sumsel :
Polri memberi Kesempatan Putra/Putri Terbaik Sumsel untuk menjadi Anggota Polri

PALEMBANG - 12-April-2024, 19:05

Pakai Batik Motif Ambung Dan Khaman, Pj. Bupati Muara Enim Bersama Jajaran Silaturahmi ke Griya Agung 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:04

Himbauan Kaposyan Jembatan Enim Dua untuk Keselamatan di Masa Arus Balik 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:03

Pantauan Situasi Arus Balik di Pos Pelayanan Cinta Kasih Kec. Belimbing mulai Padat 

LAHAT - 11-April-2024, 21:59

Muhammad Farid : “Tepian Sungai Lematang Akan Menjadi Atensi Pemkab Lahat”

PALEMBANG - 11-April-2024, 20:47

Kompak Pakai Gambo Muba, Pj Bupati Apriyadi Boyong Kepala OPD Halal Bihalal ke Forkopimda Sumsel 

LAHAT - 11-April-2024, 18:51

Waw.!!! Video Remaja Bermesraan di Tepian Sungai Lematang Viral Didunia Maya 

LAHAT - 11-April-2024, 17:49

Dua Warga Desa Setupe Digiring Kesel Tahanan Polsek Tanjung Sakti 

LAHAT - 10-April-2024, 16:22

Halal Bihalal Kapolres Lahat Dengan Forkopimda Lahat 

PALEMBANG - 10-April-2024, 16:20

Kapolda Sumsel Datangi Mapolsek Plaju Berikan Penghargaan Kepada Personel 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE