ISI

“COFFEE MORNING” BERSAMA HUMAS PERTAMINA PENDOPO DAN MEDIA


31-March-2017, 14:16


PALI- Bertempat di Kantin Melati, Komplek Pertamina Pendopo, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), berlangsung kegiatan silaturahmi “Coffee Morning” antara media (wartawan,red) yang meliput di Area Kerja PT.PERTAMINA EP ASSETS 2 PENDOPO FIELD (Pertamina) dengan Humas Pertamina Pendopo dalam hal ini dihadiri langsung oleh R. Ferry Prasetyo Wibowo Pendopo Legal and Relation Asisstant Manager, Nursiela Ary Public and Government Relation staff dan Sukeri.

Nursiela Ary dalam sambutannya mengatakan, kegiatan “Coffee Morning” ini adalah wahana komunikasi antara Pertamina EP Pendopo dengan seluruh wartawan yang meliput di Area kerja Pertamina Pendopo. Pada kesempatan ini kami mengharapkan kepada wartawan agar menyampaikan copy surat tugas untuk pendataan media yang ingin bekerjasama atau yang sering meliput di Pertamina PALI. “Teman-teman yang sudah terdata di database nantinya yang akan diikut-sertakan dalam kegiatan-kegiatan Pertamina,” ungkap Nurseila.
IMG_20170331_101458
Menyambung sambutan dari Nursiela, R.Ferry Prasetyo Wibowo mengungkapkan, harapan kami kegiatan seperti ini dapat diadakan secara kontinyu. Karena disinilah wadah atau ruang rekan-rekan media untuk menyampaikan uneg-uneg atau kritikan yang sifatnya membangun dan sekaligus bisa digunakan untuk klarifikasi berita, karena mungkin pas hari-hari biasa kita sama-sama memaklumi, kita sibuk dengan tugas dan pekerjaan kita sehingga waktu untuk bertemu secara langsung kadang tidak sempat. “Sekali lagi kami ucapkan terima kasih atas kerjasama yang telah terjalin selama ini dan semoga kedepan lebih baik lagi,” ujar Ferry.

Sementara itu Anas, salah satu wartawan harian yang bertugas di PALI mengapresiasi Pertamina EP khususnya Humas Pertamina EP Pendopo karena selama ini sudah “open” atau terbuka kepada para media (wartawan;red), baik yang hanya ingin bersilahturahmi termasuk yang ingin mengkonfirmasi terkait pemberitaan seputar kegiatan Pertamina EP Pendopo.

Kegiatan ini diakhiri dengan sesi tanya-jawab ringan seputar kegiatan dan program kerja Pertamina Pendopo dan seputar teknis kerjasama antara Pertamina Pendopo dengan media agar kedepan terjalin lebih erat lagi. (VOLIS/SO/PALI)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 26-March-2024, 01:16

Jalan Lintas Merapi – Muara Enim Macat Total, Termasuk Mobil Pj Bupati Lahat

MUARA ENIM - 25-March-2024, 21:39

Team Trabas Polsek Gunung Megang Tangkap Pelaku Pengguna Narkoba di perlintasan rel kereta api

LAHAT - 25-March-2024, 21:31

Polres Lahat Buka Puasa Bersama Personel, Bhayangkari Lahat dan Anak Yatim 

BANYU ASIN 25-March-2024, 19:39

RAPAT PARIPURNA PERTANGGUNGJAWABAN LKPJ BUPATI BANYUASIN TAHUN 2023 

MUBA - 25-March-2024, 19:38

Pj Bupati Apriyadi Hadiri Pelantikan Pengurus PWI Sumsel 2024-2029 

MUARA ENIM - 25-March-2024, 19:24

Bukit Asam (PTBA) Bantu Warga Desa Bangkitkan Usaha Jamur Tiram

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:05

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:04

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 18:15

Bidpropam Polda Sumsel Pastikan AIPTU FN Diproses Pelanggaran Etik POLRI dan Pidana 

MUBA - 25-March-2024, 14:34

Tuntaskan Permasalahan Masyarakat, Pemkab Muba Gelar Mediasi Bersama PT BSS 

PALEMBANG - 25-March-2024, 14:32

Awal April Peralihan Jaringan Listrik MEP ke PLN Dimulai 

OKU - 25-March-2024, 14:27

Kebelet Berat Ujung, Pemuda Ini Paksa Masukkan Anunya Ke Mulut Teman Ceweknya Sampai Muncr*t , Lalu Ancam Sebarkan Video Porno Korban.

MUARA ENIM - 25-March-2024, 14:04

Babinsa Koramil 404-05/TE, Lakukan Pembinaan Komsos, Himbau Anak Muda Supaya Tidak Balap Liar

LAHAT - 24-March-2024, 23:28

PJ WALI KOTA PAGAR ALAM GELAR PENUTUPAN GIAT PAGAR ALAM WEDDING EXPO 2024

LAHAT - 24-March-2024, 22:05

PWI Lahat Borong Hadiah Mancing Mania Bersama PTBA 

LAHAT - 24-March-2024, 21:34

Polres Lahat Gelar Apel Patroli dan Razia Berskala Besar 

PALEMBANG - 24-March-2024, 21:32

Polda Sumsel Terbitkan AIPTU FN DPO 

PALEMBANG - 24-March-2024, 17:08

Apriyadi Dinobatkan Birokrat Peduli Pers oleh PWI Sumsel 

MUARA ENIM - 24-March-2024, 04:12

Didampingi Dandim, PJ Bupati Muara Enim Gelar Pasar Murah

BANYU ASIN 23-March-2024, 23:59

WARGA TANAH MAS INDAH TOLAK TRUK GALIAN C MELINTAS 

LAHAT - 23-March-2024, 20:38

Kapolres Lahat Bersama Priamanaya Grup Santuni Anak Yatim 

LAHAT - 23-March-2024, 20:03

DPRD Lahat Rapat Paripurna Masa Persidangan Kedua 2024 

OKU - 23-March-2024, 17:46

Zero Accident, PT Semen Baturaja Sukses Selesaikan Overhaul Pabrik Baturaja II

LAHAT - 23-March-2024, 17:46

Ketua DPP LPPK3I Minta Pengawasan KOMPOLNAS dan Kapolres OI 

BANYU ASIN 23-March-2024, 11:11

DIRUT RSUD BANYUASIN DAN dr BUNGKAM SAAT KEPERGIAN ODGJ 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE