ISI

Perpustakaan Kelurahan Sidorejo Masuk Tingkat Nasional


21-August-2016, 18:42


LUBUKLINGGAU – Lagi, perpustkaan di Kota Lubuklinggau menjadi jauara di tingkat nasional, tahun ini berhasil diraih oleh Perpustakaan Kelurahan Sidorejo dengan predikat terbaik ke-III.

Ini merupakan tahun keempat, perpustakaan di Kota Lubuklinggau menoreh prestasi ditingkat Nasional. Tepatnya sejak tahun 2013, terbaik pertama diraih Perpustakaan Daerah Kota Lubuklinggau atau Badan Perpustakaan Arsip dan Dokumentasi (BPAD) Kota Lubuklinggau.

Lalu, tahun 2014 diraih oleh Perpustakaan Kelurahan Keputraan, 2015 diraih Perpustakaan Kelurahan Tanah Periuk, dan tahun 2016 diraih Perpustakaan Kelurahan Sidorejo.

Lurah Sidorejo Widya Wulandari didampingi Pengelolah Perpustakaan Kelurahan Sidorejo, Devi Apriani mengatakan bahwa penghargaan ini diberikan di Gedung Balai Kartini Jakarta, Selasa (16/8) lalu. Dan diserahkan langsng oleh Deputi Perpustakaan Nasional, Roro.

Terbaik pertama berhasil diraih oleh Perpustakaan Bao-bao Provinsi Sulawesi Utara, Perpustakaan Bengkulu Utara, dan terbaik III Perpustakaan Kelurahan Sidorejo. Ada beberapa poit penilaian diantaranya 50 % bangunan dan infrastruktur, 20 % dokumen dan adminisgtrasi, dan 30 % paparan.

Penilaiannya sendiri sudah dilakukan sejak awal tahun 2016 untuk tingkat Kota Lubuklinggau, April tingkat Provinsi Sumsel, dan Juni dilakukan penilaian tingkat nasional. “Untuk dua point yaitu dokumen dan paparan nilai yang kami peroleh cukup tinggi, sedangkan sarana dan infrastruktur masih rendah khususnya terkait parkir. Pasalnya hingga saat ini parkir pengunjung perpustakaan masih menyatu dengan Kelurahan Sidorejo,” jelas Widya Wulandari.

Widya Wulandari berharap kedepan permasalahn parkir Perpustakaan Kelurahan Sidorejo dapat dipisah, dan menajdi perhatian SKPD terkait untuk menjadi program prioritas. “Tentunya penghargaan ini tidak lepas dari support dan dukungan dari Walikota Lubuklinggau, serta arahan dari BPAD Kota Lubuklinggau. Kalau harapannya tentunya yang menjadi point kita turun (lahan parkir,red) dapat menjadi perhatian SKPD terkait,” harapanya.

Sementara disinggung hadiah yang diterima, Widya Wulandari mengaku akan digunakan untuk menambah sarana dan prasarana di Perpustakaan Kelurahan Sidorejo. Saat ini Perpustakaan Kelurahan Sidorejo memiliki 2000 lebih koleksi buku, tiga unit computer bantuan dari cocala foundation, and sarana lainnya.

Selain itu ada juga program unggulan yang langsung menyentuh ke warga, salah satunya program cal center peminjaman dan pengembalian buku. “Program ini dikuhuskan abgi warga berkebutuhan khusus, kami siap menagntarakan dan menejemput kembali buku. Dengan tujuan agar mereka tetap membaca meskipun kondisi fisik tidak mendukung,” ungkapnya.

Sementara itu Kepala BPAD Kota Lubuklinggau Hj Saleha berharap melalui prestasi yang diperoleh Perpustakaan Kelurahan Sidorejo, mampu menjadi penyemangat bagi perpustakaan keluarahan lainnya. Sehingga dapat berprestasi ditingakat nasional.

“Prestasi ini bisa menjadi stimulan atau perangsang bagi perpustakaan keluarahan lainnya untuk berbenah, sehingga bisa berprestasi ditingkat nasional. Dan membuat nama Kota Lubuklinggau semakin dikenal,” pesannya.

Hal senada juga disampaikan Camat Lubuklinggau Barat II Hj Zainona, yang mengaku akan mengusulkan ke Walikota Lubuklinggau melalui SKPD terkait untuk pembangunana lahan parkir Perpustakaan Kelurahan Sidorejo. “Nanti kita usulkan untuk mencari solusi terbiak bagi Perpustakaan Kelurahan Sidorejo, apakah dibangun parkir baru atau perpustakaanya dipindahkan. Ini baru usulan,” ungkapnya.

Diakui Zinona prestasi ini berkat bantuan semau pihak, salah satunya Kepala BPAD Kota Lubuklinggau Hj Saleha yang telah membantu dan memfasilitasi Perpustakaan Kelurahan Sidorejo sehingga berprestasi di tingakat nasional. Ia berharap, prestasi ini mampu menambah animo masyarakat khsusunya Kelurahan Sidorejo untuk berkunjung ke perpustakaan dan dapat meningaktkan minat baca warga.

 

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 26-March-2024, 12:54

Memalukan,Mantan Angota DPRD Muba Serang Panwascam dan Komisioner Bawaslu 

LAHAT - 26-March-2024, 01:16

Jalan Lintas Merapi – Muara Enim Macat Total, Termasuk Mobil Pj Bupati Lahat

MUARA ENIM - 25-March-2024, 21:39

Team Trabas Polsek Gunung Megang Tangkap Pelaku Pengguna Narkoba di perlintasan rel kereta api

LAHAT - 25-March-2024, 21:31

Polres Lahat Buka Puasa Bersama Personel, Bhayangkari Lahat dan Anak Yatim 

BANYU ASIN 25-March-2024, 19:39

RAPAT PARIPURNA PERTANGGUNGJAWABAN LKPJ BUPATI BANYUASIN TAHUN 2023 

MUBA - 25-March-2024, 19:38

Pj Bupati Apriyadi Hadiri Pelantikan Pengurus PWI Sumsel 2024-2029 

MUARA ENIM - 25-March-2024, 19:24

Bukit Asam (PTBA) Bantu Warga Desa Bangkitkan Usaha Jamur Tiram

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:05

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:04

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 18:15

Bidpropam Polda Sumsel Pastikan AIPTU FN Diproses Pelanggaran Etik POLRI dan Pidana 

MUBA - 25-March-2024, 14:34

Tuntaskan Permasalahan Masyarakat, Pemkab Muba Gelar Mediasi Bersama PT BSS 

PALEMBANG - 25-March-2024, 14:32

Awal April Peralihan Jaringan Listrik MEP ke PLN Dimulai 

OKU - 25-March-2024, 14:27

Kebelet Berat Ujung, Pemuda Ini Paksa Masukkan Anunya Ke Mulut Teman Ceweknya Sampai Muncr*t , Lalu Ancam Sebarkan Video Porno Korban.

MUARA ENIM - 25-March-2024, 14:04

Babinsa Koramil 404-05/TE, Lakukan Pembinaan Komsos, Himbau Anak Muda Supaya Tidak Balap Liar

LAHAT - 24-March-2024, 23:28

PJ WALI KOTA PAGAR ALAM GELAR PENUTUPAN GIAT PAGAR ALAM WEDDING EXPO 2024

LAHAT - 24-March-2024, 22:05

PWI Lahat Borong Hadiah Mancing Mania Bersama PTBA 

LAHAT - 24-March-2024, 21:34

Polres Lahat Gelar Apel Patroli dan Razia Berskala Besar 

PALEMBANG - 24-March-2024, 21:32

Polda Sumsel Terbitkan AIPTU FN DPO 

PALEMBANG - 24-March-2024, 17:08

Apriyadi Dinobatkan Birokrat Peduli Pers oleh PWI Sumsel 

MUARA ENIM - 24-March-2024, 04:12

Didampingi Dandim, PJ Bupati Muara Enim Gelar Pasar Murah

BANYU ASIN 23-March-2024, 23:59

WARGA TANAH MAS INDAH TOLAK TRUK GALIAN C MELINTAS 

LAHAT - 23-March-2024, 20:38

Kapolres Lahat Bersama Priamanaya Grup Santuni Anak Yatim 

LAHAT - 23-March-2024, 20:03

DPRD Lahat Rapat Paripurna Masa Persidangan Kedua 2024 

OKU - 23-March-2024, 17:46

Zero Accident, PT Semen Baturaja Sukses Selesaikan Overhaul Pabrik Baturaja II

LAHAT - 23-March-2024, 17:46

Ketua DPP LPPK3I Minta Pengawasan KOMPOLNAS dan Kapolres OI 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE