ISI

MAHASISWI TEWAS DISAMBAR KA SERELO


4-June-2016, 16:48


//// Terkubur Bersama Mimpi Menikah Dibulan Juli

Lagi. Karena kurang hati-hati dan ceroboh, berujung pada kecelakaan yang merenggut jiwa, dan kali ini menimpa seorang wanita muda diketahui bernama Elda Noviani (20), warga Desa Babatan, Kecamatan Mulak Ulu. Dimana kemarin siang (4/6), sekira pukul 13.00 wib, disebuah jalan yang berlintasan dengan rel kereta api (KA) dikawasan Bandar Agung, tepatnya disebelah SMKN 2 dan Taman Makam Pahlawan (TMP) Puspa Bhakti Lahat, wanita malang ini mesti meregang nyawa akibat motornya tersambar KA.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun, saat kejadian korban sendiri diketahui tengah mengendarai sepeda motornya jenis Yamaha Mio, datang dari arah sebelah TMP ini hendak mengarah keluar. Nah, tak bisa dipastikan apakah korban tak mengetahui atau memang sedikit teledor, diperlintasan rel KA dirinya tetap melaju menyebrang.

Nah, nahasnya hanya berselang hitungan detik, sesaat kemudian dirinya langsung disambar rangkaian KA Serelo dengan rute arah Lubuk Linggau – Palembang, dan bahkan sampai sempat terlempar sekitar 3 meteran ke tepian rel, dan kondisinya langsung tak bergerak lagi.

“Ai pak, cepet nian kejadiannyo. Kami cuma denger suaro benturan, kemudian pas kami datangi, korban sudah tergeletak dipinggir rel dan sudah dak begerak,” tukas seorang tukang ojek, yang enggan namanya disebut dibincangi kemarin.

Lalu, kemudian tak lama, banyak warga sekitar berdatangan, dan langsung melarikan korban ke RSUD Lahat. Namun, diprediksikan, korban sudah meninggal saat dalam perjalanan kerumah sakit, dengan mengalami luka yang lumayan parah.

“Kondisinya diprediksikan sudah meninggal dijalan sebelum tiba ke RSUD. Luka yang dialaminya lumayan parah, diantaranya patah dibagian tangan dan kaki kiri, luka robek dibagian kepala belakang, punggung, telapak kaki dan dibagian telinga serta hidung mengeluarkan darah,” beber Dedi, petugas Kamar Mayat RSUD Lahat terpisah.

Khabar tentang meninggalnya korban sendiri kemudian langsung menyebar. Dimana tak lama, kondisi kamar mayat RSUD Lahat langsung dipadati oleh puluhan rekan atau teman korban yang terlihat begitu terpukul dan seakan tak percaya akan apa yang terjadi pada korban.

“Ai sayang nian, padahal dio la netapke tanggal untuk pernikahannyo di bulan Juli, setelah Idul Fitri agek. Kami masih seakan dak percayo samo apo yang sudah terjadi ini,” pungkas Lia, seorang rekan korban dilingkungan kamar mayat, kemarin sore.

Menurut rencana, usai diperiksa dan diurus oleh petugas kamar mayat RSUD, jasad korban pun akan langsung dibawa ke kediaman atau rumah dukanya di kawasan Desa Babatan, Kecamatan Mulak Ulu untuk disemayamkan oleh keluarga yang ada. (CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

LAHAT - 20-April-2024, 21:15

Tekan Jalur KA Maut, Pemkab Lahat Perketat Penjagaan 

LAHAT - 20-April-2024, 21:10

PJ Bupati Lahat Bersihkan Taman Ribang Kemambang

PAGAR ALAM - 20-April-2024, 12:55

MOBIL TERPEROSOK DI LIKUAN ENDIKAT, LALIN KENDARAAN MACET TOTAL

LAHAT - 19-April-2024, 20:37

Warga Kelurahan Sari Bungamas Sambangi Kediaman YM 

MUBA - 19-April-2024, 20:36

Kunjungi Kecamatan Sungai Keruh, Pj Bupati Muba Serahkan Berbagai Bantuan untuk Warga 

MUBA - 19-April-2024, 20:35

Tower Telkomsel On Air di Dua Desa Babat Supat, Warga Ucapkan Terima Kasih ke Pj Bupati Apriyadi Mahmud 

LAHAT - 19-April-2024, 17:48

Dukcapil Lahat, Warga Pseksu Keluhkan Pelayanan Pembuatan E-KTP 

OKU - 19-April-2024, 17:03

Kapolres OKU Pantau SiDokkes Polres OKU Yang Gelar Rikkes Berkala Tahun 2024

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

BANYU ASIN 18-April-2024, 18:09

MENTERI PUPR RI TINJAU TOL TRANS SUMATERA 

PALEMBANG - 18-April-2024, 17:26

Kapolda Sumsel Bersama Pj Gubernur Sumsel Hadiri Rakor Isu-Isu Strategis Pilkada 

LAHAT - 18-April-2024, 17:06

PEMILU AMAN, POLRES LAHAT DI APRESIASI BADKO HMI SUMSEL

MUBA - 18-April-2024, 11:56

Pemkab Muba Siap Dukung Pelantikan Serentak Pengurus IPNU – IPPNU 

MUBA - 18-April-2024, 11:54

Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN 

OKU - 17-April-2024, 23:19

Kapolres OKU Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

PALEMBANG - 17-April-2024, 21:21

Wakapolda Sumsel menerima Tim Wasops Itwasum Polri Dalam rangka Operasi Ketupat Musi 2024 Polda Sumsel 

MUBA - 17-April-2024, 21:20

Tomas dan Tokoh Agama Hingga Pemerintah Pusat Apresiasi Peralihan Listrik di Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE