ISI

ATAP GOR BUKIT TUNJUK BAKAL SEGERA DIPERBAIKI


30-March-2016, 17:17


//// Dinas PU CK Bakal Panggil Rekanan Pemborong
Terkait Ambruknya Atap dan Plafon GOR Bukit Tunjuk

Buntut dari ambruknya atap dan plafon bangunan gedung olahraga (GOR) Bukit Tunjuk beberapa hari lalu, yang menuai banyak kritik dan juga sesal dari banyak pihak, karena notabene usianya masih terbilang muda membuat pihak pemerintah kabupaten (Pemkab) Lahat, dalam hal ini Dinas Pekerjaan Umum (PU) Cipta Karya sebagai penanggung jawab teknis kegiatan angkat bicara. Hal ini seperti saat konfirmasi yang didapat wartawan kemarin (30/3).

Kepala Dinas PU CK, Ir Ludik Sitompul, melalui Kabid Perumahan dan Pemukiman, Farizi mengatakan, pihaknya sudah mendengar khabar ambruknya atap dan plafon bangunan GOR Bukit Tunjuk, baik dari petugas dilapangan, atau bahkan dari informasi media massa. Dipastikannya, dalam waktu dekat ini akan ada upaya perbaikan dilapangannya.

“Jika dari laporan yang kami terima, semuanya disebabkan karena faktor cuaca yang beberapa waktu lalu, memang wilayah kota Lahat diterpa angin kencang dan juga hujan yang deras, namun semuanya akan ditinjau lebih lanjut kelapangannya,” ungkap Farizi.

Dilanjutkannya, kondisi bangunan yang ada sendiri, yaitu berupa atap yang terbuat dari rangka besi, berikut terpal, sesuai dengan desain yang ada sebelumnya. Nah, diduga karena kondisi cuaca yang diterpa angin serta hujan deras, salah satu pengait terpal dibagian atap terlepas, sehingga air yang sempat tertampung, langsung jatuh ke plafon yang terbuat dari material fiber ringan.

“Kondisinyo memang atap terbuat dari terpal, kemungkinannya pengikat salah satu bagian atap tak kuat, hingga langsung menyebabkan air tumpah,” ujarnya menambahkan.

Namun, saat ditanyakan tentang siapa dan berapa besaran dana pembangunan fasilitas GOR Bukit Tunjuk, Farizi menolak memberitahukannya secara gamblang. Akan tetapi menurutnya, dalam waktu dekat yang pasti akan ada upaya perbaikan di bangunan yang ada.

“Kami sudah panggil pihak rekanan yang membangunnya, dan dalam waktu dekat dipastikan akan ada perbaikan dilapangannya,” tegasnya.

Terpisah sebelumnya, Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lahat, Ferli Sumarno SE sangat menyayangkan kondisi yang ada. Beruntung pada saat kejadian, tidak sampai ada korban, karena sebenarnya saat ini di Lahat sendiri, khususnya di sekretariat pengurus PSSI, tengah ramai dengan peserta even kejuaraan sepakbola Lahat Cup 2016.

“Kita akui, kondisi yang ada sedikit mencoreng muka kabupaten Lahat. Beruntung kemarin tak ada korban, padahal tengah ramai peserta dan official tim yang akan bertanding,” tukasnya.

Dilanjutkannya, kepada pihak terkait kiranya untuk bisa secepatnya melakukan upaya perbaikan. Karena Lahat sendiri, khususnya untuk bidang olahraga, kedepan akan banyak kegiatan dan even yang ada. Jadi, alangkah malunya jika melihat kondisi bangunan GOR yang sudah rusak. “Perbaikan mutlak dibutuhkan, jangan sampai nama Lahat akan cacat,” tegas Ferli.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 26-March-2024, 14:14

Mantapkan Persiapan Tuan Rumah MTQ ke-30, Pemkab Muba Kembali Gelar Rapat Bersama OPD Terkait dan EO 

MUARA ENIM - 26-March-2024, 13:37

Lakukan Walping, Serka Ibrahim Hadiri Mediasi Antara Masyarakat Dengan PT BAS

PALEMBANG - 26-March-2024, 13:21

Pj. Bupati Banyuasin Terima Penghargaan Kategori Birokrat Peduli Pers

BANYU ASIN 26-March-2024, 13:11

KEPALA DESA PANGKALAN PANJI SALURKAN BLT EKTREM 

MUBA - 26-March-2024, 12:54

Memalukan,Mantan Angota DPRD Muba Serang Panwascam dan Komisioner Bawaslu 

LAHAT - 26-March-2024, 01:16

Jalan Lintas Merapi – Muara Enim Macat Total, Termasuk Mobil Pj Bupati Lahat

MUARA ENIM - 25-March-2024, 21:39

Team Trabas Polsek Gunung Megang Tangkap Pelaku Pengguna Narkoba di perlintasan rel kereta api

LAHAT - 25-March-2024, 21:31

Polres Lahat Buka Puasa Bersama Personel, Bhayangkari Lahat dan Anak Yatim 

BANYU ASIN 25-March-2024, 19:39

RAPAT PARIPURNA PERTANGGUNGJAWABAN LKPJ BUPATI BANYUASIN TAHUN 2023 

MUBA - 25-March-2024, 19:38

Pj Bupati Apriyadi Hadiri Pelantikan Pengurus PWI Sumsel 2024-2029 

MUARA ENIM - 25-March-2024, 19:24

Bukit Asam (PTBA) Bantu Warga Desa Bangkitkan Usaha Jamur Tiram

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:05

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:04

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 18:15

Bidpropam Polda Sumsel Pastikan AIPTU FN Diproses Pelanggaran Etik POLRI dan Pidana 

MUBA - 25-March-2024, 14:34

Tuntaskan Permasalahan Masyarakat, Pemkab Muba Gelar Mediasi Bersama PT BSS 

PALEMBANG - 25-March-2024, 14:32

Awal April Peralihan Jaringan Listrik MEP ke PLN Dimulai 

OKU - 25-March-2024, 14:27

Kebelet Berat Ujung, Pemuda Ini Paksa Masukkan Anunya Ke Mulut Teman Ceweknya Sampai Muncr*t , Lalu Ancam Sebarkan Video Porno Korban.

MUARA ENIM - 25-March-2024, 14:04

Babinsa Koramil 404-05/TE, Lakukan Pembinaan Komsos, Himbau Anak Muda Supaya Tidak Balap Liar

LAHAT - 24-March-2024, 23:28

PJ WALI KOTA PAGAR ALAM GELAR PENUTUPAN GIAT PAGAR ALAM WEDDING EXPO 2024

LAHAT - 24-March-2024, 22:05

PWI Lahat Borong Hadiah Mancing Mania Bersama PTBA 

LAHAT - 24-March-2024, 21:34

Polres Lahat Gelar Apel Patroli dan Razia Berskala Besar 

PALEMBANG - 24-March-2024, 21:32

Polda Sumsel Terbitkan AIPTU FN DPO 

PALEMBANG - 24-March-2024, 17:08

Apriyadi Dinobatkan Birokrat Peduli Pers oleh PWI Sumsel 

MUARA ENIM - 24-March-2024, 04:12

Didampingi Dandim, PJ Bupati Muara Enim Gelar Pasar Murah

BANYU ASIN 23-March-2024, 23:59

WARGA TANAH MAS INDAH TOLAK TRUK GALIAN C MELINTAS 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE