ISI

RIBUAN SISWA DI LAHAT TERIMA PIP 2015


9-November-2015, 16:37


//// SD Rp.400 ribu, SMP Rp.750 ribu
SMA Terima Rp.1 juta

Tahun ini, setidaknya ada 14.263 orang siswa sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP) dan sekolah menengah atas (SMA) penerima bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) yang bersumberkan anggaran pendapatan belanja negara (APBN).

Hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Kadisdikbud) Kabupaten Lahat, Drs Sutoko MM. Dimana dirinya menyebutkan, tahun 2014 setidaknya ada 2.300 siswa yang dapat menyerap, pada 2015 tambahan kuota sangat besar, cukup melalui format sekolah dan rekomendasi kepsek dan komite yang layak. Diusulkan bupati lahat, khusus SD dfan SMP meningkat 14.263 penerima atau lima kali lipat. Besar bantuan indonesia pintar, dimana jumlah bantuan pertahunnya SMA Rp.1 juta, SMP Rp.750 ribu, dan SD Rp.400 ribu.

“Sedangkan untuk Kecamatan Kota Agung (449 penerima PIP), Mulak Ula (638), Tanjung Tebat (315), dan Pagar Gunung (365). Alokasi anggaran apbn 2015 dibawa dan diperjuangkan meliputi, pembangunan ruang baru, rehab, perpustakaan, unit sekolah baru, sarana dan prasarana termasuk bantuan Indonesia pintar dengan nominal terbesar di seluruh indonesia, bahkan alokasi yang ditarik ke Lahat mengalahkan ketua komisi IX DPR RI,” bebernya, Senin (9/11).

Ia menyebutkan, untuk saat ini Kabupaten Lahat mempertahankan 102 persen angka partisipasi kasar (APK) SD, arti belum masuk SD tapi sudah masuk sekolah, mewujudkan 100 persen SMP sudah diatas rata-rata nasional.

“Meningkatkan APK SMA di lahat diatas rata-rata nasional yakni 72 persen. Siswa dari kalangan kartu indonesia, dari ortu program keluarga harapan, siswa dari ortu kartu indonesia sehat,” jelas Sutoko.

Sementara itu, Anggota DPR RI, Ir Sri Meliyana mengungkapkan, bagian pendidikan adalah sederhana dalam tatanan negara ini, bersahabat dengan PGRI untuk membangkitkan dunia pendidikan.

“Kondisi sekolah di Lahat bisa dibilang baik sekali, jika dibandingkan dengan provinsi maupun kabupaten/kota lainnya di luar Provinsi Sumsel didalam kunjungan kerja (kunker), terpenting berikan pendidikan dan bina siswa-siswa dalam menunjang pendidikan lebih tinggi,” paparnya.

Ia menyebutkan, 17 ribu bukan lambang kemiskinan akan tetapi, merupakan suatu kerja keras untuk mewujudkannya dalam merealisasikan kartu indonesia pintar (KIP), sebagai program bantuan indonesia pintar bersumber dari APBN.

“Mempersiapkan siswa melanjutkan dunia pendidikan ke sekolah lebih tinggi, selain itu, membantu orang tua dalam membelikan keperluan anak bersekolah, jangan sampai disalahgunakan dana tersebut. Pergunakan sebagaimana mestinya,” tandas Sri Meliyana.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 24-September-2023, 14:30

Muara Enim Juara Umum Cabor Drum Band Porprov 2023

MUARA ENIM - 24-September-2023, 12:42

Kunjungan Perdana Ahmad Rizali PJ Bupati Muara Enim di Sambut Antusias Warga Lubai

LUBUK LINGGAU - 24-September-2023, 11:08

Puncak Dies Natalis KAHMI ke 57 Tahun, Keluarga Besar HMI Jalan Santai dan Senam Bersama

MUBA - 24-September-2023, 10:31

Hindari Udara Tak Sehat, Dinkes Muba Imbau Warga Gunakan Masker 

MUBA - 24-September-2023, 10:30

 Peserta BPJS Ketenagakerjaan Dilayani Gratis di Semua Puskesmas Muba

LAHAT - 23-September-2023, 23:59

Bupati Lahat Lepas Cabor Balap Motor Dari 10 Kabupaten/Kota 

MUBA - 23-September-2023, 23:59

Peringati World Cleanup Day, Ramai-ramai Komunitas di Muba Gelar Bersih-bersih 

LAHAT - 23-September-2023, 23:11

Bupati Lahat Buka Muscab ke-VII PP Lahat Periode 2023 – 2027

MUARA ENIM - 23-September-2023, 20:37

Korwis PTBA Gelar Workshop dan Pelatihan Seni Tari Multikultural Reog & Pegon

MUBA - 23-September-2023, 18:35

Giliran Wagub Mawardi Yahya Dukung Apriyadi Jadi Bupati Muba 2024 

OKU TIMUR 23-September-2023, 16:29

Bupati Enos Buka Festival Sebiduk Sehaluan 2023 dan Resmikan Website Aksara Komering 

MUBA - 23-September-2023, 12:40

Hadiri Wisuda ke 14 Politeknik Sekayu, Pj Bupati Apriyadi Minta Lulusan Terus Upgrade Kemampuan 

LAHAT - 22-September-2023, 23:17

BESOK, TINJU PORPROV MASUKI BABAK FINAL

PALEMBANG - 22-September-2023, 21:06

Unsri meminta ke PWI Sumsel Goes to Campus Digelar Secara Series 

OKU TIMUR 22-September-2023, 20:28

Pemkab OKU Timur Kembali Gelar Gerakan Pangan Murah 

LAHAT - 22-September-2023, 20:27

Cabor Esport Lahat Berhasil Gondol Mendali Emas 

MUARA ENIM 22-September-2023, 19:41

PJ Ketua TP PKK Muara Enim Yang Baru, Lakukan Kunjungan Perdana ke Kec Lawang Kidul

MUARA ENIM - 22-September-2023, 19:14

Pj Bupati Ajak Masyarakat Sambut Pesta Demokrasi dengan Tenang dan Gembira

LAHAT - 22-September-2023, 18:27

Lahat Berpeluang Juara Umum Porprov Sumsel 

MUBA - 22-September-2023, 18:26

Safari Jumat, Pj Bupati Muba Bantu Pembangunan Masjid An-Nur Desa Suka Damai 

LAHAT - 22-September-2023, 17:59

Anca Bantah Ada Intimidasi, Pj Kades dan Perangkat Tinggalkan Ruangan Sebelum Rapat Selesai 

LAHAT - 22-September-2023, 16:45

Atlet Cabor Taekwondo tambah Koleksi Medali Emas, Perak dan Perunggu untuk Muba 

JAKARTA - 22-September-2023, 16:43

Hore, Pendapatan Muba dari DBH Sawit Terbesar di Sumsel 

MUARA ENIM - 22-September-2023, 15:45

Kejari Muara Enim Sosialisasikan Program “Jaksa Garda Desa” Di Kec Lembak

LAHAT - 22-September-2023, 15:01

Danramil 405-12/Lahat Monitor Kegiatan Louncing Dapur Masuk Sekolah 

CATATAN SRIWIJAYA

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE