ISI

SUTOKO : GURU WAJIB KUASAI “TIK”


28-May-2015, 19:45


LAHAT – Minimnya pengetahuan guru khususnya yang mengajar didaerah pelosok terhadap pemahaman TIK (Teknologi Informasi Komunikasi) menjadi perhatian Pemkab (Pemerintah Kabupaten) Lahat agar dapat menopang kualitas pendidikan yang baik. Kedepan seluruh guru yang mengajar mulai dari TK, SD, SMP hingga SMA wajib menguasai program computer agar dapat mewujudkan program bendidikan, berkualitas, Cerdas dan Berkarakter.

Hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Lahat, Drs Sutoko , dimana jika seorang guru minim pemahaman terhadap ilmu computer dan dunia maya maka akan membingungkan diri sendiri dan siswa, pasalnya saat ini untuk registrasi baik masuk sekolah dan perguruan tinggi atau informasi lainnya banyak yang sudah menggunakan system teknologi sehingga dapat menjadi kendala dikemudian hari. “Tidak dipungkiri saat ini masih banyak guru yang bingung saat hendak melakukan registrasi seperti pendaftaran sertifikasi maupun pendaftaran untuk diangkat menjdi CPNS maupu naik golongan yang semuanya secara Online, dan hal ini tidak boleh terjadi dikemudian hari,” ujarnya.

Dijelaskannya, saat ini upaya yang telah dilakukan Disdik Lahat untuk meningkatkan kemampuan para guru telah dilakukan mulai dari memberikan pelatihan hingga sosialisasi kesekolah-sekolah yang ada. Selain itu, disekolah juga wajib mengajar kan siswa nya tentang ilmu TIK baik pada jam sekolah maupun belajar tambahan sehingga jika kedepan tidak ada lagi alumni pelajar yang masih Gaptek. “Pemahaman internet sangat wajib namun bukan dari sisi yang negative melainkan sisi positifnya, dan jika para guru telah menguasai TIK kita optimis seluruh siswa yang ada diLahat tidak Gaptek,” imbuhnya.

Ditambahkan Sutoko, menjelang tahun ajaran baru nanti Disdik Lahat sangat berharap agar Sekolah tidak memfokuskan materi pelajaran semata melainkan praktek sehingga bakat dan kemampuan yang dimiliki siswa dapat terasah dengan baik.  “Jika ada pelajar yang hobi olahraga tertentu, maka harus diarahkan dan jika ada yang suka menulis, maka diberikan kesempatan, jangan selalu focus terhadap materi semata,” pungkasnya. (CEPY LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 21-March-2023, 19:32

Polres Lahat Polda Sumsel Kawal Aksi Unras di Kejari Lahat 

PALEMBANG - 21-March-2023, 19:22

Pemkab Muba Raih Penghargaan Batas Daerah Antar Kabupaten di Sumsel 

BANYU ASIN 21-March-2023, 16:04

WABUP BANYUASIN SERAHKAN SERTIFIKAT TANAH WAKAF MASJID 

PALI - 21-March-2023, 15:01

KAPOLRES PALI BERI ARAHAN JELANG MASUKNYA BULAN SUCI RAMADHAN 

LAHAT - 21-March-2023, 14:55

Bupati Lahat Akui Pelantikan PWI Lahat Kali Sangat Meriah 

MUBA - 21-March-2023, 14:30

Pemkab Muba Konsisten Wujudkan Pemerintah Bersih dan Transparan 

MUBA - 21-March-2023, 13:24

Pj Sekda Muba : Alokasi Dana Pilkada Harus, Efisiensi dan Mengacu Pada Peraturan Perundang-undangan 

MUBA - 21-March-2023, 13:23

Wajibkan Rumah Makan di Muba Pakai Tabir Penutup Selama Puasa 

MUARA ENIM - 21-March-2023, 00:01

M Zen Sukri Anggota DPRD Muara Enim Ajak Masyarakat Sambut Ramadhan Dengan Semangat

OKU - 20-March-2023, 23:16

PJ. Sekda OKU Dampingi Pj. Bupati OKU Menyerahkan Bantuan Uang Tunai Rp.15 juta

MUARA ENIM - 20-March-2023, 23:14

LPAI Rayakan Hari Gizi Nasional Ke-63 Bersama Siswa/i Di SLB

PALEMBANG - 20-March-2023, 22:58

GSMP Merupakan Upaya Herman Deru Mengubah Mindset Dari Pembeli Menjadi Penghasil Pangan.

MUARA ENIM - 20-March-2023, 22:54

PLT Bupati Muara Enim, Kaffa Buka Musrenbang Tingkat Kabupaten

LAHAT - 20-March-2023, 22:44

Bupati Lahat Akan Bangun Rumah Warga Yang Hanyut Sistem Knock Down

PALI - 20-March-2023, 21:11

PWI AJAK MASYARAKAT IKUT LKTI MERIAHKAN HUT PALI 

LAHAT - 20-March-2023, 20:41

Lapas Kelas IIA Lahat Touring Bantu Korban Banjir Bandang 

MUBA - 20-March-2023, 20:36

Regu Putri Kwarcab Muba Bakal Wakili Sumsel Lomba Tingkat Regu Penggalang IV Tingkat Nasional 

MUBA - 20-March-2023, 19:14

Sadis ! Seorang Ayah Di Sanga Desa Muba, Digorok Lehernya Oleh Anak, Istri Dan Menantu 

BANYU ASIN 20-March-2023, 17:35

PENGURUS PERSATUAN DRUMBAND INDONESIA KABUPATEN BANYUASIN RESMI DILANTIK 

PALEMBANG - 20-March-2023, 17:33

BUPATI BANYUASIN KOORDINASI BIDANG KETAHANAN PANGAN 

JAKARTA - 20-March-2023, 16:58

Pj Bupati Apriyadi Mahmud Masuk ke Penilaian Triwulan Ketiga Jabatan 

OKU TIMUR 20-March-2023, 16:57

Bupati Enos Letakkan Batu Pertama Pembangunan Griya Lansia Majelis Ar-Raudhah 

JAKARTA - 20-March-2023, 14:25

Kadis Kominfo Muba Ikuti Forum SPBE Summit 2023 

BANYU ASIN 19-March-2023, 22:30

Herman Deru Menyebut Dirinya Tidak Asing Dengan Warga Hindu Bali.

PALEMBANG - 19-March-2023, 22:25

Gubernur Sumsel H. Herman Deru Apresiasi Pelayanan Terbaik Insan Perawat di Sumsel

CATATAN SRIWIJAYA

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE
X