ISI

PT.BL “NGELES” NASIB 42 PEKERJA TAK JELAS


26-April-2015, 21:23


LAHAT – Masih sehubungan dengan permasalahan yang ada diantara sedikitnya 42 orang pegawai dengan pihak PT Batubara Lahat (PTBL) belum kunjung selesai, malahan maskin tak jelas. Meski sebelumnya sudah dilakukan proses mediasi di Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans), dan sudah ada nota pemeriksaan.

Pertemuan terakhir, tepatnya tanggal 15 April lalu, antara pihak pekerja dan Disnakertrans akhirnya disimpulkan dengan dikeluarkannya nota pemeriksaan, yang isinya memerintahkan PTBL memenuhi seluruh kewajibannya, terutama membayarkan hak-hak pekerja selama 8 bulan masa dirumahkan.

“Kita terima salinan nota pemeriksaan Disnakertrans yang isinya yang isinya sinya utk dapat melaksanakan pasal 90 dan 79 (2) UU no.13 2013 ttg naker thd 42 orang,” ungkap Ketua Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) cabang Lahat, Harun Nurrasyid Moechtar, SmHk, kepada pewarta, kemarin.

Namun, selang beberapa hari kemudian, pihak manajemen PTBL menyampaikan surat balasan, dengan alasan bahwa intinya perusahaan ‘ngeles’ dan tak mampu membayarkan seluruh hak-hak karyawan, karena perusahaan sudah rugi, dan tak lagi beraktifitas.

Namun faktanya, menurut perwakilan karyawan, Maily Efrizan, Febrianto, Jimi, Syarial mengatakan, fakta dilapangan menunjukkan, PTBL sendiri masih melakukan aktifitas penambangan (Houling.red). Jadi, jika perusahaan beralasan bangkrut, itu jelas bohong besar.

“Jadi disini jelas, perusahaan sudah bohong besar, dan bahkan sudah mengangkangi keputusan pihak Pemkab, yang berdasarkan aturan hukum,” beber Maily dengan nada kesal.

Dilapangan sendiri, PTBL diketahui beraktifitas houlling, mengangkut batubara ke titik penjualan di Martapura, OKU Timur. Hal ini berlangsung sejak 3 minggu belakangan, dengan rata-rata pihak transportir dengan nama PSM, dengan jumlah 30 armada truk, muatan rata-rata angkut 9 tonan.

“Kondisi ini sudah kami laporkan ke pihak DPR, dan dijanjikan akan segera disikapi. Termasuk aksi ‘nakal’ pihak perusahaan dilapangan,” tegas Harunsyah dan Maily lagi (CEPY-LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 15-April-2024, 18:08

Polres Lahat, Polda Sumsel Kawal Jalur Arus Balik Mudik Lebaran 1445 H 

MUARA ENIM - 14-April-2024, 20:54

Sambung Silaturahmi, Pj. Bupati Lebaran Ke Kediaman H. Nangali Solihin 

LUBUK LINGGAU - 14-April-2024, 20:21

Kak Suhada Serahkan Uang Pembinaan Pada Konten Kreator

MUBA - 14-April-2024, 20:20

Pj Bupati Apriyadi Warning Pegawai Jangan Tambah Libur 

LAHAT - 14-April-2024, 17:37

Pengunjung Argowisata Sindang Panjang Meningkat Signifikan

OKU - 14-April-2024, 15:19

Di teriaki dan di Sabet Pakai Parang Oleh Tetangga Satu Desa

MUBA - 14-April-2024, 13:43

Polsek Keluang Tangkap Akbar Pembobol Rumah Kosong 

PALEMBANG - 14-April-2024, 12:44

Guna memberikan kenyamanan Pemudik Kapolda Sumsel, monitoring Jalur arus mudik/balik Lebaran 1445 Hijriah . 

LAHAT - 14-April-2024, 12:43

Raja Saweran Cabup Lahat Yulius Maulana Disambut Hangat Warga Sumber Karya 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:03

Ditlantas Polda Sumsel Antisipasi Kemacetan Arus Balik Lebaran 

PALEMBANG - 13-April-2024, 19:02

Karo SDM Polda Sumsel :
Polri memberi Kesempatan Putra/Putri Terbaik Sumsel untuk menjadi Anggota Polri

PALEMBANG - 12-April-2024, 19:05

Pakai Batik Motif Ambung Dan Khaman, Pj. Bupati Muara Enim Bersama Jajaran Silaturahmi ke Griya Agung 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:04

Himbauan Kaposyan Jembatan Enim Dua untuk Keselamatan di Masa Arus Balik 

MUARA ENIM - 12-April-2024, 19:03

Pantauan Situasi Arus Balik di Pos Pelayanan Cinta Kasih Kec. Belimbing mulai Padat 

LAHAT - 11-April-2024, 21:59

Muhammad Farid : “Tepian Sungai Lematang Akan Menjadi Atensi Pemkab Lahat”

PALEMBANG - 11-April-2024, 20:47

Kompak Pakai Gambo Muba, Pj Bupati Apriyadi Boyong Kepala OPD Halal Bihalal ke Forkopimda Sumsel 

LAHAT - 11-April-2024, 18:51

Waw.!!! Video Remaja Bermesraan di Tepian Sungai Lematang Viral Didunia Maya 

LAHAT - 11-April-2024, 17:49

Dua Warga Desa Setupe Digiring Kesel Tahanan Polsek Tanjung Sakti 

LAHAT - 10-April-2024, 16:22

Halal Bihalal Kapolres Lahat Dengan Forkopimda Lahat 

PALEMBANG - 10-April-2024, 16:20

Kapolda Sumsel Datangi Mapolsek Plaju Berikan Penghargaan Kepada Personel 

LAHAT - 10-April-2024, 15:01

Polres Lahat Bersama Forkopimda Cek dan Kontrol Serta Pemberian Bingkisan 

BANYU ASIN 10-April-2024, 12:23

PJ BUPATI BANYUASIN SHOLAT IDUL FITRI 1 SAWAL 1445 H 

MUBA - 10-April-2024, 11:11

Bareng Keluarga dan Warga Muba, Pj Bupati Apriyadi Salat Id di Rumdin 

MUBA - 10-April-2024, 11:10

Gelar Halal Bihalal Terbuka untuk Warga Muba, Pj Bupati Apriyadi Siapkan Jajanan Gerobak UMKM 

MUBA - 9-April-2024, 23:59

Pj Bupati Apriyadi Pawai Takbir Bareng Ribuan Warga Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE