ISI

PERTAMINA PENDOPO GELAR SHALAT IDUL FITRI DI MASJID MUKLISIN 


23-April-2023, 12:46


PALI- Manajemen Pertamina Zona 4 Pendopo Field, Ketua BDI Pertamina Pendopo menggelar Shalat Idul Fitri
di Halaman Masjid Muklisin Komperta Pendopo, Talang Ubi, Kabupaten PALI, Sabtu (22/04/23).

Shalat Ied dipimpin oleh Imam oleh Kyai H. Mughni Zein serta penceramah Khotib oleh Kepala Kemenag PALI.

Ketua BDI Pertamina Pendopo diwakili Ketua DKM Ustadz Noprijal dalam sambutannya menyampaikan bahwa Shalat Idul Fitri di Komplek Pertamina Pendopo diadakan di Halaman Masji Komperta Pendopo, Masjid Jami, Masjid Al’Fallah dan Masji Al’Jihad.

“Mewakili Manajemen Pertamina Pendopo, Kami mengucapkan
Minal Aidin Wal’ Faizin Mohon Maaf Lahir dan bathin.

Mohon doa dan dukungan kepad seluruh lapisan masyarakat untuk target perusahaan guna kesejahteraan masyarakat dan negeri.

Khotib menyampaikan, Dengan datangnya Hari Idul Fitri 1444 H, Kita panjatkan puji syukur atas rahmat-Nya.

Hari Raya Idul Fitri merupakan pertanda telah datang 1 Syawal Yang disambut dengan wajah sumringah oleh seluruh Muslimin seluruh dunia.

DIA-lah yang kita sembah.
Tiada sekutu bagi-Nya dalam setiap kata dan perbuatan.
Dia-lah tempat kita memohon dan meminta.

Berbahagialah bagi memanfaatkan momentum ramadhan dan celakalah bagi orang-orang yang menjumpai Ramadhan namun berpisah dengan ramadhan Ia tidak mendapat ampunan (Hadist Riwayat Tarmidzi). (RIV/SO/RILIS/PERTAMINA/PALI)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 21-September-2023, 17:07

H. Cik Ujang SH Tinjau Cabor Tenis Meja dan Catur 

MUARA ENIM - 21-September-2023, 16:07

Polres Muara Enim Mengadakan Sholat Istisqa Untuk Memohon Turunnya Hujan

LAHAT - 21-September-2023, 14:13

Cabor Kick Boxing Lahat Memborong 16 Mendali 

LAHAT - 21-September-2023, 14:12

Cabor Renang Lahat Raih 19 Mendali 

JAKARTA - 21-September-2023, 14:08

Jalankan Tata Kelola Perusahaan yang Baik, Bukit Asam (PTBA) Raih Penghargaan

MUBA - 21-September-2023, 12:43

Meriahkan HUT Muba ke 67 Tahun, Pemkab Muba Gelar Festival Randik 

MUBA - 20-September-2023, 21:52

Ponpes di Sungai Lilin Kesulitan Air Bersih, Pj Bupati Apriyadi Langsung Kirim Air PDAM 

OKU - 20-September-2023, 21:17

Menipu Korban, Ngaku Bisa Masukkan Kerja PAMDAL DPRD OKU, Ternyata Bo’ong..

MUBA - 20-September-2023, 20:21

Gubernur Herman Deru Ajak Warga Dukung dan Doakan Apriyadi Jadi Bupati Muba 2024-2029 

MUBA - 20-September-2023, 17:04

Bareng Gubernur Herman Deru, Pj Bupati Apriyadi Bawa Oleh-oleh Pembangunan ke Desa Bumi Kencana 

MUBA - 20-September-2023, 17:03

Bareng Gubernur Herman Deru, Pj Bupati Apriyadi Bawa Oleh-oleh Pembangunan ke Desa Bumi Kencana 

MUARA ENIM - 20-September-2023, 08:49

Srikandi Bukit Asam Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Desa Tanjung Raya

LAHAT - 20-September-2023, 00:34

Lahat Sabet Klasmen Terbanyak Memperoleh Mendali Emas

LAHAT - 19-September-2023, 23:32

40 Atlet Paralayang Unjuk Gigi di Bukit Joku Kayu Kambing

MUARA ENIM - 19-September-2023, 22:29

Hari Pertama Pasca Dilantik, Pj. Bupati Gelar Acara Silahturahmi

MUARA ENIM 19-September-2023, 22:28

Hadiri Silaturrahmi, Hj Nurhilyah Juarsah Sampaikan Selamat Bertugas Kepada PJ Bupati Muara Enim

MUBA - 19-September-2023, 21:02

Dinkominfo Muba Gelar Pelatihan Persyaratan Sertifikasi ISO 27001:2022 

LAHAT - 19-September-2023, 20:30

Cabor Angkat Besi Lahat Putra Sumbang 3 Emas dan 3 Perunggu 

MUBA - 19-September-2023, 16:28

Tak Perlu Jauh Bikin Paspor, Kini Muba Miliki Kantor Imigrasi 

MUBA - 19-September-2023, 16:27

Tingkatkan Kualitas Kader, TP PKK Muba Gelar Pelatihan Administrasi Dasawisma 

MUBA - 19-September-2023, 16:26

Sowan ke Pj Bupati Apriyadi, Komisioner Bawaslu Muba Laporkan Hal Ini 

MUBA - 19-September-2023, 16:25

Pemkab Muba Buka Lowongan 3.238 CASN PPPK, Ini Jadwalnya 

LAHAT - 19-September-2023, 16:23

Lagi. Atlit Cabor Sepatu Roda Tambah Koleksi Perunggu dan Perak 

LAHAT - 19-September-2023, 16:16

Usai Singkirkan Tim Sepak Takraw Linggau, Tim Sepak Takraw Lahat Persembahkan Mendali Emas 

LAHAT - 19-September-2023, 13:11

Berkat Kesigapan Polres dan Kodim 0405/Lahat Kerusuhan Sepak Bola Berhasil Dicegah 

CATATAN SRIWIJAYA

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE