ISI

Optimalisasi SPBE, Dinkominfo Muba Ikuti Rakor Peningkatan Keamanan Penyelenggaraan SPBE 


17-December-2022, 15:04


BALI, SO – Pemkab Musi Banyuasin dibawah komando Pj Bupati Muba H Apriyadi melalui Dinas Komunikasi dan informatika Kabupaten Muba terus meningkatkan kualitas keamanan penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) untuk menghasilkan layanan pemerintah yang terintegrasi secara nasional yang aman dan handal.

Guna mewujudkan hal tersebut, Kepala Dinkominfo Muba Herryandi Sinulingga AP Menugaskan Kepala Bidang Persandian Jerry Rinoldy, ST MT bersama Tim Dinkominfo Muba menghadiri langsung Rakor Kominfo bidang Infrastruktur dan Aplikasi
Peningkatan Keamanan Penyelenggaraan SPBE Melalui Pemanfaatan Pusat
Data Nasional Pemerintahan Kabupaten Muba dengan Kementerian
Komunikasi dan Informatika RI selama dua hari (15-16) di The Stone Hotel Jalan Pantai Kuta,
Banjar Legian Kelod Bali, Kamis (15/12/2022).

Direktur LAIP, Bambang Dwi Anggono dalam kesempatan ini mengatakan bahwa Rakor tersebut bertujuan untuk meningkatan efisiensi, PDN juga berfungsi sebagai media kolaborasi antara Kementerian Lembaga Daerah.

Selain itu, ia juga menyampaikan tentang peranan Layanan Aplikasi Informatika Pemerintah (LAIP) yang berperan sebagai sistem integrator dari seluruh instansi untuk kepentingan pemerintahan.

Sementara Itu Herryandi Sinulingga Melalui Kepala Bidang Persandian Jerry Rinoldy, ST MT pada kesempatan tersebut menjelaskan bahwa Berdasarkan Tugas Pokok dan Fungsinya khususnya bidang persandian Dinkominfo akan terus berupaya terhadap penguatan Sistem Keamanan Siber terutama dalam kasus dugaan kebocoran data, malware, ransomware, dan spionase siber.

Diharapkan, Nantinya dengan pemanfaatan Arsitektur SPBE Nasional maka penerapan transformasi digital akan terpadu secara nasional, menjadi lebih terarah membentuk integrated government dan integrated public services.

“Rakor ini merupakan wadah untuk menyamakan persepsi/pemahaman dan komitmen kita bersama, agar mampu merumuskan formulasi program, sesuai proses, tahapan, dan mekanisme perencanaan yang baik, berdasarkan skala prioritas, dan diharapkan dengan adanya pertemuan kami mampu mendorong percepatan implementasi SPBE dan SDI di daerah kabupaten Muba.

Semoga melalui kegiatan ini proses implementasi SPBE bisa berjalan lebih sinergis antar stakeholders untuk mewujudkan perubahan reformasi birokrasi menuju pemerintahan transparan, akuntabel demi meningkatnya kualitas pelayanan publik sesuai amanat peraturan presiden nomor 5 tahun 2018 tentang SPBE,”pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 26-March-2024, 13:21

Pj. Bupati Banyuasin Terima Penghargaan Kategori Birokrat Peduli Pers

BANYU ASIN 26-March-2024, 13:11

KEPALA DESA PANGKALAN PANJI SALURKAN BLT EKTREM 

MUBA - 26-March-2024, 12:54

Memalukan,Mantan Angota DPRD Muba Serang Panwascam dan Komisioner Bawaslu 

LAHAT - 26-March-2024, 01:16

Jalan Lintas Merapi – Muara Enim Macat Total, Termasuk Mobil Pj Bupati Lahat

MUARA ENIM - 25-March-2024, 21:39

Team Trabas Polsek Gunung Megang Tangkap Pelaku Pengguna Narkoba di perlintasan rel kereta api

LAHAT - 25-March-2024, 21:31

Polres Lahat Buka Puasa Bersama Personel, Bhayangkari Lahat dan Anak Yatim 

BANYU ASIN 25-March-2024, 19:39

RAPAT PARIPURNA PERTANGGUNGJAWABAN LKPJ BUPATI BANYUASIN TAHUN 2023 

MUBA - 25-March-2024, 19:38

Pj Bupati Apriyadi Hadiri Pelantikan Pengurus PWI Sumsel 2024-2029 

MUARA ENIM - 25-March-2024, 19:24

Bukit Asam (PTBA) Bantu Warga Desa Bangkitkan Usaha Jamur Tiram

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:05

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 19:04

Mapolda Sumsel Banjir Karangan Bunga, Dukung Polisi Tindak Tegas Premanisme Berkedok Debt Collector 

PALEMBANG - 25-March-2024, 18:15

Bidpropam Polda Sumsel Pastikan AIPTU FN Diproses Pelanggaran Etik POLRI dan Pidana 

MUBA - 25-March-2024, 14:34

Tuntaskan Permasalahan Masyarakat, Pemkab Muba Gelar Mediasi Bersama PT BSS 

PALEMBANG - 25-March-2024, 14:32

Awal April Peralihan Jaringan Listrik MEP ke PLN Dimulai 

OKU - 25-March-2024, 14:27

Kebelet Berat Ujung, Pemuda Ini Paksa Masukkan Anunya Ke Mulut Teman Ceweknya Sampai Muncr*t , Lalu Ancam Sebarkan Video Porno Korban.

MUARA ENIM - 25-March-2024, 14:04

Babinsa Koramil 404-05/TE, Lakukan Pembinaan Komsos, Himbau Anak Muda Supaya Tidak Balap Liar

LAHAT - 24-March-2024, 23:28

PJ WALI KOTA PAGAR ALAM GELAR PENUTUPAN GIAT PAGAR ALAM WEDDING EXPO 2024

LAHAT - 24-March-2024, 22:05

PWI Lahat Borong Hadiah Mancing Mania Bersama PTBA 

LAHAT - 24-March-2024, 21:34

Polres Lahat Gelar Apel Patroli dan Razia Berskala Besar 

PALEMBANG - 24-March-2024, 21:32

Polda Sumsel Terbitkan AIPTU FN DPO 

PALEMBANG - 24-March-2024, 17:08

Apriyadi Dinobatkan Birokrat Peduli Pers oleh PWI Sumsel 

MUARA ENIM - 24-March-2024, 04:12

Didampingi Dandim, PJ Bupati Muara Enim Gelar Pasar Murah

BANYU ASIN 23-March-2024, 23:59

WARGA TANAH MAS INDAH TOLAK TRUK GALIAN C MELINTAS 

LAHAT - 23-March-2024, 20:38

Kapolres Lahat Bersama Priamanaya Grup Santuni Anak Yatim 

LAHAT - 23-March-2024, 20:03

DPRD Lahat Rapat Paripurna Masa Persidangan Kedua 2024 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE