ISI

ANJLOK NYA HARGA TBS WABUP BANYUASIN LAKUKAN SIDAK


12-May-2022, 15:33


BANYUASIN ,SO – pembelian tandan buah segar (TBS) kelapa sawit, masih menjadi perhatian serius Bupati banyuasin H. Askolani dan Wakil Bupati H. Slamet Somosentono. Pasalnya, adanya kebijakan pelarangan ekspor Crude Palm Oil (CPO) oleh Pemerintah Pusat, telah membuat perusahaan pabrik kelapa sawit (PKS) di Kabupaten Banyuasin ini membeli hasil komoditi andalan masyarakat Banyuasin dibawah harga standar atau tidak sesuai dengan harga yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

Menerima keluhan petani terkait harga TBS yang anjlok, Wakil Bupati Banyuasin H. Slamet melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke sejumlah Pabrik Kelapa Sawit (PKS) di Kabupaten Banyuasin, sidak berlangsung Rabu (11/5/2022).

Usai melakukan sidak ke beberapa pabrik sawit, Wabup H.Slamet mengungkapkan adanya pabrik yang membeli TBS sawit petani dengan harga ± Rp2.200-3000 per Kilogram (Kg), jauh lebih rendah dari harga acuan Dinas Perkebunan dan Perternakan Banyuasin senilai Rp3.639 per Kg. Kamis “(12/5/2022)

Wabup H. Slamet mengatakan Terjadinya perbedaan harga ini tidak terlepas dari kebijakan pemerintah pusat mengenai larangan ekspor CPO. Ia berharap kebijakan ini bisa direvisi kembali sehingga kandungan CPO di pabrik-pabrik dapat di ekspor keluar dan petani bisa makmur kembali

“Kalau ekspornya dibuka harga CPO nya naik maka masyarakat juga merasakan dampak, petani Rp.3000 sampai Rp.4000 petaninya juga makmur. kalau sawitnya tidak diolah numpuk jatuh harganya, kalau diolah gudangnya penuh ekspor belum jalan juga akibatnya fatal”, jelasnya.

“Kita akan membuat surat untuk perusahaan agar dapat menggunakan harga seusai dengan yang ditetapkan pada Dinas Perkebunan. Karena akibat pemerintah pusat yg menstop Ekspor CP0
Petani biasanya mencapai 4000 perkg sekarang jatuh”, tambahnya.

Sementara itu Bambang Mil Manager PT. KAM
Mengatakan memang ada perbedaan harga sebelum ada pengumuman penyetopan ekspor harga petani swadaya sempat jatuh.

” Harga CPO bisa naik kembali dalam artian dibuka kembali untuk ekspor pembelian TBS dapat dinaikkan kembali untuk saat ini harga belum balance dengan harga TBS karena untuk 1kg CPO paling tidak dengan random 20 perlu 5kg. TBS kalau harus beli dengan harga Rp.3000 maka beli TBS di harga Rp.15.000 sementara untuk jual CP0 dibawah Rp.15.000 sudah pasti rugi,” ungkapnya.

Bambang berharap penjualan dari CP0 bisa naik sehingga harga TBS di tingkat petani bisa ikut naik.

” Kepada pemerintah pusat kami harap Larangan ekspor pemerintah bisa melihat lebih luas lagi karena kami sebagai pengusaha tetap mengikuti regulasi pemerintah pusat hingga tingkat kabupaten”, jelasnya.

Viktor Mil Manager PT.SAL juga mengatakan bahwa mereka telah patuh dengan pemerintah sesuai dengan apa yang diatur perundang-undangan.

“Kenapa harga kami lebih tinggi? Karena OER kita lebih tinggi dari 4 kompetitor yang ada disini sehingga kami harus bisa berkompetisi. Dengan harga lebih tinggi kami bisa mensubsidi dengan harga di TBS Petani jadi para petani jadi petani bisa banyak mengirim ke lebih banyak pada kami. Untuk OER (Randemen) Minyak PT.SAl di Angka 21 “, tandasnya.

Turut Hadir Asisten II HM.Yusuf. Idil Fitri Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan, Erwin Ibrahim Kepala DPUPKM, Noffaredy Kepala Diskominfo SP, Pujianto Kabag PUM.(Dodi)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 9-April-2024, 16:04

Penyandang Tuna Netra Mendapat Bingkisan Lebaran Dari Polres Oku

PAGAR ALAM - 9-April-2024, 13:53

 POLRES PAGAR ALAM GELAR PEMBAGIAN SEMBAKO KEPADA PERSONEL YANG MELAKSANAKAN OPERASI KETUPAT MUSI 2024

LAHAT - 9-April-2024, 07:51

Amankan Sandra, Tim Jagal Bandit Polres Lahat Ungkap Kasus Pengeroyokan 

LAHAT - 9-April-2024, 07:50

Kapolres Lahat Cek Pos Pam Jalur Mudik Idul Fitri 1445 H Sekaligus Berikan Bingkisan 

LAHAT - 9-April-2024, 07:49

Polres Lahat Polda Sumsel Evakuasi Penumpang Bus Marlin Alami Kerusakan 

MUBA - 8-April-2024, 22:54

Usai Salat Id, Pj Bupati Apriyadi Buka Rumah Dinas untuk Halal Bihalal dengan Warga

OKU - 8-April-2024, 21:02

Bingkisan Lebaran Dari Kapolres OKU Untuk Purnawirawan Polri Dan Warakawuri

BANYU ASIN 8-April-2024, 20:40

Kapolda Sumsel Beserta PJU, PJ Bupati dan Kapolres Banyuasin Tinjau Arus Lalin H-2 Lebaran Dibetung 

LAHAT - 8-April-2024, 20:39

Peras Sopir Uang 20 Ribu, Warga Bunga Mas Kikim Timur Dijebloskan Kepenjara 

LAHAT - 8-April-2024, 11:22

PT SMS Gelontarkan Paket Sembako Untuk Lansia di 3 Kabupaten 

LUBUK LINGGAU - 8-April-2024, 08:02

Kak Suhada Dukung Kreativitas Konten Kreator Muda Linggau

OKU - 7-April-2024, 19:55

Patroli Di Citimall Baturaja Oleh Personel Pengamanan Ketupat Musi 2024, Begini Harapan Kapolres OKU.

OKU - 7-April-2024, 19:24

Personel Pengamanan Lebaran Siagakan Jaga Kamtibmas Seputaran Kereta Api Baturaja

MUARA ENIM - 7-April-2024, 16:57

Kerja Sama Program CSR PT PGE Tbk Lumut Balai bersama KODIM 0404/Muara Enim

MUARA ENIM - 7-April-2024, 14:15

Memasuki Libur Lebaran, Babinsa Imam Udin Sambangi Pos Scurity PT SBS

MUBA - 7-April-2024, 10:37

Pj Bupati Apriyadi Siangakan Alat Berat di Titik Rawan Arus Mudik 

BANYU ASIN 6-April-2024, 23:59

HANI SYOPIAR RUSTAM BERIKAN BONUS ATLET 

LAHAT - 6-April-2024, 23:56

Dituding Serobot Lahan, Ini Penjelasan Humas PT BGG

LAHAT - 6-April-2024, 21:44

Ketua FJL Bantah Nyatakan Sikap Dukungan Saat Bukber 

BANYU ASIN 6-April-2024, 21:42

Gunakan Motor, Kapolda Sumsel Turun Langsung ke Lapangan Urai Kemacetan di Banyuasin 

LAHAT - 6-April-2024, 21:30

Syahrial Oesman : “aku ka balek duson untuk silahturahmi dengan adeng sanak kundang kance di duson laman”

PALEMBANG - 6-April-2024, 20:10

Membandel Langgar SKB dan Timbulkan Kemacetan, 327 Unit Truk Besar ‘Dikandangkan’ 

MUARA ENIM - 6-April-2024, 20:09

Kunjungi Jalur Mudik Prabumulih, Kapolda Sumsel : Pospam Cukup Baik dan Terlihat Siap 

JAKARTA - 6-April-2024, 20:08

DEWAN KEHORMATAN PWI PUSAT : BANTUAN BUMN UNTUK KEGIATAN UKW HARUS DITERIMA UTUH 

OKU - 6-April-2024, 17:41

PLTU Terusan – Baturaja Gelar Lomba Islami dan Bukber Sekaligus Bagikan Ratusan Paket Sembako.

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE